Anda di halaman 1dari 1

Nama :

NIM :

Prodi : S1 KEPERAWATAN 3

TERAPI MODALITAS

KECEMASAN

Meminta klien untuk merileks kan badannya dan memikirkan yang klien sukai agar rasa
cemas dalam diri klien teratasi.
“ya baik disini saya punya cara untuk mengurangi rasa kecemasan yang anda rasakan,
nanti anda bisa mengikuti apa yang saya perintahkan ya. Bagaimana apakah anda sudah
siap?
Ya pertama saya meminta anda untuk menutup mata anda terlebih dahulu kemudian anda
merileks kan seluruh badan anda dan mengatur posisi yang menurut anda sangat nyaman,
ya selanjutnya nanti anda dapat membayangkan anda sedang di pegunungan agar rasa
cemas dalam diri anda dapat teratasi ya. Sudah siap? Ya sesuai dengan perintah saya tadi
yang pertama anda harus menutup mata terlebih dahulu, ya seperti itu. Selanjutnya
seluruh badan anda harus rileks dan anda harus mengatur posisi yang menurut anda
sangat nyaman sambil menarik nafas ya, bagaimana sudah rileks badan anda? Jika sudah,
selanjutnya yaitu anda membayangkan sedang berada di pegunungan yang sangat indah
dan sejuk, banyak pepohonan yang melambai lambai nan hijau dan ada angin sepoi sepoi
sehingga anda dapat lebih rileks dan anda merasakan kesenangan dan ketenangan disitu
sehingga rasa cemas pada diri anda berkurang ya karna anda sangat menikmati angin
sepoi sepoi tersebut.
Ya sudah selesai membayangkan anda sedang di pegunungan ya, apakah rasa cemas anda
teratasi? Jika teratasi anda menganggukan kepala anda. Ya selanjutnya saya akan
membangunkan dalam hitungan ke 3 anda terbangun ya 1... 2... 3... ya anda bisa bangun
sekarang dan tidak merasakan cemas lagi.

Anda mungkin juga menyukai