Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

DARING
Alokasi
Satuan Pendidikan Mata Pelajaran Kelas / Semester Materi Pokok
Waktu
SMA NEGERI 3 Demokrasi
MUARO JAMBI PPKn XI / Ganjil Pancasila JP (3 X 4 JP)

A. Kompetensi Dasar D. Kegiatan Pembelajaran


1.2 Menghargai nilai-nilai ke-Tuhanan Pendahuluan
dalam berdemokrasi Pancasila sesuai  Orientasi
Undang-Undang Dasar Negara Republik 1. Guru membuka percakapan dengan
mengucapkan salam dan salam pembuka
Indonesia Tahun 1945
2. Peserta didik diminta untuk membuka link
2.2 Berperilaku santun dalam absensi yang diberikan
berdemokrasi Pancasila sesuai Undang- 3. Guru memantau absen yang di isi oleh peserta
Undang Dasar Negara Republik Indonesia didik
Tahun 1945 4. Guru memberi materi berupa video/ powerpoint
3.2 Mengevaluasi praktik pelaksanaan ke Whatsapp Group
 Apersepsi
Demokrasi Pancasila di Indonesia
Peserta didik diminta untuk menyimak video/ ppt
4.2 Mendemonstrasikan hasil evaluasi mengenai Konsep Demokrasi Pancasila di Indonesia
praktik Demokrasi Pancasila di Indonesia  Motivasi
Guru menyampaikan tujuan dan manfaat
B. Tujuan Pembelajaran pembelajaran
Melalui model pembelajaran Flipped Inti
Learning dan kecakapan abad dapat 1. Guru memaparkan materi
1. Merumuskan definisi Demokrasi 2. Guru dan peserta didik mendiskusikan point-point yang
2. Memahami prinsip-prinsip demokrasi masih dianggap kurang dimengerti
di Indonesia dan perkembangnannya
Penutup
3. Menganalisis pentingnya kehidupan 1. Peserta didik diminta untuk mengerjakan tugas
yang demokratis 2. Peserta didik mensubmit hasil tugas
4. Mencontohkan perilaku demokratis 3. Peserta didik diminta untuk melakukan penilaian diri
dalam kehidupan sehari-hari melalui link yang dikirmkan setelah pembelajaran selesai
Sehingga dapat menimbulkan sikap 4. Guru menyampaikan materi dan
jujur, teliti dan tanggung jawab teknis/mekanisme pembelajaran yang akan
dibahas untuk pertemuan selanjutnya
5. Berdo’a sebagai penutup belajar

C. Media, Alat/Bahan dan Sumber Belajar E. Penilaian


Media : WA, Google Form, Zoom Penilaian sikap
Alat/Bahan : Hp/Laptop Jurnal sikap
Sumber Belajar : Buku Paket PPKn Kelas XI
Kemendikbud Revisi 2018 dan Internet Penilaian pengetahuan
Penugasan ( Penilaian Harian/Remedial/Pengayaan)

Penilaian keterampilan
Portofolio ( Keaktifan selama diskusi digrup)

Mengetahui Nagasari, Oktober 2020


Kepala SMA, Guru Mata Pelajaran,

Novrita Suryani, S.Pd Muhammad Halim, S.Pd


NIP. 19751104 200312 2 004

Anda mungkin juga menyukai