Anda di halaman 1dari 12

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

MATA KULIAH : PENGEMBANGAN KEPRIBADIAN


KODE MK : 3.01

PENYUSUN

Titin Supriatin, Ners.,M.Kep.

AKADEMI KEPERAWATAN MUHAMMADIYAH CIREBON

2020/2021
HALAMAN PENGESAHAN

IDENTITAS MATA KULIAH


NAMA MATA KULIAH : Pengembangan kepribadian
KODE MATA KULIAH : 3.01
SKS : 2 SKS (1T, 1P)
KOORDINATOR MATA
KULIAH
NAMA : Titin Supriatin, Ners., M.Kep
NIK / NIDN : 0411108004
TIM PENGAJAR : 1. Titin Supriatin, Ners., M.Kep.

2. Tetet T Ramayanti, Dipl.Hot. SH

Cirebon, 12 Agustus 2020

Menyetujui,

Direktur, Koordinator Mata Kuliah

Hj. Ruswati, Ners.,M.Kep. Titin Supriatin, Ners., M.Kep.


I. PENDAHULUAN
A. VISI, MISI dan TUJUAN PROGRAM STUDI
1. VISI
Menjadi institusi pendidikan yang kompetitif dalam keterampilan perawatan trauma
sesuai dengan semangat da’wah amar ma’ruf nahi munkar

2. MISI
a. Menyelenggarakan catur darma pendidikan tinggi dengan keunggulan
keterampilan implementasi asuhan perawatan pada kasus trauma
b. Membangun sikap profesionalisme dosen, karyawan dan mahasiswa dengan
semangat da’wah amar ma’ruf nahi munkar
c. Membangun kerjasama tingkat nasional atau internasional dengan pihak yang
terkait dalam meningkatkan daya saing pendidikan keperawatan

3. TUJUAN
a. Menghasilkan lulusan D3 Keperawatan yang kompetitif dalam keterampilan
implementasi asuhan keperawatan kasus trauma
b. Mewujudkan penelitian keperawatan yang dapat meningkatkan pelayanan
keperawatan masyarakat Metropolitan Cirebon Raya
c. Mewujudkan perilaku budaya sehat yang dapat meningkatkan status kesehatan
masyarakat Metropolitan Cirebon Raya
d. Mewujudkan profesionalisme tenaga pendidik dan tenaga kependidikan sesuai
dengan semangat da’wah amar ma’ruf nahi munkarMewujudkan pengenalan
karya-karya sumber daya manusia dan lulusan secara nasional
e. Membangun aktifitas kerjasama tingkat nasional atau internasional dengan
berbagai pihak yang terkait dalam meningkatkan daya saing pendidikan
keperawatan

B. CAPAIAN PEMBELAJARAN

1. Memahami hakekat nilai-nilai ketuhanan dan kemanusiaan dalam Islam serta


implikasinya bagi pembentukan kepribadian (PT1).
2. Menginternalisasi nilai, norma dan etika akademik (S3)
3. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan
agama, moral dan etika (S2)
4. Menunjukkan kinerja dengan mutu dan kuantitas yang terukur yang menjadi
tanggung jawab di lingkup bidang kerjanya (KU2)

II. INFORMASI MATA KULIAH


A. NAMA DAN BOBOT SKS, KODE MATA KULIAH DAN SEMESTER
NAMA MATA KULIAH : Pengembangan kepribadian
BOBOT SKS : 2 SKS (1T, 1P)
F4

KODE MATA KULIAH : 3.01


SEMESTER :5

RA
WATAN M AKPER MUHAMMADIYAH CIREBON
0411108004
D EM I K

MM
A DIYA
KA

CI
REBON AKPER MUHAMMADIYAH CIREBON
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
MATA KULIAH KODE RUMPUN MK BOBOT SEMESTER TGL.
(SKS) PENYUSUNAN
PENGEMBANG
AN
KEPRIBADIAN 3.01 2 V 11 – 09 -19
OTORITAS DOSEN PENGEMBANG RPS KOORDINATOR RMK KETUA PROGRAM STUDI

 Titin Supriatin, Ners.,


    M.Kep. Hj. Ruswati, Ners., M.Kep. 
Capaian CPL-PRODI :
Pembelajaran  Memahami hakekat nilai-nilai ketuhanan dan kemanusiaan dalam Islam serta
(CP) implikasinya bagi pembentukan kepribadian (PT1).
 Menginternalisasi nilai, norma dan etika akademik (S3)
 Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama,
moral dan etika (S2)
 Menunjukkan kinerja dengan mutu dan kuantitas yang terukur yang menjadi tanggung
jawab di lingkup bidang kerjanya (KU2)

