Anda di halaman 1dari 13

See discussions, stats, and author profiles for this publication at: https://www.researchgate.

net/publication/340664776

PROPOSAL PENELITIAN KUALITATIF (Untuk S1)

Preprint · April 2020


DOI: 10.13140/RG.2.2.35734.29760

CITATIONS READS

0 4,718

1 author:

Iman Subasman
Universitas Islam Al-Ihya Kuningan
8 PUBLICATIONS   7 CITATIONS   

SEE PROFILE

Some of the authors of this publication are also working on these related projects:

Evaluasi Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun 2020 View project

All content following this page was uploaded by Iman Subasman on 16 April 2020.

The user has requested enhancement of the downloaded file.


PROPOSAL
PENELITIAN
KUALITATIF

Dr. IMAN SUBASMAN, M.Si


POKOK BAHASAN

Menyusun
Pengantar
Bab 1

Menyusun Menyusun
Bab 2 Bab 3
PENGANTAR

Alur
Sistematika Tata Tulis
Pengusulan
• Pahami • Pahami • Gaya
konten alur A  Z selingkung
setiap bab • Format
Judul
Judul secara implisit, mengandung:
• Jelas apa yang akan teliti
• Apa yang ingin diketahui dari judul
penelitian
• Metode Penelitian
BAB 1

• Latar Belakang Penelitian


• Rumusan Masalah
• Tujuan
Latar Belakang Penelitian
• Mengapa alasan tema tersebut diteliti
• Kemukakan “Riset Problem”, dukung
dengan data yang meyakinkan
• Tunjukkan penelitian orang lain yang
pernah meneliti tema tersebut.
• Tunjukkan perbedaan penelitian anda
dengan penelitian terdahulu
Rumusan Penelitian
Setelah urgensi penelitian disampaikan pada
latar belakang, disusun rumusan masalah
(pertanyaan penelitian terhadap focus yang
ingin diketahui).
• Kemukakan poin penting yang akan
ditanyakan terhadap masalah yang
telah dikemukakan.
Tujuan
Jika anda telah mendapatkan
jawaban dari dari rumusan
masalah, apa yang anda
inginkan ?
Menyusun

BAB II. KAJIAN PUSTAKA

• Referensi sesuai tema


Ringkasan • Susun konsep dari
• 9 tahun terakhir hasil pustaka
• Buku Referensi Utama • Baca, tandai point • Konsep
• Artikel, sumber penting
metadata, dokumen • Salin point penting
resmi. kedaalam satu file
• Baca berulang2,
pahami, hafalkan
Referensi Konsep
Lanjutan menyusun Kajian Pustaka

• Landasan piker melihat


masalah
Fungsi • Framing dalam melihat
masalah

Hubungan • “ (Masalah)
Penyelenggaraan pendidikan
dengan pada masa lockdown
bermasalah ?Menurut
masalah Konsep apa bermasalah?

• Maka konsep juga akan


Implementasi berfungsi sebagai (kriteria)
dalam melihat masalah
BAB III. METODOLOGI PENELITAN
Ingat baru rencana
Untuk menyusun proposal pada bab III, jawablah
beberapa pertanyaan pokok ini :
• Dimana anda akan melakukan penelitian
• Dari mana dan dari siapa anda mendapatkan data
• Dengan cara apa anda mendapat data
• Bagaimana cara menganalisis data
• Bagaimana schedzule penelitiannya
Daya Dukung Penulisan
• pencararian referensi : google
scholar, researchgate, academia edu,
pnri, osf.com, sceiencedirect, dll.
• Pengeloan referensi; mendeley,
nvivo, dll.

View publication stats

Anda mungkin juga menyukai