Anda di halaman 1dari 3

Nama : Dimas Aji Pangestu

NPM : 16380022
Etika & Per – UU Farmasi
( peraturan yang mengatur tentang RESERTIFIKASI APOTEKER menggunakan aplikasi SIAP Dan buat peraturan tersebut dalam bentuk SKEMA )

1. Teman Sejawat mengajukan permohonan Rekomendasi Praktek Profesi kepada Ketua PC IAI melalui Aplikasi SIAP dengan tahapan sebagai berikut:

Tahap Mitigasi Data Anggota (tahap ini diverifikasi oleh Pengurus Daerah)

Tahap AktivasiAkun SIAP (tahap ini diverifikasi oleh Pengurus Pusat)

Tahap Her-Registrasi Anggota (tahap ini diverifikasi oleh Pengurus Daerah)

Tahap Penggunaan Layanan seperti Rekomendasi, Mutasi, Bebas Praktek (tahap ini diverifikasi oleh Pengurus Cabang)

2. Pengisian Data dan Upload Dokumen Permohonan Rekomendasi Praktek Profesi

2.1 Sejawat pemohon melakukan pengisian data


pekerjaan dan jadwal praktek secara lengkap
a)Kartu Tanda Anggota/Surat KeteranganKeanggotaan
b) SIPA yang dimiliki dan masih berlaku (bagi yang sudah memiliki SIPA) atau Surat Pernyataan tidak sedang memiliki SIPA (bermaterai
6000).
c) Surat Pernyataan Praktek Bertanggungjawab (SP2B) bermaterai 6000 (Form SP2B dapat di download di menu post SIAp)
2.2 Sejawat pemohon melakukan Upload Dokumen d) Kartu Tanda Penduduk Elektronik (e-KTP)
Utamamelalui aplikasi SIAp yang meliputi: e) Surat Keterangan Domisili dari Kelurahan.
f) Surat Tanda Registrasi Apoteker (STRA,) minimal 3 bulan sebelum berakhir
g)Sertifikat Kompetensi Apoteker , minimal 3 bulan sebelum berakhir
h) Ijazah Apoteker

A. Bagi Permohonan SIPA-Kesatu Dokumen Tambahan untuk Klinik/Apotek/RS meliputi:


Sejawat pemohon melakukan Upload Dokumen a) Surat Pernyataan Kepemilikan bermaterai 6000
b) Surat Keterangan Pengangkatan Pegawai/Apoteker (bagi apoteker yang praktek di sarana Pemerintah/BUMN/Perusahaan/koperasi)
Tambahan dalamformat PDF/JPEG yang dikirim ke email
c) Perjanjian Kerjasama Pelengkap dengan investor/pimpinan yang mencantumkan Gaji/Jasa Apoteker (bagi apoteker praktek dengan modal pihak
pciaibalam@gmail.comsebagai berikut: lain)
d) Surat pengangkatan sebagai Apoteker Pendamping dari Apoteker Penganggung Jawab setempat (bagi pemohon sebagai Apoteker
Pendamping) Pengurus Cabang Kota Bandar LampungIKATAN APOTEKER INDONESIASekretariat :Dinas Kesehatan Provinsi LampungJl. Dr.
Sisilo No.44 Pahoman Bandar Lampung Kode Pos: 35123
e) Surat pengangkatan sebagai Apoteker Penanggungjawabdari Pimpinan Klinik/Apotek/Perusahaan/PBF (bagi pemohon sebagai Apoteker
Penanggungjawab)
f) Berita Acara Serah Terima Apoteker Pengganti diketahui Dinas Kesehatan Kota Bandar Lampung (bagi permohonan yang melakukan
pergantian Apoteker Penanggung Jawab)
g) Denah Lokasi Apotek/Klinik yang menggambarkan fasilitas kesehatan lain (Apotek/Puskesmas/Klinik/RS) disekitarnya dengan radius
100 meter.
B. Bagi Permohonan SIPA-KeduaDokumen Tambahan untuk Klinik/Apotek/RS/Puskesmasmeliputi:
a) Rekap kehadiran praktek 3 (tiga) bulan terakhir pada sarana SIPA-1 dan disertai sampel bukti otentik absensi kehadiran(dibubuhi tanda tangan
dan stampelKlinik/Apotek/RS/Puskesmas).
b) Laporan Pelayanan Informasi Obat (PIO) kepada pasien di sarana SIPA-1 selama 3 (tiga) bulan terakhir(dibubuhi tanda tangan dan stampel
Klinik/Apotek/RS/Puskesmas)
c) SPO Pelayanan dan Pengelolaan Obat (dibubuhi tanda tangan dan stampel Klinik/Apotek/RS/Puskesmas)di sarana SIPA-1
d) Surat izin dari pimpinandan atau Apotekerdi sarana SIPA-1.
e) SIPTTK di sarana SIPA-1dan STRTTK di sarana yang sedang diajukan
f) Surat Pernyataan Kepemilikan bermaterai 6000 (bagi apoteker dengan modal milik sendiri/milik sendiri)
g)Surat Keterangan Pengangkatan Pegawai/Apoteker(bagi apoteker yang praktek di sarana kefarmasian milik
Pemerintah/BUMN/Perusahaan/koperasi)
h) Perjanjian Kerjasama Pelengkap dengan investor/pimpinan yang mencantumkan Gaji/Jasa Apoteker (bagi apoteker praktek dengan modal
pihak lain)
i) Surat pengangkatan sebagai Apoteker Pendamping dari Apoteker Penganggung Jawab setempat (bagi pemohon sebagai Apoteker
Pendamping)
j) Surat pengangkatan sebagai Apoteker Penanggungjawabdari Pimpinan Klinik/ Apotek/Perusahaan/PBF (bagi pemohon sebagai Apoteker
Penanggungjawab)
k) Berita Acara Serah Terima Apoteker Pengganti diketahui Dinas Kesehatan Kota Bandar Lampung (bagi permohonan yang melakukan
pergantian Apoteker Penanggung Jawab)l)Denah Lokasi Apotek/Klinik yang menggambarkan fasilitas kesehatan lain
(Apotek/Puskesmas/Klinik/RS) disekitarnya dengan radius 100 meter(bagi sarana SIPA-2 yang baru berdiri).