CP-MK : (kodenya M)
M1. Mahasiswa mampu memahami akhlak/kepribadian yang Islami
M2. Menumbuhkan akhlak/kepribadian yang Islami
M3. Bertanggung jawab sebagai bekal softskill yang akan melengkapi ketrampilan
mahasiswa Akper Muhammadiyah Cirebon dalam berkehidupan masyarakat.
SUB-CPMK: (kodenya L)
Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mampu:
L1. Menjelaskan pengertian hakekat manusia
L2. Menjelaskan hubungan karakter dan kepribadian
L3. Menjelaskan pembentukan karakter yang baik
L4. Menggambarkan hormat pada diri sendiri
L5. Menjelaskan hormat pada orang lain
L6. Menggambarkan kepedulian pada lingkungan
L7. Menggambarkan perilaku jujur
L8. Menggambarkan perilaku disiplin dan tanggungjawab
L9. Menjelaskan tentang etika dalam berkomunikasi
Deskripsi  Mata kuliah ini merupakan mata kuliah yang ditujukan untuk memberikan pemahaman dan
Singkat Mata menumbuhkan akhlak/kepribadian yang Islami dan bertanggung jawab sebagai bekal
Kuliah softskill yang akan melengkapi ketrampilan mahasiswa Akper Muhammadiyah Cirebon
AWATAN AKPER MUHAMMADIYAH CIREBON
D EM I K

0411108004
MM
ADI YA
KA

IREBO AKPER MUHAMMADIYAH CIREBON


RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
MATA KULIAH KODE RUMPUN MK BOBOT SEMESTER TGL.
(SKS) PENYUSUNAN
PENGEMBANG
AN
KEPRIBADIAN 3.01 2 V 11 – 09 -19
OTORITAS DOSEN PENGEMBANG RPS KOORDINATOR RMK KETUA PROGRAM STUDI

 Titin Supriatin, Ners.,


    M.Kep. Hj. Ruswati, Ners., M.Kep. 
dalam berkehidupan masyarakat.
Materi 1.  Hakekat manusia
Pembelajaran/ 2. Hubungan karakter dan kepribadian
Pokok Bahasan 3. Pembentukan karakter
4. Hormat pada diri sendiri
5. Hormat pada orang lain
6. Kepedulian pada lingkungan
7. Perilaku jujur
8. Perilaku disiplin dan tanggungjawab
9. Pemahaman tentang etika dalam berkomunikas
Pustaka 1.  Friedman (2010) Kepribadian Islam. Ed 3
2. Agustian(2009) Emotional Spiritual Quotient.
3. Niven (2012) Psikologi kesehatan. Ed 2. Jakarta:EGC
4. Sunaryo (2012). Psikologi untuk keperawatan. Ed. Jakarta: EGC
5. Setiawan (2015). Pengembangan Kepribadian. Ed. Jakarta: EGC
Media  Laptop
Pembelajaran Infocus
Wi-fi
Ppt
Buku Refferensi
Team Teaching 1. Titin Supriatin, Ners., M.Kep
2. Tetet T Ramayanti, Dipl.Hot. SH

Mata kuliah -
Syarat

Pertemuan/ Sub-CP-MK Indikator Kriteria & Metode Materi Dosen B


waktu Bentuk Pembelajaran Pembelajaran P
(sbg kemampuan Penilaian a
akhir yg
diharapkan) [Estimasi [Pustaka]
Waktu]

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Kontrak belajar Ceramah dan Penjelasan RPS Titin


