Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI UN (UNBK) IPA SMP TAHUN 2019 PERBUTIR

SOAL
ainamulyana.blogspot.com/2018/12/kisi-kisi-un-unbk-ipa-smp-tahun-2019.html

Berikut ini Prakiraan Kisi-Kisi UN (UNBK) IPA SMP Tahun 2019 Perbutir
Soal berdasarkan hasil bedah Kisi-kisi UN SMP Tahun 2018/2019. Semoga contoh
prakiraan Kisi-Kisi UN (UNBK) IPA SMP Tahun 2019 Perbutir Soal dapat
membantu para siswa SMP dalam menghadapi pelaksanaan Ujian Nasional yang pada
umumnya akan dilaksanakan dengan moda UNBK.

PERKIRAAAN KISI-KISI UN SMP TAHUN 2019


(HASIL BEDAH KISI-KISI UN 2018/2019)
Mata Pelajaran : IPA

No Urut. Indikator Yang Diuji

1. PENGUKURAN, ZAT DAN SIFATNYA

1 Menjelaskan bentuk volum & alasannya jika benda yg berada pd wadah


1 di pindah ke wadah 2

2 Menentukan jenis logam x dr daftar kalor jenis beberapa logam dalam


tabel

3 Membedakan perubahan fisika/kimia dr peristiwa perubahan zat

4 Menentukan pemisahan campuran dengan benar

5 Menentukan larutan asam, basa, atau garam dr tabel perubahan


indikator asam basa

6 Menjelaskan Fungsi zat pada bahan kimia rumah tangga

7 Menganalisis hubungan yang benar berdasarkan grafik pengguna zat


adiktif/psikotropika

8 Menentukan atom, ion, atau molekul dengan benar

2. MEKANIKAN DAN TATA SURYA

9 Menentukan grafik kecepatan-waktu atau jarak tempuh-waktu dari


tahapan gerak mobil

1/3
10 Menentukan percepatan pada benda jika massa benda
ditambah/dikurangi dengan nilai tertentu

11 Menghitung energi kinetik setelah mencapai ketinggian tertentu dari


bumi

12 Menunjukkan bidang miring yang memiliki keuntungan mekanis terbesar


dan terkecil

13 Memprediksi massa jenis benda dan massa jenis zat cair

14 Menentukan kota besar di Indonesia yang mempunyai waktu tertentu

3. GELOMBANG, LISTRIK DAN MAGNET

15 Menentukan ayunan yang memiliki frekuensi/perioda terbesar dan


terkecil

16 Menghitung cepat rambat gelombang

17 Menentukan gambar bayangan yang benar di depan sebuah cermin


datar beserta bayangannya

18 Menentukan sifat dan perubahan bayangan (makin besar/makin


kecil/tetap) jika benda digeser

19 Menentukan panjang gelombang garputala.

20 Menghitung gaya tarik-menarik/tolak-menolak ke 2 benda jk muatan ke 2


benda & jarak kedua benda diubah

21 Menunjukkan rangkaian dengan arus terbesar/terkecil atau


mengurutkan rangkaian

22 Menentukan nyala lampu (makin terang/makin redup) dan alasannya

23 Menjelaskan hal yang menyebabkan jarum galvanometer menjumpang

4. MAKHLUK HIDUP DAN LINGKUNGANNYA

24 Mengidentifikasi komponen biotik atau abiotik yang khas pada


ekosistem tertentu

25 Menentukan ciri makhluk hidup berdasarkan aktifitasnya yang


ditunjukkan oleh makhluk hidup tertentu.

26 Menjelaskan pola interaksi yang terjadi. pada ekosistem tertentu

27 Membandingkan pengaruh kepadatan penduduk yg ditimbulkan thd


lingkungan

28 Mengidentfifikasi hewan/tumbuhan tertentu berdasarkan kunci


determinasi.

2/3
29 Menjelaskan tujuan makhluk hidup melakukan proses adaptasi/seleksi
alam/perkembangbiakan.

30 Menentukan contoh penerapan bioteknologi konvensional/modern

31 Memprediksi dampak yang ditimbulkan akibat kasus pemanfaatan


lingkungan

5. STRUKTUR DAN FUNGSI MAKHLUK HIDUP

32 Menyebutkan bagian tulang/otot/sendi yg berperan pd tubuh saat


melakukan gerakan tertentu

33 Menjelaskan karakteristik jaringan/ organ tertentu pd makhluk hidup


sesuai dg fungsinya

34 Mengidentifikasi genotip yang memiliki sifat tertentu

35 Menyimpulkan hasil percobaan uji makanan.

36 Memprediksi akibat/dampak kasus ttg gangguan pd sistem peredaran


darah

37 Menjelaskan proses pernapasan yang terjadi berdasarkan percobaan.

38 Menentukan contoh faktor yang menyebabkan penyakit tertentu pd


sistem reproduksi manusia

39 Menginterpretasi grafik-grafik ttg produksi hormon pd siklus menstruasi


& ovulasi

40 Menganalisis hasil percobaan fotosintesis dr data hasil percobaan atas


variabel tertentu

Catatan: nomor urut bukan menunjukkan nomor soal

Link download Prakiraan Kisi-Kisi UN (UNBK) IPA SMP Tahun 2019 Perbutir
Soal ----disini

Demikian informasi tentang Prakiraan Kisi-Kisi UN (UNBK) IPA SMP Tahun


2019 Perbutir Soal hasil bedah kisi-kisi UN SMP Tahun Pelajaran 2018/2019
Semoga bermanfaat, terima kasih.

= Baca Juga =

3/3

Anda mungkin juga menyukai