Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji syukur tak henti – hentinya saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah
melimpahkan begitu banyak rahmat dan hidayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan
penyusunan tugas Laporan Praktik Kerja Lapangan Pembangunan Kesehatan Masyarakat
Desa yang dilakukan di Kp. Balubur Ds. Hegarsari Kec. Kadungora Kab. Garut.

Laporan ini saya susun atas Praktik Kerja Lapangan Pembangunan Kesehatan Masyarakat
Desa yang saya laksanakan pada tanggal 10 – 24 Januari 2021 sebagai perbandingan teori dan
praktik lapangan.

Tak lupa saya ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu saya baik
secara langsung dalam bentuk materi maupun spiritual :

1. Ibu Ike selaku Ketua RT01/RW09 Kp. Balubur Ds. Hegarsari Kec. Kadungora Kab.
Garut
2. Seluruh dosen selaku pembimbing institusi
3. Dosen pembimbing lapangan
4. Seluruh warga RT01/RT09 Kp. Balubur Ds. Hegarsari Kec. Kadungora Kab. Garut

Mengingat keterbatasan saya dalam pengetahuan dan kemampuan untuk menyelesaikan


tugas sehingga masih banyak kekurangan dalam laporan ini, maka saya sangat mengharapkan
kritik dan saran yang sifatnya membangun guna perbaikan dimasa yang akan datang.

Garut, 14 Januari 2021

Penyusun

Anda mungkin juga menyukai