Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI PENULISAN SOAL USBN

Jenis Soal : USBN Kelas : XII (dua belas)


Tahun ajaran : 2017/2018 Mata Pelajaran : PAI DAN BUDI PEKERTI
Kurikulum : 2006

Baha
Bentuk No.So
No Standar Kompetensi n/Kls/ Materi Level Kognitif Indikator soal
Soal al
Smt
ASPEK ALQURÁN
1. Memahami Ayat-ayat Al X/I Q.S. Al-Baqarah : Pengetahuan Ditampilkan Q.S. Al-Baqarah : 30 dengan melengkapi PG 1
Qurán Tentang penciptaan 30 tentang dan pemahaman ayatnya.
manusia dan Tugasnya penciptaan manusia
2. Memahami Ayat-ayat Al X/ I Q.S Al Mu’minun Pengetahuan Disajikan Lafadz QS. Al Mu’minun ayat 12, siswa dapat PG 2
Qurán Tentang penciptaan ayat 12 dan pemahaman menyebutkan hukum tajwid pada lafadz yang bergaris
manusia dan Tugasnya bawah
3. Memahami ayat-ayat al- XI/I QS. Al-Baqarah : Pengetahuan Disajikan tabel bacaan beserta hukum tajwid dari QS. Al- PG 3
Qurán tentang kompetisi 148 tentang dan pemahaman Baqarah :148 tentang Kompetisi dalam kebaikan,
dalam kebaikan Kompetisi dalam perserta didik dapat menentukan pasangan hukum tajwid
kebaikan yg tepat
4. Memahami ayat ayat al X/ I QS. Ali Imron ayat Pengetahuan Disajikan Potongan QS. Ali Imron Ayat 159, siswa dapat PG 4
qurán tentang Demokrasi 159 dan pemahaman menyebutkan arti dari potongan ayat tersebut
5. Memahami Ayat-ayat Al X/I QS. Al-Haj : 5 Memberi contoh Siswa dapat menunjukan perilakku yang sesuai dengan PG 5
Qurán Tentang penciptaan tentang Tugas QS. Al-Haj : 5
manusia dan Tugasnya Manusia
6. Memahami ayat-ayat al- XI/I QS. Al Fatir : 32 Menguraikan Siswa dapat menyebutkan pernyataan yang tidak PG 6
Qurán tentang kompetisi tentang Kompetisi mencerminkan perilaku dalam kompetisi dalam kebaikan
dalam kebaikan dalam kebaikan
7. Memahami ayat Al-Qurán XII/1 QS. Al-Baqarah : Mengelompokan/ siswa dapat mengurutkan potongan-potongan ayat dari PG 7
tentang Toleransi 164 merangkai ayat QS. Al-Baqarah : 164.
8. Memahami ayat Al-Qurán XII/1 QS. Al-Mujadalah : Penerapan Ditampilkan QS. Al-Mujadilah : 11, peserta didik dapat PG 8
tentang etos kerja 11 menganalisis perilaku yang mencerminkan etos kerja
sesuai ayat diatas.
9. Memahami ayat al-qurán XII/2 QS. Yunus : 101 Menguraikan Menyimpulkan kandungan pada ayat yang Ditampilkan PG 9
tentang pengembangan yaitu QS. Yunus : 101 tentang IPTEK
IPTEK
10 Memahami ayat al-qurán XII/2 QS. Al-Baqarah : Mengidentifikasi Siswa dapat mengidentifiasi sikap yang sesuai dengan PG 10
tentang pengembangan 164 potongan ayat QS. Al-Baqarah : 164.
IPTEK
11. Memahami ayat al-qurán XII/2 QS. Yunus : 101 Mengidentifikasi Siswa dapat menunjukan pernyataan yang sesuai PG 11
tentang pengembangan dengan kandungan QS. Yunus : 101
IPTEK
12 Memahami ayat-ayat al- XII/1 QS. Yunus : 101 Mengidentifikasi Disajikan lafadz QS. Yunus : 101 tentang anjuran Essay 41
Qurán tentang anjuran bertoleransi, siswa dapat mengidentifikasi hukum bacaan
bertoleransi tajwid pada lafadz yang bergaris bawah

