Anda di halaman 1dari 2

INSTRUKSI KERJA

PENGGUNAAN OVEN VAKUM

LABORATORIUM KIMIA DASAR


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA
2020
INSTRUKSI KERJA PENGGUNAAN PH METER
LABORATORIUM KIMIA DASAR
FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA

Halaman:
Nomor: Terbitan ke : 1
Judul: Tanggal terbit: Oktober 2020
File :
I. RUANG LINGKUP: Proses kegiatan di Laboratorium Kimia Dasar
II. PRINSIP : Alat digunakan sesuai dengan manual book alat
III. PERALATAN: Oven Vakum
IV. CARA KERJA
1. Hubungkan Oven Vakum ke sumber Listrik.
2. Pastikan bahwa sumber listrik yang digunakan memiliki stabilitas kelistrikan.
3. Kemudian tekan tombol ON/OFF sementara menyala.
4. Mengatur suhu Oven vakum sesuai dengan suhu yang di inginkan dengan
memilih kenop suhu.
5. Kemudian tunggu sampai suhu naik secara perlahan.
6. Setelah itu, menentukan waktu pemanasan pada oven sesuai yang diinginkan.
7. Ketika suhu yang di inginkan tercapai maka sampel sudah bisa di masukkan
kedalam oven, dengan menggunakan wadah yang tahan panas.
8. Biarkan proses pemanasan berjalan dalam waktu yang telah ditentukan.
9. Apabila telah selesai melakukan pemanasan, maka suhu akan turun otomatis.
10. Setelah selesai , maka sampel bisa diambil dari oven.
11. Kemudian matikan oven dengan menekan ON / OFF , lalu mencabut kabel
listrik dari sumber listrik.

Anda mungkin juga menyukai