A: tanya jawab dan tugas
26/08/2020 Zoom meeting
8.00-9.40

B:
26/08/2020
9.50-11.30
2 Mahasiswa - Ketepatan Kriteria : - CTJ - Hakikat Titin 1
A: mampu menjelaskan Ketepatan dan Zoom manusia
28/08/2020 menjelaskan Hakikat penguasaan meeting - Etika dan
15.20-17.00 hakekat nilai-nilai
manusia Kepribadian
ketuhanan dan Bentuk non
B: kemanusiaan - Etika dan tes : dalam Islam
28/08/2020 dalam Islam serta Kepribadian Penulisan
13.00-14.40 implikasinya bagi dalam Islam makalah dan
pembentukan presentasi
kepribadian
3 Mahasiswa - Ketepatan Kriteria : SGD Diskusi - Hubungan Tetet 1
A: mampu menjelaskan Ketepatan dan kelompok 1, karakter dan
02/09/2020 menjelaskan Hubungan penguasaan lewat Zoom kepribadian
8.00-9.40
hakekat nilai-nilai karakter dan meeting
Bentuk non
B: ketuhanan dan kepribadian tes :
02/09/2020 kemanusiaan Penulisan
9.50-11.30 dalam Islam serta makalah dan
implikasinya bagi presentasi
pembentukan
kepribadian
4 Mahasiswa - Ketepatan Kriteria : SGD Diskusi Pembentukan Tetet 1
A: mampu menjelaskan Ketepatan dan kelompok 2, karakter seorang
04/09/2020 menjelaskan Pembentukan penguasaan lewat Zoom perawat muslim
15.20-17.00
hakekat nilai-nilai karakter meeting menurut
Bentuk non
B: ketuhanan dan tes : Muhammadiyah
04/09/2020 kemanusiaan Penulisan
13.00-14.40 dalam Islam serta makalah dan
implikasinya bagi presentasi
pembentukan
kepribadian

5 Mahasiswa Ketepatan Kriteria : SGD Diskusi 1. Hormat pada diri Titin 1


A: Mahasiswa menjelaskan Ketepatan dan kelompok 3, sendiri
09/09/2020 mampu Hormat pada diri penguasaan lewat Zoom 2. Hormat pada
8.00-9.40 sendiri Hormat orang lain
Menginternalisa meeting
pada orang lain Bentuk non
B: si nilai, norma tes :
09/09/2020 dan etika Penulisan
9.50-11.30 makalah dan
presentasi
6 Mahasiswa - Ketepatan Kriteria : SGD Diskusi Kepedulian pada Titin 5
A: mampu menjelaskan Ketepatan dan kelompok 4, lingkungan
11/09/2020 Menginternalisa Kepedulian penguasaan Zoom meeting
15.20-17.00
si nilai, norma pada
Bentuk non
B: dan etika lingkungan tes :
11/09/2020 akademik Penulisan
13.00-14.40 makalah dan
presentasi
7 Mahasiswa - Ketepatan Kriteria : SGD Diskusi Perilaku jujur Titin 5
A: mampu menjelaskan Ketepatan dan kelompok 5, seorang perawat
16/09/2020 Menginternalisa Perilaku jujur penguasaan Zoom meeting muslim menurut
8.00-9.40
si nilai, norma Muhammadiyah
Bentuk non
B: dan etika tes :
16/09/2020 akademik Penulisan
9.50-11.30 makalah dan
presentasi
8 Mahasiswa - Ketepatan Kriteria : SGD Diskusi Perilaku disiplin Titin 5
A: mampu menjelaskan Ketepatan dan kelompok 6, dan tanggung
18/09/2020 Menginternalisa Perilaku penguasaan Zoom meeting jawab seorang
15.20-17.00
si nilai, norma disiplin dan perawat muslim
B: dan etika tanggung jawab menurut
18/09/2020 akademik Muhammadiyah
13.00-14.40
9 Mahasiswa  Ketepatan Kriteria : SGD Diskusi  Definisi etika Titin 5
A: mampu menjelaskan Ketepatan dan kelompok 7, & kepribadian
23/09/2020 Menginternalisa Definisi penguasaan Zoom meeting muslim
8.00-9.40 etika&kepribadi menurut
si nilai, norma
an Muhammadiya
B: dan etika
 Pentingnya h
23/09/2020 akademik kemampuan  Pentingnya
9.50-11.30 interpersonal kemampuan
interpersonal

10 Menjunjung - Ketepatan Kriteria : SGD Diskusi  Peran Tetet 5


A: tinggi nilai menjelaskan Ketepatan dan kelompok 8, kecerdasan
25/09/2020 kemanusiaan Peran penguasaan Zoom meeting emosional
15.20-17.00 dalam kecerdasan
B: menjalankan emosional
25/09/2020 tugas
13.00-14.40 berdasarkan
agama, moral
dan etika

