Anda di halaman 1dari 4

Adi Gunawan – 20.50.

090
Prak. Pengelolaan Instalasi Komputer – Kamis 18.55, Lab. Jarkom

Langkah-Langkah Membuat Bootable Windows 8.1 Pro (32Bit)


Menggunakan Aplikasi Rufus

1. Siapkan Flashdisk, File ISO (Windows) & Aplikasi Rufus

Pertama-tama siapkan Flashdisk (minimal 8 GB) yang nantinya akan menjadi bootable, file
Iso dan aplikasi rufus yang akan di gunakan, disini saya sudah meletakan file dan
aplikasinya pada desktop.
2. Jalankan Program Rufus

*Tampilan utama Program Rufus

3. Hubungkan Flashdisk dengan Perangkat Kompter

Ketika Flashdisk telah terhubung maka pada Program Rufus akan membaca Otomatis.
kemudian Pilih flashdisk yang akan digunakan untuk membuat bootable.
4. Pilih Disk or ISO Image

Pada dropdown menu Boot selection pilih Disk or ISO image (Please select), kemudian klik
tombol SELECT yang ada di sebelah kanan dropdown menu.

5. Pilih File ISO Windows.

Setelah menekan SELECT Maka akan menampilkan jendela Open kemudian buka folder
dimana kamu menyimpan file ISO Windows dan kemudian klik open pada file ISO
Windows yang akan digunakan.
6. Klik Start untuk memulai membuat Bootable Windows

Setelah mengklik open maka tampilan utama dari Program Rufus akan menjadi seperti
diatas, silahkan sesuaikan Pilihan-piliahan yang ada dengan Komputer yang akan diinstal
Windwos nantinya. Setelah semua pengaturan telah sesuai, silahkan klik START Untuk
memulai membuat bootable Windows.

Anda mungkin juga menyukai