Anda di halaman 1dari 13

Kode FORM-PoltekkesTjk/C .002 /…….

POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG


Tanggal Januari 2015
Formulir Revisi 0
Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Halaman

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Nama Prodi : Sarjana Terapan Keperawatan


Nama Mata Kuliah : Keperawatan HIV AIDS
Kode Mata Kuliah : WT4.A.402
Semester : IV
Beban Kredit : 2 SKS ( 1 T 1 P)
Dosen Pengampu Atau Tim Dosen : Teori Praktikum
Idawati Manurung, S. Kp. M. Kes Idawati Manurung, S. Kp. M. Kes
Yuliati Amperaningsih, SKM., M. Kes. Yuliati Amperaningsih, SKM., M. Kes.
Sulastri, M. Kep. Sp. Jiwa
DR. Ns. Anita, M. Kep. Sp. Mat

Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah ini mempelajari tentang trend isu dan perilaku berisiko tertular/menularkan HIV AIDS,
mempelajari pengkajian biologis, psikologis, sosial sipitual dan kultural, pemeriksaan fisik dan diagnostik,
tanda dan gejala, dan penatalaksanaan pasien dengan HIV AIDS. Mempelajari prinsip hidup dengan
ODHA, family center pada ODHA dan stigma pada ODHA. Mempelajari prinsip komunikasi, konseling,
pada klien dengan HIV AIDS. Prinsip perawatan pada bayi dan anak klien dengan HIV AIDS atau dengan
orang tua dengan HIV AIDS. Mempelajari asuhan keperawatan pada pasien terminal (palliative care) dan
long term care, berbagai macam terapi komplementer dan tinjauan agama tentang penyakit kronis.
Sasaran Pembelajaran : Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran mata kuliah ini, mahasiswa mampu :
1. Memahami kompetensi dan metode pembelajaran
2. Mengetahui dan memahami trend isu dan perilaku berisiko tertular/menularkan HIV AIDS
3. Memahami pengkajian biologis, psikologis, sosial sipitual dan kultural, pemeriksaan fisik dan
diagnostik, tanda dan gejala, dan penatalaksanaan pasien dengan HIV AIDS.
4. Memahami prinsip hidup dengan ODHA, family center pada ODHA dan stigma pada ODHA.
5. Memperagakan komunikasi dan konseling, pada klien dengan HIV AIDS.
6. Memahami Prinsip perawatan pada bayi dan anak klien dengan HIV AIDS atau dengan orang tua
dengan HIV AIDS.
7. Menyusun rencana asuhan keperawatan pada pasien terminal (palliative care).
8. Menganalisa aspek spritual dan kultural pada pasien HIV AIDS dan long term care.
1
Kode FORM-PoltekkesTjk/C .002 /…….
POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG
Tanggal Januari 2015
Formulir Revisi 0
Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Halaman

9. Mengintegrasikan terapi komplementer pada pasien HIV AIDS dan long term care

Metode Penilaian dan pembobotan : Evaluasi :


Teori : Pratikum
1. UTS : 20 % Soft Skill : 10%
2. UAS : 20 % Bimbingan : 20%
3. Penugasan : 10 % Ujian : 20%

Mahasiswa dinyatakan lulus dalam mata kuliah ini apabila memperoleh Nilai > 55.5 (2,00).

Daftar Referensi : - Leucocytes, https://psychology.wikia.org/wiki/Leucocytes


- Modul Layanan Test HIV,(2019). Kementrian kesehatan Republik Indonesia.
- Informasi Dasar Mengenai HIV/AIDS, https://ahnaffz.files.wordpress.com/2009/03/hiv-aids-dasar.ppt
- Overview of HIV Infection-World Health Organization
https://www.who.int/diagnostics_laboratory/documents/guidance/module1_overview_hivinfection.ppt
- Perawatan paliatif pasien HIV AIDS,
https://www.healthefoundation.eu/blobs/hiv/73758/2011/27/palliative_care.pdf
- Session1 : The basic of HIV and AIDS
https://www.fantaproject.org/sites/default/files/Session%201%20Basics%20of%20HIV.ppt
- Chapter21 : HIV AIDS
http://www.anderson.k12.ky.us/Downloads/CHAPTER%2021-%20AIDS2.ppt

2
Kode FORM-PoltekkesTjk/C .002 /…….
POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG
Tanggal Januari 2015
Formulir Revisi 0
Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Halaman

