Anda di halaman 1dari 8

PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI ZOOM CLOUD MEETING

HANDPHONE (TELEPON GENGGAM) BERBASIS ANDROID

PANDUAN DOWNLOAD (UNGGAH) ZOOM CLOUD MEETING


Download dan Install
(pasang) aplikasi Zoom Cloud
Meeting di Google Playstore
:
- Buka Google Playstore
- Ketik Zoom Cloud Meeting
- Install aplikasi Zoom
Cloud Meeting
- Tunggu beberapa saat
sampai pemasangan selesai
PANDUAN SIGN UP (DAFTAR) ZOOM CLOUD MEETING
Pendaftaran Zoom Cloud Meeting :
- Buka Aplikasi Zoom
Cloud Meeting
- Pilih Sign Up

Tata Cara Sign Up :


- Isi alamat email sesuai dengan
alamat email saat pendaftaran
pada laman
penggiatbudaya.kemdikbud.go.
id
- Isi nama sesuai dengan
nama saat pendaftaran di
penggiat budaya
- Setelah selesai Pilih I agree
to the Terms of Service, Pilih
Next
Gambar No. 1 Mengaktifkan akun :
- Setelah selesai tahap diatas
maka akan muncul tampilan
seperti Gambar No. 1 yang
berisikan alamat email
peserta

Gambar No. 2 - Buka aplikasi email sesuai


yang didaftarkan di Zoom
Cloud Meeting
- Buka email/pesan yang
dikirimkan oleh Zoom Cloud
Meeting maka akan muncul
tampilan Gambar No. 2 lalu
Pilih Activate Account
Info Akun :
Isi password (kata sandi)
Password harus berisi :
minimal 8 karakter
minimal terdiri dari 1 huruf
minimal terdiri dari 1 angka
termasuk huruf besar dan huruf kecil
Pastikan password yang diisi mudah diingat
Setelah password diisi, konfirmasi ulang password yang ada lalu Pilih Co
PANDUAN SIGN IN (Masuk)
Kembali ke layar utama Handphone :
- Buka aplikasi Zoom
Cloud Meeting

Gambar No. 1 Tata cara Sign In :


- Pilih Sign In pada
tampilan Gambar No. 1
Gambar No. 2 - Pada tampilan Gambar No. 2
Isi data yang berisi :
- Alamat email yang
sudah didaftarkan
sebelumnya
- Isikan password yang
sudah didaftarkan
sebelumnya
- Pilih Sign In

Menu Utama Zoom Cloud Meeting


- Setelah selesai melakukan
sign in maka akan muncul
tampilan utama yang berisi
gambar seperti disamping
PETUNJUK PENGGUNAAN ZOOM CLOUD MEETING UNTUK
WAWANCARA PESERTA CALON PENGGIAT BUDAYA
Membuka Zoom Cloud Meeting:
Contoh link (Tautan)
- Buka Aplikasi Whatsapp
- Pewawancara akan
memberikan alamat link
(tautan) Zoom Cloud Meeting
kepada peserta melalui
Whatsapp sesuai nomor yang
didaftarkan pada laman
penggiatbudaya.kemdikbud.go.
id
- Pilih alamat website yang ada
dan buka dengan aplikasi
Zoom Cloud Meeting
- Tunggu beberapa saat
agar jaringan
Menjalankan Zoom Cloud Meeting :
Pilih Unmute : untuk mengaktifkan suara
Pilih Start Video : untuk mengaktifkan video

NOTE :
PERSIAPAN DIRI DAN ALAT- ALAT PENDUKUNG
GUNAKAN HEADSET/EARPHONE AGAR SUARA TERDENGAR DENGAN BAIK
GUNAKAN PAKAIAN YANG RAPI SAAT WAWANCARA
CARI TEMPAT YANG NYAMAN DAN KUALITAS INTERNET BAIK & STABIL UNTUK M

Anda mungkin juga menyukai