Anda di halaman 1dari 4
KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA KANTOR WILAYAH PROVINS! SUMATERA UTARA Jl. Jend. Gatot Subroto No. 261 Tip. (061) 8451724-84510 Fax. 8468005 Medan-20127 Website : http://sumut.kemenag go id email : kanwilsumut@kemenag.go.id bidanabimaskristensumut@kemenag.o.id Nomor 6235 /KW.02/7/KP.00.2/11/2020 1# Nopember 2020 Lamp +1 (satu) set Klasifikasi _: Penting Hal : Pelaksanaan Ujian Seleksi dan Rekrutmen Penyuluh Agama Kristen Non PNS Tahun 2020 Kepada Yang Terhormat Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten dan Kota Se Sumatera Utara di Tempat Dengan hormat, Sehubungan dengan Surat Dirjen Bimas Kristen Kementerian Agama RI Nomor : B- 1988/Dj.IV/DtlV.1/KP.00.2/11/2020 tanggal, 16 Nopember 2020 Perihal : Pelaksanaan Ujian Seleksi dan Rekrutmen Penyuluh Agama Kristen Non PNS tahun 2020, berekenan untuk itu kami sampaikan kepada Saudara agar : 1. Membuat Pengumuman Rekrutmen/ Penerimaan Penyuluh Agama Kristen Non PNS ‘Tahun 2021, tanggal, 19 s/d 27 Nopember 2020 2. Melaksanakan Seleksi Berkas Administrasi Calon Peserta (ketentuan terlampir) 3. Membentuk Panitia Seleksi (Pengarah, Penanggung Jawab, Ketua, Sekretaris dan Anggota) 4, Data Pinal Peserta yang lulus Seleksi Administrasi dikirimkan tanggal 30 Nopember 2020 5. Hal terbaru terkait dengan Kegiatan ini akan diinformasikan kembali Demikian surat ini disampaikan, atas perhatiannya diucapkan terimaksih ‘Amo Napitupulu ‘Tembusan Yth 1. Dinjen Bimas Kristen Kementerian Agama RI Jakarta 2. Kakanwil Kemenag Sumut Medan AGENDA PENERIMAAN/ SELEKS! (CALON PENYULUH AGAMA KRISTEN NON PNS PROVINSI SUMATERA UTARA TAHUN 2020 No | AGENDA/ KEGIATAN “WAKTU PELAKSANA Pengumuman 18 s/d 26 Nopember 2020 _| Kabupaten/ Kota Penerimaan/ _Seleksi Penyuluh Agama Kristen Non PNS 2.__| Penerimaan Pendaftaran | 19 s/d 27 Nopember 2020 _| Panitia dan Peserta 3. | Pengumuman Lulus Seleksi | 28 Nopmeber 2020 Kabupaten/ Kota Berkas " 4. | Penyampaian Data Peserta | 30 Nopember 2020 Kabupaten Kota Ke Lulus Seleksi ela Kanwil Kemenag Sumut 5 Ujian Seleksi 3s/d 4 Desember 2020 | Panitia dan Peserta 6. | Pengumuman Kelulusan | 12 Desember 2020 Kanwil Kemenag Prov Sumut_ 7._| Melengkapi Dokumen 12 s/d 28 Desember 2020 _| Kabupaten/ Kota 8. | Penyampaian Kelengkapan | 13 s/d 22 Desember 2020 | Kabupaten/ Kota Ke Dokumen Kanwil Kemenag Prov Sumut Medan, !# Nopember 2020 KRITERIA DAN PERSYARATAN PENERIMAAN/ SELEKSI (CALON PENYULUH AGAMA KRISTEN NON PNS PROVINSI SUMATERA UTARA TAHUN 2020 ‘A. Kriteria Penyuluh Agama Kristen Non PNS. Kriteria Penyuluh Agama Kristen Non PNS adalah: Persyaratan/ Kriteria Penyuluh Agama Kristen Non PNS: 1. Kualifikasi Pendidikan $1 Teologi/Pendidikan Agama Kristen. 2. Berusia minimal 25 tahun dan maksimal 60 tahun; 3, Memiliki Kompetensi dibidang Penyuluhan; 4. Bukan anggota atau pengurus organisasi terlarang; 5. Bukan anggota dan pengurus partai politik; 6. Bagi tenaga honorer yang dinyatakan lulus rekrutmen penyuluh agama Kristen Non PNS wajib memilih salah satu; 7. Warga Negara Republik indonesia; 8. Sehat jasmani dan rohani. B, Persyaratan Rekrutmen Penyuluh Agama Kristen Non PNS Persyaratan Umum Persyaratan umum yang wajib dimiliki oleh seorang Penyuluh Agama Kristen Non PNS adalah: a. Beragama Kristen; b. Sehat jasmani dan rohani yang dibuktikan dengan surat keterangan dokter; cc Pendeta yang sedang menjabat sebagai ketua Jemaat/gembala sidang, atau sebagai pengurus sinode/Majelis Daerah/pengurus daerah tidak diijinkan ikut; d. Penginjil/evangelis yang bertugas melayani di daerah terpencil/ pedalaman dan/atau di daerah masyarakat suku terasing; Bukan anggota atau pengurus organisasi terlarang; Bukan Anggota atau pengurus Partai Politik; Memiliki KTP WNI; Bukan sebagai pegawai honorer yang dibiayai oleh APBN/APBD; Bukan Pensiunan PNS/TNI/POLRI/BUMN; Lulus Tes Seleksi Pengangkatan Penyuluh Agama Kristen Non PNS; Sse me Medan, |? Nopember 2020 BIODATA PESERTA ‘SELEKSI CALON PENYULUH AGAMA KRISTEN NON PNS PROVINSI SUMATERA UTARA TAHUN 2020 NAMA TEMPAT TGLLHR ALAMAT (KTP) ALAMAT TPT. TINGGAL NIK TLP/ HP WA EMAIL PENDIDIKAN TERAKHIR PERGURUAN TINGGI ALUMNI TAHUN GEREJA ALAMAT GEREJA KABUPATEN TUJUAN/ TEMPAT MELAMAR Fhoto 3x4 Warna

Anda mungkin juga menyukai