ASPEK AQIDAH
13. Meningkatkan Keimanan X/2 Iman Kepada Mengidentifikasi Siswa dapat mengidentifikasi dan memahami fungsi iman PG 12
Kepada Malaikat Malaikat kepada malaikat
14. Meningkatkan keimanan X/1 Asmaul Khusna Memberi Contoh Siswa dapat memberikan contoh keseharian yang sesuai PG 13
kepada Allah melalui sifat- dengan asmaul khusna
sifatNya dalam Asmaul
Khusna
15 Meningkatkan keimanan XI/2 Beriman kepada Penerapan Disajikan narasi tentang Kitab-itab Allah SWT, Peserta PG 14
kepada Kitab-Kitab Allah Kitab-Kitab Allah didik dapat menentukan perilaku beriman kepada kitab-
SWT SWT kitab Allah.
16 Meningkatkan keimanan XI/2 Beriman kepada Mengidentifikasi Siswa dapat menunjukan bukti beriman kepada kitab- PG 15
kepada Kitab-Kitab Allah Kitab-Kitab Allah kitab Allah SWT.
SWT SWT
17 Meningkatkan keimanan XI/1 Beriman kepada Menerapkan Siswa dapat menerapkan sifat-sifat Rasul Allah dalam PG 16
terhadap Rasul Allah SWT Rasul Allah kehidupan sehari-hari
18 Meningkatkan keimanan XII/2 Iman kepada Qodo Menyimpulkan Siswa dapat menyimpulkan hikmah kepada qada dan PG 17
kepada Qodo dan qadar dan Kodar qadar
19 Meningkatkan keimanan XII/2 Iman kepada Qodo Menganalisis Siswa dapat menganalisis hikmah beriman kepada qada PG 18
kepada Qodo dan qadar dan Kodar dan qadar
20 Meningkatkan keimanan XII/1 Beriman kepada Penalaran Ditampilkan narasi tentang hari akhir, peserta didik dapat PG 19
kepada hari akhir hari akhir mengemukakan hikmah beriman kepada hari akhir.
21 Meningkatkan keimanan XII/1 Iman kepada hari Menerapkan Siswa dapat menerapkan sikap iman kepada hari akhir PG 20
kepada hari Akhir Akhir
22 Meningkatkan keimanan XII/2 Iman kepada qada Menganalisis Disajikan narasi tentang ilustrasi ketentuan takdir Allah, Essay 42
kepada qada dan qadar dan qadar siswa dapat menganalisis sikap manusia terhadap takdir.

ASPEK AKHLAQ
23 Membiasakan Perilaku X/1 Perilaku husnudzon Mengkategorikan Ditampilkan narasi tentang perilaku khusnudzon, peserta PG 21
Terpuji didik mengkategorikan perilaku tersebut
24 Membiasakan pelikau terpuji XI/1 Perilaku Penerapan Disajikan narasi tentang pelajar yang berprestasi dalam PG 22
menghargai karya menghasilkan produk, peserta didik dapat menerapkan
orang lain perilaku menghargai karya orang lain
25 Membiasakan pelikau terpuji XI/1 Perilaku Menginterpretasi Siswa dapat mengetahui / menginterpretasikan arti dari PG 23
menghargai karya kan menghargai karya orang lain
orang lain
26 Menghindari perilaku tercela XII/2 Larangan pergaulan Menginterpretasi Siswa dapat menginterpretasikan pengertian zina PG 24
bebas dan kan berdasarkan QS. Al-Isra : 32
perbuatan zina
27 Menghindari perilaku tercela XII/2 Perilau Israf, Tabzir, Menerapkan Siswa dapat menerapkan contoh dari menghindari PG 25
Gibah dan Fitnah perilaku tabzir
28 Menghindari perilaku tercela XII/2 Perilau Israf, Tabzir, Menerapkan Siswa dapat menerapkan contoh manfaat menghindari PG 26
Gibah dan Fitnah perilaku tabzir
29 Menghindari perilaku tercela XII/2 Perilau Israf, Tabzir, Mengidentifikasi Siswa dapat mengidentifikasi perilaku sederhana Essay 43
Gibah dan Fitnah
30 Membiasakn perilaku terpuji XII/1 Perilaku adil, rido Menganalisis Siswa dapat menganalisis manfaat dari perilau Ridla PG 27
dan amal sholeh