Waktu Kemampuan akhir yang Bahan kajian/ Metoda Pengalaman belajar Dosen Indikator Bobot
diharapkan Sub Bahan Kajian Penilaian
Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Penjelasan Silabus tentang - Virtual - Mahasiswa Idawati Mampu memahami 15%
Teori I menjelaskan : kompetensi dan metode learning mempelajari Manurung silabus dan kontak (6 soal)
Memahami pengkajian biologis, pembelajaran - Contextual materi yang perkuliahan.
psikologis, sosial sipitual dan Pengenalan HIV-AIDS Instruction diberikan
kultural, pemeriksaan fisik dan - Discovery - Mahasiswa Keaktifan menjawab dan
diagnostik, tanda dan gejala, dan learning mempelajari teori-
penatalaksanaan pasien dengan bertanya pada google
teori HIV AIDS
HIV AIDS. form
pada E book,
jurnal, materi yang
ada dinternet Menjawab 6 soal UTS
pada google form

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Sistem imunitas pada - Virtual - Mahasiswa Idawati Ketepatan waktu dalam
Pratikum I menyajikan sistem imunitas tubuh manusia learning mempelajari teori- Manurung mengirim tugas strategi
pada tubuh manusia - Contextual teori imunitas pelaksanaan
Instruction pada E book,
- Discovery jurnal, materi yang Kebenaran dalam
Learning ada dinternet membuat makalah dan
materi

Kerjasama kelompok
dengan menilai peran
masing-masig dalam
tugas.

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Proses Keperawatan HIV - Virtual - Mahasiswa Idawati Ketepatan mahasiswa 15%
Teori II menjelaskan proses keperawatan AIDS learning mempelajari Manurung menjelaskan (6 soal)
HIV AIDS: 1. Pengkajian - Contextual materi yang 1. Pengkajian
2. Diagnosa Instruction diberikan 2. Diagnosa
Keperawatan - Discovery - Mahasiswa Keperawatan
3. Rencana keperawatan learning mempelajari teori- 3. Rencana keperawatan
4. Diagnosa teori HIV AIDS 4. Diagnosa
Keperawatan pada E book, Keperawatan

3
Kode FORM-PoltekkesTjk/C .002 /…….
POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG
Tanggal Januari 2015
Formulir Revisi 0
Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Halaman

5. Pemeriksaan jurnal, materi yang 5. Pemeriksaan


Penunjang ada dinternet Penunjang ,
6. Terapi 6. Terapi

Waktu Kemampuan akhir yang Bahan kajian/ Metoda Pengalaman Dosen Indikator Bobot
diharapkan Sub Bahan Kajian belajar Penilaian
Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Pengkajian dan - Virtual - Mahasiswa Idawati Ketepatan waktu dalam 15%
Pratikum II memperagakan pengkajian pemeriksaan fisik AIDS learning mempelajari Tim mengirim tugas (6 soal)
pasien dengan AIDS - Contextual materi yang Pembimbing
Instruction diberikan Kerjasama kelompok
- Discovery - Mahasiswa dengan menilai peran
learning mempelajari teori- masing-masig dalam
teori proses tugas.
keperawatan pada
HIV AIDS pada E Ketepatan mahasiswa
book, jurnal, memperagakan
materi yang ada Pengkajian dan
dinternet pemeriksaan fisik AIDS

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Proses Keperawatan - Virtual - Mahasiswa Idawati Ketepatan mahasiswa
Teori III menjelaskan proses keperawatan pada : learning mempelajari Manurung menjelaskan jenis-jenis
pada penyakit-penyakit yang 1. MAC - Contextual materi yang penyakit karena HIV
disebabkan HIV AIDS: 2. Pneumocystitits Instruction diberikan
Pneumonia - Discovery - Mahasiswa Ketepatan mahasiswa
3. CMV learning mempelajari teori- patofisiologi penyakit
4. Lipodistrofi teori HIV AIDS karena HIV
5. Dimensia pada E book,
6. Syndrome wasting jurnal, materi yang
AIDS ada dinternet

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu 1. Infeksi opurtinistik - Virtual Mahasiswa Idawati Ketepatan waktu dalam 15%
Pratikum III menyajikan penyakit-penyakit 2. Kanker learning mempelajari teori- Manurung mengirim tugas (6 soal)
yang disebabkan HIV AIDS - Contextual teori imunitas pada E
Kebenaran dalam
4
Kode FORM-PoltekkesTjk/C .002 /…….
POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG
Tanggal Januari 2015
Formulir Revisi 0
Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Halaman