11 Menjunjung  Ketepatan Kriteria : CTJ Zoom  Teori Tetet 5


A: tinggi nilai menjelaskan Ketepatan dan meeting Pengembangan
30/09/2020 kemanusiaan Teori penguasaan Diri: Talent
8.00-9.40 Pengembangan Theory,
dalam
B: Diri: Talent Intelligent
30/09/2020 menjalankan
Theory, Theory,
9.50-11.30 tugas Intelligent Personality
berdasarkan Theory, Theory
agama, moral Personality  Karakter
Theory pembelajaran
dan etika
- Karakter personal:
pembelajaran auditory, visual,
personal: kinestetik
auditory,
visual,
kinestetik
12 Menjunjung  Ketepatan Kriteria : SGD Diskusi  Teknik-teknik Titin 5
A: tinggi nilai menjelaskan Ketepatan dan kelompok 9, meningkatkan
02/10/2020 kemanusiaan Teknik-teknik penguasaan Zoom meeting kemampuan
15.20-17.00 meningkatkan interpersonal
dalam
kemampuan dan
B: menjalankan
interpersonal pengembangan
02/10/2020 tugas dan kepribadian
13.00-14.40 berdasarkan pengembangan  Proses
agama, moral kepribadian pembentukan
dan etika - Proses etika dan
pembentukan kepribadian
etika dan positif sebagai
kepribadian muslim dan
muslimah
positif
Muhammadiyah
13 Menjunjung Ketepatan Kriteria : SGD Diskusi - Motivasi Tetet 5
A: tinggi nilai menjelaskan Ketepatan dan kelompok 10, diri
07/10/2020 kemanusiaan Motivasi diri, penguasaan Zoom meeting - Positive
8.00-9.40 thinking
dalam Positive thinking,
B: - Manajeme
07/10/2020 menjalankan Manajemen stres
n stres
9.50-11.30 tugas
berdasarkan
agama, moral
dan etika

14 Menjunjung Ketepatan Kriteria : CTJ Zoom - Komunika Tetet 5


A: tinggi nilai menjelaskan Ketepatan dan meeting si Massa dan
09/10/2020 kemanusiaan Komunikasi Massa, penguasaan Public
15.20-17.00 Speaking:
dalam Teknik Presentasi
Teknik
B: menjalankan
Komunikasi
09/10/2020 tugas Efektif dan Etis
13.00-14.40 berdasarkan - Teknik
agama, moral Presentasi
dan etika

15 Menjunjung Ketepatan Kriteria : CTJ Zoom - Penampila Tetet 5


A: tinggi nilai menjelaskan Mengaplikasi meeting n diri yang baik
21/10/2020 kemanusiaan terkait penampilan kan dan sopan
8.00-9.40 - Keterkaita
dalam yang yang baik dan
B: n penampilan
21/10/2020 menjalankan sopan
fisik dan citra
tugas
9.50-11.30 berdasarkan diri
agama, moral
dan etika

16-17 Menunjukkan Mengaplikasikan Kriteria : Praktikum & - job seeker Tetet 1


A: kinerja dengan tehnik wawancara Mengaplikasi simulasi (lewat (interview
23/10/2020 mutu dan kerja kan Daring) kerja)
kuantitas yang
15.20-17.00
terukur yang
28/10/2020 menjadi
8.00-9.40 tanggung jawab
B: di lingkup
23/10/2020 bidang kerjanya
13.00-14.40 (KU2)
28/10/2020
9.50-11.30

18-19 Menunjukkan - Mengaplikasikan Kriteria : Video  Video Titin 1


kinerja dengan cara bersikap yang Mengaplikasi penampilan
A: mutu dan baik kan fisik/sikap yang
30/10/2020 kuantitas yang baik saat
15.20-17.00 terukur yang menerima
menjadi menerima
04/11/2020
tanggung jawab complain dari
8.00-9.40 di lingkup pasien
B: bidang kerjanya  Video terkait
30/10/2020 (KU2) sikap perawat
13.00-14.40
dalam
04/11/2020 menerima
9.50-11.30 pasien baru
(menerapkan
5S)

21-21 Menunjukkan - Mengaplikasikan Video  Video Titin 1


kinerja dengan cara perawatan dan Perawatan diri
A: mutu dan penampilan diri yang bersih,
06/11/2020 kuantitas yang pakaian yang
bersih, rapih, make
15.20-17.00 terukur yang bersih, rapih
menjadi up yang natural
11/11/2020 dan sopan
tanggung jawab dan sopan  Video
8.00-9.40 di lingkup Penampilan
B: bidang kerjanya diri, make up
06/11/2020 (KU2) wajah yang
13.00-14.40
flowless dan
11/11/2020 natural untuk
9.50-11.30 perawat

