Anda di halaman 1dari 3

NAMA : DEA SANDY

NIM/KELOMPOK : 1911604097 / B4

1. Ny. A memiliki BB 50 kg dengan nilai kalium darah sebelumnya 4.9 mEq/L dan
nilai kalium sekarang 2.8 mEq/L. Berapa koreksi kaliumnya dan terapi yang
diperlukan?
Jawaban :
Koreksi = ΔK × 0.3 × BB
= (4.9 - 2.8) × 0.3 × 50
= 2.1 × 0.3 × 50
= 31.5 mEq

2. Sebutkan terapi yang yang diberikan pada pasien hypokalemia jika kadar K 2.5-
3.5 mEq/L!
Jawaban :
Terapi yang diberikan yaitu KCl 75 mg/kg/hari p.o dibagi menjadi 3 dosis

3. Sebutkan gejala terutama hasil EKG jantung pada pasien hiperkalemia!


Jawaban :
Gelombang T tinggi/runcing, Interval PR memanjang, QRS melebar, ST segmen
depresi, Atrioventrikular/intraventrikular heart block, K+ > 7.5 mEq/L

4. Tn. Z memiliki BB 49 kg dengan nilai Na+ serum 120 mEq/L. Berapa koreksi
Na+ , durasi penggantian dan terapi yang diperlukan?
Jawaban :
Kebutuhan = 0.6 × BB × (140 – Na Serum)
= 0.6 × 49 × (140-120)
= 0.6 × 49 × 20
= 588 mEq
Durasi penggantian = 2 × (140 – 120)
= 2 × (140-120)
= 2 × 20
= 40 jam.
Jika 1 liter NaCl 3% mengandung 513 mEq/l, maka yang diperlukan
adalah 588/513 yaitu 1.14 liter Nacl 3% .

5. Tn. B memiliki BB 47 kg dengan Na+ serum 110 mEq/L. Terpasang infus NaCl
yang mengandung Na+ 513 mEq/L. Berapa peningkatan kadar Na+ serum pada
pasien tersebut?
Jawaban :
NaCl 3% mengandung 513 mEq Na+ per L
TBW = 0.6 x BB
= 0.6 x 47
= 28.2 L
Na  Infus  Na  Serum

TBW  1
513  110

28.2  1
 13.8 mEq / L
Jadi 1 L NaCl 3% akan meningkatkan kadar Na sebesar 13.8 mEq/L

6. Tn. D memiliki BB 69 kg dengan kadar Na+ serum 165 mEq/L. Berapa defisit air
pada pasien tersebut?
Jawaban :
Normal TBW × 140 = TBW sekarang × Na serum
0.6 × 69 × 140 = TBW sekarang × 165
5796 = 165 TBW sekarang
TBW sekarang = 5796/165
TBW sekarang = 35.12
Defisit Air = TBW normal – TBW sekarang
= 41.4 - 35.12
= 6.28

7. Tn. K memiliki BB 68 kg dengan kadar Na+ serum 168 mEq/L. Terpasang infus
KAEN4A yang mengandung Na+ 30 mEq/L. Berapa penurunan kadar Na+ serum
pada pasien tersebut dan target penurunan sebesar 7 mEq/l dalam 12 jam. Berapa
KEAN4A yang diperlukan?
Jawaban :
Na inf us  Na Serum

TBW  1
30  168

41.8
 3.3
Karena target menurunkan kadar Na 7 mEq/l dalam 12 jam. Berapa L
KAEN4A yang diperlukan yaitu 7 :3.3 = 2.12 liter dalam 12 jam.

8. Tn. K memiliki BB 60 kg dengan kadar N a+ serum 170 mEq/L. Terpasang infus


KAEN3A yang mengandung Na+ 60 dan 10 K+ 10 mEq/L. Berapa penurunan
kadar Na+ serum pada pasien tersebut dan target penurunan sebesar 10 mEq/l
dalam 24 jam. Berapa KEAN3A yang diperlukan?
Jawaban :

 Na  K   Na Serum
TBW  1
70  170

37
  2 ,7
Karena target menurunkan kadar Na 10 mEq/l dalam 24 jam. Berapa L
KAEN3A yang diperlukan yaitu 10 :2.7 = 3.7 liter dalam 24 jam.

9. Sebutkan penatalaksanaan pada pasien hipomagnesium beserta dosisnya!


Jawaban :
Magnesium Sulfat 25-50 mg/kg/dosis intra vena

10. Tn. D memiliki BB 57 kg dengan Albumin pasien 1.8 gram. Berapa koreksi
albumin dan terapi yang diperlukan?
Jawaban :
Rumus koreksi Albumin
0.8 × BB × (3.5 - A) = …gram
0.8 × 57 × (3.5 - 1.8) = …gram
0.8 × 57 × 1.7 = 77.2 gram Albumin

Anda mungkin juga menyukai