Instruction book, jurnal, materi membuat makalah dan


- Discovery yang ada dinternet materi
Learning
Kerjasama kelompok
dengan menilai peran
masing-masing dalam
tugas.
Waktu Kemampuan akhir yang Bahan kajian/ Metoda Pengalaman belajar Dosen Indikator Bobot
diharapkan Sub Bahan Kajian Penilaian

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Proses keperawatan pada - Virtual Mahasiswa Idawati Ketepatan mahasiswa 15%
Teori IV menjelaskan : IMS dan TB karena learning mempelajari teori- Manurung menjelaskan (6 soal)
Memahami pengkajian biologis, AIDS - Contextual teori imunitas pada E 1. Pengertian IMS
psikologis, sosial sipitual dan Instruction book, jurnal, materi 2. Penatalaksanaan IMS
kultural, pemeriksaan fisik dan - Discovery yang ada dinternet 3. Pengertian TB
diagnostik, tanda dan gejala, Learning 4. penatalaksanan TB
pasien dengan IMS dan TB
karena AIDS

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Pengkajian dan - Virtual Mahasiswa Idawati Ketepatan mahasiswa
Pratikum IV memperagakan pengkajian pemeriksaan fisik salah learning mempelajari teori- Tim memperagakan
pasien dengan penyakit IMS satu penyakit-penyakit - Contextual teori imunitas pada E Pembimbing Pengkajian dan
karena IMS Instruction book, jurnal, materi pemeriksaan fisik salah
- Discovery yang ada dinternet satu penyakit AIDS.
Learning
Kebenaran dalam
membuat makalah dan
materi

Kerjasama kelompok
dengan menilai peran
masing-masing dalam
tugas.

5
Kode FORM-PoltekkesTjk/C .002 /…….
POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG
Tanggal Januari 2015
Formulir Revisi 0
Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Halaman

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Konseling : - Virtual Mahasiswa Idawati Ketepatan mahasiswa 15%
Teori V memperagakan konseling dan 1. Kecemasan learning mempelajari teori- Manurung menjelaskan kembali (6 soal)
komunikasi pada klien dengan 2. Harga diri rendah - Contextual teori imunitas pada E tehnik-tehnik konseling
HIV AIDS 12. 3. Keputusasan Instruction book, jurnal, materi
- Discovery yang ada dinternet
Learning

Waktu Kemampuan akhir yang Bahan kajian/ Metoda Pengalaman belajar Dosen Indikator Bobot
diharapkan Sub Bahan Kajian Penilaian

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Komunikasi : Laptop Diskusi Tim Ketepatan mahasiswa
Pratikum V memperagakan konseling pada 1. Pada saat kecemasan. LCD Menyimak Pembimbing memperagakan konseling
klien dengan HIV AIDS 2. Pada waktu pertama Makalah Demostrasi
kali mengalami harga Kebenaran dalam
diri rendah membuat makalah dan
3. Pada waktu pertama materi
mengalami
keputusasaan. Kerjasama kelompok
dengan menilai peran
masing-masing dalam
tugas.

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Proses Keperawatan HIV - Virtual Mahasiswa Idawati Ketepatan mahasiswa 15%
Teori VI menjelaskan proses keperawatan AIDS pada anak dan learning mempelajari teori- menjelaskan (6 soal)
HIV AIDS: pada anak dan lansia - Contextual teori imunitas pada E 1. Pengkajian
menjelaskan proses keperawatan 1. Pengkajian Instruction book, jurnal, materi 2. Diagnosa
HIV AIDS pada lansia 2. Diagnosa - Discovery yang ada dinternet Keperawatan
Keperawatan Learning 3. Rencana keperawatan
3. Rencana keperawatan 4. Diagnosa
4. Diagnosa Keperawatan
Keperawatan 5. Pemeriksaan
5. Pemeriksaan Penunjang
Penunjang 6. Terapi

6
Kode FORM-PoltekkesTjk/C .002 /…….
POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG
Tanggal Januari 2015
Formulir Revisi 0
Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Halaman

6. Terapi

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Komunikasi : Laptop Diskusi Tim Ketepatan mahasiswa
Pratikum VI memperagakan komunikasi pada 1. Pada pra permintaan LCD Menyimak Pembimbing memperagakan tehnik-
klien dengan HIV AIDS pemeriksaan HIV . Makalah Demostrasi tehnik komunikasi
2. Pada waktu pertama
kali menyampaikan
diagnosa pada pasien
3. Pada waktu pertama
kali menyampaikan
diagnosa pada
pasangan/keluarga
Waktu Kemampuan akhir yang Bahan kajian/ Metoda Pengalaman belajar Dosen Indikator Bobot
diharapkan Sub Bahan Kajian Penilaian