UAS
KELOMPOK SGD

KELAS 3A
KELOMPOK 1 KELOMPOK 2 KELOMPOK 3 KELOMPOK 4 KELOMPOK 5
ADE S DANU RYAN ENDAH HELDA .F KHOFIFAH Y .P
ANE M DESY F TARITO HERNI . H LAELUL .H
ANISA P DIANA FINA ELDI F IIM . K LUSI LESTARI
ATI A NOPITA FITRI .N INA SETIANA LUSSY
BELLA AYU K DINDA DWI S GELIANA NUR INE FUJI PRATIWI
CAHYATI DITA S GIAN .P ISLAMI MARWAH .Z
HAMZAH . N MEILIS .M.P

KELOMPOK 6 KELOMPOK 7 KELOMPOK 8 KELOMPOK 9 KELOMPOK 10


MELI S M. IRGI . F PENA SETIANI SEPTI MIARNI SUSI S
MIA M. A M. ZEIN .A PRIANSAH SHOFIE .S S SYIFA .N.I
MIRELA . A MUZDALIFAH PUTRI INDAH SITI SARIFAH TIAN .A
M. RIZAL NINDA .D. S RIZAL .P SRI ASTUTI VIVI .H. Y
AZMI NISA WATI .F RIZKI AMALIA SRI ENI YASTAFIFI
M. WAHIDIN NUR QOLBIHAK ROSIYANA .A SUNENDI YUDA A.P

KELOMPOK SGD

KELAS 3B
KELOMPOK 1 KELOMPOK 2 KELOMPOK 3 KELOMPOK 4 KELOMPOK 5
AHMAD FAIZ CHINTYA .E ELA SRI .S HANNA .N KHOVIFAH
ANGGI DWI .A DEVA .G EVITA .O HERDA .a KOPIPA
ANTIKA .T. H DHIKI .S FINA .L ICA .F LUCYANA .G
ASEP .M.J DIAN .Y GALANG .E IMAM AZIZ LUSIANI
AYU .F DINA .N GIAN .P IMROATUN .A MAHRUNISA
CADORA .F DINI .K.U IRMA OPTIANI MAULIA .A

KELOMPOK 6 KELOMPOK 7 KELOMPOK 8 KELOMPOK 9 KELOMPOK 10


MELI NUR .I M. KHOERUL RIKI SUBAGJA SORAYA SYIFA NUR A
MIA SOFIA .B NANDA .M RISA .H SUCI NUR .J SYIFANI N.H
M. NINDA .R RIZKI RAHAYU SUHARSONO VIVI .A. PUTRI
RAMADHAN NOPIA ROSSY EGA .O SUTRI .A WENI .W
M. FAISAL POPI AYU .N SHINTA .S.C SYIFA AULIA WULANI .S
M. FAJAR .S RATIH DEWI ZULFA .N
TUGAS-TUGAS YANG HARUS DISELESAIKAN OLEH MAHASISWA

Bahankajian/Sub Batas Waktu Prosentase


Pertemuan Jenis penugasan
pokokbahasan pengumpulan penilaian
Ptm 14 Memotivasi diri dan  Membuat kata-kata positif 5 hari setelah 5%
manajemen stres sebagai motivasi diri pertemuan/pemberian tugas
di kelas
Ptm 15 Menguasai teknik komunikasi  Membuat outline presentasi 5 hari setelah 5%
dan presentasi verbal yang (bahan penkes) yang baik pertemuan/pemberian tugas
efektif dan etis disertai SAP dan leafleat. di kelas

Ptm 17-18 Menguasai teknik komunikasi  Wawancara interview saat praktikum sudah 10%
dan presentasi verbal yang pekerjaan (job seeker) mempersiapkan diri dengan
efektif dan etis sikap yang etis dan jawaban
yang tegas

Cirebon, 12 September 2019

Mengetahui,
Direktur AKPER Muhammadiyah Cirebon Koordinator M.A

(Hj. Ruswati, Ners., M.Kep.) (Titin Supriatin, Ners., M.Kep)

Anda mungkin juga menyukai