Anda di halaman 1dari 1

USAHA KESEHATAN SEKOLAH (UKS)

SMA IT IMAM SYAFII 2 PEKANBARU


T.A 2019/2020
LOMBA KEBERSIHAN KELAS
TEKNIS * .
1. Perlombaan dimulai pada awal bulan (Minggu pertama awal bulan).
2. Setiap siswa dalam satu kelas wajib menjaga kelas sesuai kriteria yaitu, keamanan, kebersihan, ketertiban,
keindahan, kerindangan, kenyamanan dan kekeluargaan.
3. Setiap hari guru yang masuk ke setiap kelas memberikan penilaian kriteria dengan format yang telah
ditentukan sebelumnya .
4. Penilaian didasarkan atas rubrik-rubrik penilaian dengan range nilai antara 1 – 4
5. Hasil penilaian akan diakumulasikan diakhir bulan (Minggu ke empat akhir bulan)
6. Hasil akumulasi penilaian akan diumumkan pada dialog senin pagi awal bulan berikutnya untuk ditentukan
pemenang Lomba antar Kelas .
7. Kelas yang menang akan diberikan penghargaan setiap edisinya.
8. Dengan adanya Lomba antar kelas ini diharapkan dapat memndisiplinkan siswa dalam menerapkan
keamanan, kebersihan, ketertiban, keindahan, kerindangan, kenyamanan dan kekeluargaan serta
menciptakan lingkungan berbasis .

NO ASPEK INDIKATOR NILAI TOTAL


NILAI
1 Kebersihan Kenyamanan Dalam Belajar
Kebersihan Lantai
Kebersihan Bangku, Meja Dan Laci
Kebersihan Jendela
Kebersihan Langit-Langit Ruangan
Kebersihan Sarana Dan Prasarana Kelas
Kebersihan Dan Kerapian Gorden
Kebersihan Depan Kelas (Luar)
Perawatan Tanaman Hias Atau Pot Bunga
Kebersihan Tanaman (Taman)
2 Kelengkapan Daftar Inventaris Kelas/ Papan Adm
Struktur Kelas
Daftar Piket
Daftar Pelajaran
Sapu
Tong Sampah
Pel
3 Administrasi Kelas Kelengkapan Absen
Kelengkapan Buku Batas
4 Kedisiplinan Kedisiplinan Datang Kemesjid
Kedisiplinan Datang Kesekolah
Kedisiplinan Berbusana
5 Suasana / Iklim Kelas Yang Kondusif Salam Dan Doa Sebelum Dan Sesudah Belajar
Sikap Selama Belajar
Kekompakan Kelas

Revina Sri Utami,S.,Pd (UKS)

Anda mungkin juga menyukai