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Proses Keperawatan - Virtual Mahasiswa Idawati Ketepatan mahasiswa 12,5%
Teori VII menjelaskan proses keperawatan paliatif pada pasien HIV learning mempelajari teori- menjelaskan 5 Soal
paliatif HIV AID AIDS - Contextual teori imunitas pada E 1. Pengkajian
1. Pengkajian Instruction book, jurnal, materi 2. Diagnosa
2. Diagnosa - Discovery yang ada dinternet Keperawatan
Keperawatan Learning 3. Rencana keperawatan
3. Rencana keperawatan 4. Diagnosa
4. Diagnosa Keperawatan
Keperawatan 5. Pemeriksaan
5. Pemeriksaan Penunjang
Penunjang Terapi
6. Terapi

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Komunikasi : Laptop Diskusi Tim Ketepatan mahasiswa
Pratikum memperagakan komunikasi pada 1. Pada keluarga pada LCD Menyimak Pembimbing memperagakan tehnik-
VII klien dan keluarga dengan fase-fase berkabung Makalah Demostrasi tehnik komunikasi
kondisi paliatif HIV AIDS 2. Pada pasien pada fase-
fase berkabung

UTS

7
Kode FORM-PoltekkesTjk/C .002 /…….
POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG
Tanggal Januari 2015
Formulir Revisi 0
Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Halaman

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Trend dan Isu - Virtual Mahasiswa Yuliati Ketepatan mahasiswa 15%
Teori IX menjelaskan : 1. Trend dan Isu HIV- learning mempelajari teori-teori menjelaskan (6 soal)
Mengetahui dan memahami trend AIDS dan IMS - Contextual imunitas pada E book, 1. Trend dan Isu HIV
isu dan perilaku berisiko 2. Perilaku berisiko Instruction jurnal, materi yang ada AIDS
tertular/menularkan HIV AIDS tertular/menularkan - Discovery dinternet 2. Perilaku berisiko
dan IMS. HIV AIDS dan IMS Learning tertular/menularkan
HIV AIDS.
Pratikum IX Mahasiswa diharapkan mampu Edukasi : Laptop Diskusi Tim Ketepatan mahasiswa
memperagakan edukasi pada 1. Edukasi pengobatan LCD Menyimak Pembimbing memperagakan tehnik-
klien dan keluarga dengan jangka Panjang Makalah Demostrasi tehnik komunikasi
kondisi HIV AIDS 2. Edukasi merawat diri
agar tidak menularkan
pada anggota keluarga
lain.
Waktu Kemampuan akhir yang Bahan kajian/ Metoda Pengalaman belajar Dosen Indikator Bobot
diharapkan Sub Bahan Kajian Penilaian

Teori X Mahasiswa diharapkan mampu 15. Aspek spiritual : - Virtual Mahasiswa Yuliati Mahasiswa diharapkan 15%
menjelaskan aspek spiritual pada
16.
1. Makna Kehidupan learning mempelajari teori- mampu menjelaskan (6 soal)
orang dengan HIV AIDS 17.
2. Harapan - Contextual teori imunitas pada E aspek spiritual pada orang
18.
3. Keterkaitan dengan Instruction book, jurnal, materi dengan HIV AIDS
Tuhan - Discovery yang ada dinternet
4. Pengampunan Learning
19. 5. Kualitas iman
20.
Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Presentasi Kasus Spritual - Virtual Mahasiswa Yuliati Ketepatan mahasiswa
Pratikum X mempresentasikan kasus dengan learning mempelajari teori- menjelaskan konsep
masalah aspek spritual pada - Contextual teori imunitas pada E spritual dan kultural pada
pasien HIV AIDS. Instruction book, jurnal, materi pasien HIV AIDS
- Discovery yang ada dinternet
Learning Kebenaran dalam
membuat makalah dan
materi

Kerjasama kelompok

8
Kode FORM-PoltekkesTjk/C .002 /…….
POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG
Tanggal Januari 2015
Formulir Revisi 0
Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Halaman

dengan menilai peran


masing-masing dalam
tugas.