C. Bagi Permohonan Pembaharuan Rekomendasi SIPA-1/SIPA-2

Dokumen Tambahan untuk Klinik/Apotek/RS/Puskesmasmeliputi:


a ) Rekap kehadiran praktek 3 (tiga) bulan terakhir pada sarana SIPA-1dan atau SIPA-2dan disertai sampel bukti otentik
absensi kehadiran(dibubuhi tanda tangan dan stampel Klinik/Apotek/RS/Puskesmas);
b) Laporan Pelayanan Informasi Obat (PIO) kepada pasien di sarana SIPA-1 dan atau SIPA-2selama 3 (tiga) bulan terakhir(dibubuhi tanda
tangan dan stampel Klinik/Apotek/RS/Puskesmas) di sarana SIPA-1 dan atau SIPA-2;
c) SPO Pelayanan dan Pengelolaan Obat (dibubuhi tanda tangan dan stampel Klinik/Apotek/RS/Puskesmas)di sarana SIPA-1 dan atau SIPA-2;
d) Surat Keterangan Perpanjangan Perjanjian Kerjasama dari Pimpinan/Pemilik Klinik/Apotek/RS/Puskesmas/Perusahaan.
e) SIPTTK di sarana SIPA-1 dan atau SIPA-2.
f) Berita Acara Monitoring Praktek Profesi dari Tim Monitoring PC bagi pemohon yang memiliki SIPA lebih dari satu.

4. Sejawatpemohon melakukan konfirmasi via WA ke Sekretaris PC IAI bahwa telah mengirimkan berkas via email.

Jika dinyatakan lengkap maka PC IAI akan meminta sejawat pemohon untuk mentransfer biaya
4. PC IAI akan melakukan verifikasi berkas PermohonanRekomendasi administrasi rekomendasi;
Praktek Profesidalam waktu maksimal 7 (tujuh) hari kerjadimana
hasil verifikasi dapat dipantau pada aplikasi SIAp
Jika berkas dinyatakan tidak lengkap maka PC dapat menolak atau meminta perbaikan berkas
kepada pemohon.
5. Sejawat pemohon melakukan konfirmasi via WA ke BendaharaPC IAI bahwa telah melakukan transfer meng-upload bukti transfer pada aplikasi SIAp.Bagi
Sejawat yang mengajukan Rekomendasi SIPA-2 dikenakan biaya tambahanyaitu Biaya Monitoring Praktek Profesike Bendahara PC IAI Bandar Lampung

6. PC akan mengirimkan informasi kepada sejawat pemohon untuk mengambil surat rekomendasi(pada saat pengambilan surat rekomendasi, sejawat pemohon
menyerahkan Surat Pernyataan Praktek Bertanggungjawab/SP2B yang telah ditanda tangani dan bermaterai)

7. Apabila dalam waktu 7 (tujuh) hari kerja sejawat pemohon belum tindak lanjut berkas rekomendasinya, maka sejawat pemohon dapat mengkonfirmasi kepada
PC IAI memalui WA pada hari dan jam kerja

Anda mungkin juga menyukai