ASPEK FIQH
31 Memahami hukum Islam XI/1 Ketentuan transaksi Menguraikan Siswa dapat menjelaskan / menguraikan pengertian dari PG 28
tentang Muamalah ekonomi dalam Muzaro’ah
Islam
32 Memahami ketentuan Hukum XI/2 Ketentuan hukum Penerapan Disajikan tatacara perawatan jenazah, peserta didik PG 29
Islam tentang pengurusan Islam tentang dapat mengurutkan tata cara perawatan jenazah yang
jenazah pengurusan benar sesuai denga ketentuan syariát Islam
jenazah
33 Memahami ketentuan Hukum XI/2 Ketentuan hukum Menguraikan Siswa dapat menguraikan hukum perawatan jenazah PG 30
Islam tentang pengurusan Islam tentang
jenazah pengurusan
jenazah
34 Memahami hukum Islam XII/2 Ketentuan mawaris Membandingkan Siswa dapat membandingkan sebab-sebab seseorang PG 31
tentang waris di Indonesia mendapatkan harta waris
35 Memahami hukum Islam XII/1 Ketentuan hukum Penalaran Disajikan bagan contoh silsilah nasab sebuah keluarga, PG 32
tentang hukum keluarga perkawinan dalam peserta didik dapat menyimpulkan ketentuan pernikahan
Islam tentang perwalian atau mahram yang sesuai dengan
ketentuan syari’at Islam
36 Memahami hukum Islam XII/2 Ketentuan waris Penalaran Disajikan ilustrasi tentang sebuah keluarga yang ditinggal Essay 44
tentang waris dalam Islam wafat salah satu keluarga dan meninggalkan harta waris,
peserta didik dapat menghitung bagian masing-masing
ahli waris
37 Memahami hukum Islam XII/1 Ketentuan Mengidentifikasi Siswa dapat mengidentifikasi rukun nikah sesuai PG 33
tentang hukum Keluarga perkawinan ketentuan menurut UU no. 1 Tahun 1974
menurut UU no. 1
Tahun 1974
38 Mengetahui dan memahami X/1 Ijma’ sebagai Salah Menyimpulan Disajikan narasi tentang permasalahan cangkok organ PG 34
sumber-sumber hukum Islam satu sumber huum tubuh berdasarkan kesepakatan para ulama, siswa dapat
Islam menyimpulkan pengertian dari Ijma’
39 Memahami hukum Islam X/2 Contoh pengelolaan Menerapkan Siswa dapat menerapkan optimalisasi pengelolaan zakat PG 35
tentang Infak, zakat, Haji dan Zakat dan Infak oleh ’amil zakat
Wakaf

ASPEK SKI
40 Memahami keteladan X/1 Substansi dan Penerapan Disajikan sejarah Rasulullah SAW periode Makkah, PG 36
Rasulullah dalam membina strategi dakwah peserta didik dapat mengemukakan substansi / strategi
umat periode Mekah Rasulullah SAW dakwah Rasulullah SAW di Makah
periode Makkah
41 Mengetahui dan menjelaskan X/2 Menjelaskan Mengidentifikasi Disajikan narasi tentang isi piagam madinah, siswa dapat PG 37
perkembangan Islam pada perkembangan menyebutkan nilai-nilai yang terkandung dalam piagam
masa modern Islam pada masa Madinah
modern
42 Mengetahui dan menjelaskan X/2 Menjelaskan menghubungkan Disajikan narasi tentang penyebab kemajuan Islam di PG 38
perkembangan Islam pada perkembangan dunia, siswa dapat menghubungkan sebab-sebab
masa modern Islam pada masa kemajuan perkembangan Islam di Dunia
modern
43 Memahami Perkembangan XII/2 Peradaban Islam di Penalaran Disajikan sejarah singkat perkembangan Islam di Dunia, PG 39
Islam di Dunia Dunia Peserta didi dapat menunjukan sebab-sebab Islam dapat
berkembang dengan cepat di dunia
44 Memahami Perkembangan XII/2 Peradaban Islam di Mengkategorikan Disajikan narasi tentang keberhasilan dakwah Rasulullah PG 40
Islam di Dunia Dunia SAW, siswa dapat menyebutkan strategi dakwah
Rasulullah SAW di Madinah
45 Memahami Perkembangan XII/2 Peradaban Islam di Menguraikan Siswa dapat menguraikan Islam Rahmatan Lil’alamin Essay 45
Islam di Dunia Dunia
Kebumen, 8 Februari 2018
Penyusun Soal Mata Pelajaran PAI

Nama Penyusun: Alimuddin Abdullah, S.Pd.I Muhamad Munji, S.Pd.I Imam Amrulloh, S.H.I Khanifudin, S.Pd.I Yuga Dwi Budianto, S.Pd.I

Paraf :
1 2 3 4 5

Anda mungkin juga menyukai