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu 1. Prinsip hidup dengan - Virtual Mahasiswa Yuliati Ketepatan mahasiswa 15%
Teori XI menjelaskan : Memahami prinsip ODHA learning mempelajari teori-teori menjelaskan konsep : 6 soal
hidup dengan stigma pada 2. Stigma pada ODHA - Contextual imunitas pada E book, 1. Prinsip hidup dengan
ODHA. Instruction jurnal, materi yang ada ODHA
- Discovery dinternet 2. Stigma pada ODHA
Learning

Waktu Kemampuan akhir yang Bahan kajian/ - Metoda Pengalaman belajar Dosen Indikator Bobot
diharapkan Sub Bahan Kajian Penilaian

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Mahasiswa - Virtual Mahasiswa Yuliati Kebenaran dalam
Pratikum XI memperagakan/mempresentasika mempersentasikan Cara : learning mempelajari teori- Tim membuat makalah dan
n askep keluarga dengan ODHA 1. Memperkenalkan - Contextual teori imunitas pada E Pembimbing materi
pada ODHA HIV AIDS Instruction book, jurnal, materi
2. Menjelaskan risiko - Discovery yang ada dinternet Kerjasama kelompok
bila tidak berobat rutin Learning dengan menilai peran
masing-masing dalam
tugas.

Ketepatan mahasiswa
mempergakan/mempresen
tasikan askep keluarga
dengan ODHA

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Aspek aspek long term - Virtual Mahasiswa Yuliati Ketepatan mahasiswa 15%
Teori XII menganalisa aspek long term care pasien dengan HIV learning mempelajari teori- menjelaskan konsep (6 soal)
9
Kode FORM-PoltekkesTjk/C .002 /…….
POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG
Tanggal Januari 2015
Formulir Revisi 0
Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Halaman

care care pasien dengan HIV AIDS - Contextual teori imunitas pada E long term care care
AIDS. Instruction book, jurnal, materi pasien dengan HIV AIDS
- Discovery yang ada dinternet
Learning

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Mahasiswa - Virtual Mahasiswa Yuliati Ketepatan mahasiswa
Pratikum memperagakan/mempresentasika mempersentasikan Cara : learning mempelajari teori- mempergakan/mempresen
XII n askep keluarga dengan ODHA 1. Cara merawat - Contextual teori imunitas pada E tasikan askep keluarga
pada ODHA 2. Modifikasi lingkungan Instruction book, jurnal, materi dengan ODHA
3. Berobat ke fasilitas - Discovery yang ada dinternet
keseatan. Learning

Waktu Kemampuan akhir yang Bahan kajian/ - Metoda Pengalaman belajar Dosen Indikator Bobot
diharapkan Sub Bahan Kajian Penilaian

Pertemuan Program Pemerintah tentanhg Daerah-daerah endemi - Virtual Mahasiswa Yuliati Mampu menjelaskan 15%
Teori XIII HIV AIDS dan IMS HIV AIDS dan IMS learning mempelajari teori- Kembali Program (6 soal)
Fasilitas Kesehatan untuk klien Fasilitas Kesehatan untuk - Contextual teori imunitas pada E Pemerintah tentanhg HIV
dengan HIV AIDS klien dengan HIV AIDS Instruction book, jurnal, materi AIDS dan IMS
- Discovery yang ada dinternet Fasilitas Kesehatan untuk
Learning klien dengan HIV AIDS

Pertemuan Mahasiswa mempresentasikan Daerah-daerah endemi - Virtual Mahasiswa Yuliati Ketepatan Mahasiswa
Pratikum daerah-daerah endemi HIV AIDS HIV AIDS dan IMS learning mempelajari teori-teori mempresentasikan daerah-
XIII dan IMS - Contextual imunitas pada E book, daerah endemi HIV AIDS
Instruction jurnal, materi yang ada dan IMS
- Discovery dinternet
Learning

10
Kode FORM-PoltekkesTjk/C .002 /…….
POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG
Tanggal Januari 2015
Formulir Revisi 0
Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Halaman

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Edukasi pada klien - Virtual Mahasiswa Yuliati Ketepatan mahasiswa 15%
Teori XIV menjelaskan konsep edukasi dengan HIV AIDS learning mempelajari teori- menjelaskan edukasi (6 soal)
pada klien dengan HIV AIDS. - Contextual teori imunitas pada E pada klien dengan HIV
Instruction book, jurnal, materi AIDS
- Discovery yang ada dinternet
Learning

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Mahasiswa diharapkan - Virtual Mahasiswa Yuliati Ketepatan mahasiswa
Pratikum memperagakan edukasi pada mampu memperagakan learning mempelajari teori- memperagakan edukasi
XIV klien dengan HIV AIDS edukasi : - Contextual teori imunitas pada E
1. Pada wanita dan pria Instruction book, jurnal, materi
pekerja sosial - Discovery yang ada dinternet
2. Pada anak-anak SMA Learning

Waktu Kemampuan akhir yang Bahan kajian/ - Metoda Pengalaman belajar Dosen Indikator Bobot
diharapkan Sub Bahan Kajian Penilaian

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Integrasi terapi - Virtual Mahasiswa Yuliati Ketepatan mahasiswa 12,5%
Teori XV menjelaskan integrasi terapi komplementer pada learning mempelajari teori-teori menjelaskan terapi 5 soal
komplementer pada pasien HIV pasien HIV AIDS dan - Contextual imunitas pada E book, komplementer pada
AIDS long term care Instruction jurnal, materi yang ada pasien HIV AIDS dan
- Discovery dinternet long term care
Learning

Pertemuan Mahasiswa diharapkan mampu Mahasiswa diharapkan - Virtual Mahasiswa Tim Ketepatan mahasiswa
Pratikum mempresentasikan kasus stigma mampu learning mempelajari teori- Pembimbing memperagakan edukasi
XV pada klien dengan HIV AIDS mempresentasikan - Contextual teori imunitas pada E
kasus stigma pada klien Instruction book, jurnal, materi
dengan HIV AIDS - Discovery yang ada dinternet
Learning

Pertemuan Ujian akhir semester


11
Kode FORM-PoltekkesTjk/C .002 /…….
POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG
Tanggal Januari 2015
Formulir Revisi 0
Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Halaman

XVI

Tugas-tugas yang harus diselesaikan mahasiswa:


Mahasiswa dibagi 20 kelompok :
1. Kelompok I mempersentasikan Sistem imunitas pada tubuh manusia (Pratikum I)
2. Kelompok II memperagakan pengkajian dan pemeriksaan fisik salah satu penyakit AIDS (Pratikum II)
3. Kelompok III mempresentasikan Infeksi opurtinistik dan Kanker (Pratikum III)
4. Kelompok IV, V, VI, memperagakan konseling pada klien dengan kecemasan, harga diri rendah dan keputusassan karena HIV-AIDS
(Pratikum IV)
5. Kelompok VII, VIII, IX memperagakan komunikasi Pada pra permintaan pemeriksaan HIV, Pada waktu pertama kali menyampaikan diagnosa
pada pasien dan Pada waktu pertama kali menyampaikan diagnosa pada pasangan/keluarga (Pratikum VI)
6. Kelompok X, XI memperagakan komunikasi pada keluarga pada fase-fase berkabung dan pada pasien pada fase-fase berkabung
7. Kelompok XII, XIII mempresentasikan edukasi pengobatan jangka Panjang dan edukasi merawat diri agar tidak menularkan pada anggota
keluarga lain. (partikum IX)
8. Kelompok XIV mempresentasikan kasus klien dengan gangguan spriritual karena HIV AIDS (Pratikum X)
9. Kelompok XV mempresentasikan intervensi keluarga; Memperkenalkan HIV AIDS, Menjelaskan risiko bila tidak berobat rutin, (Patikum XI)
10. Kelompok XVI mempresentasikan intervensi keluarga Cara merawat, Modifikasi lingkungan dan Berobat ke fasilitas kesehatan. (Patikum XII)
11. Kelompok XVII mempresentasikan budaya dan gaya hidup yang ada pada daerah-daerah endemi HIV AIDS dan IMS (Partikum XIII)
12. Kelompok XVIII, XIX, memperagakan memperagakan edukasi : Pada wanita dan pria pekerja sosial dan Pada anak-anak SMA (Pratikum
XIV)
13. Kelompok XX mempresentasikan kasus stigma pada klien dengan HIV AIDS (Pratikum XV)

Bandar Lampung, 6 Januari 2021


Mengetahui
Program Studi Sarjana Terapan Keperawatan Mata Kuliah Keperawatan HIV AIDS
Ketua, Koordinator,

12
Kode FORM-PoltekkesTjk/C .002 /…….
POLTEKKES KEMENKES TANJUNGKARANG
Tanggal Januari 2015
Formulir Revisi 0
Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Halaman

Dr. Ns. Anita Bustami, M.Kep., Sp. Mat Idawati Manurung, S. Kp. M. Kes
NIP : 196902101992001 NIP: 196410251988032001

13

Anda mungkin juga menyukai