Anda di halaman 1dari 1

1.

Tulislah 10 informasi penting dalam bacaan hal 163-164


Jawab :
a. Tri Mumpuni Wiyatna nama lengkap ibu Puni
b. Ibu Puni wanita Indonesia yang mengabdikan dirinya agar masyarakat
pedalaman dapat menikmati listrik
c. Ibu Puni ada ke 3 dari delapan bersaudara
d. Ibu Puni menemani ibunya membantu warga desa yang menderita penyakit
kulit
e. Bahwa uang bukanlah segalanya.
f. Bersama suaminya Bapak Iskandar Kuntoadji,ibu puni membangun sendiri
listrik
g. Ibu Puni membuat generator mikrohidro energy dari arus sungai
h. Bukan teknologi yang sulit tetapi membangun semangat penduduk desa
pedalaman agar mau mengelola diri untuk belajar tentang listrik, mencari dana
untuk kepentingan bersama
i. Warga harus dilatih untuk memelihara generator agar kelangsungan tenaga
listrik terjaga
j. Ratusan warga desa merasakan manfaat dari adanya tenaga listrik
k. Untuk jasanya,Ibu Puni menerima penghargaan dari WWF dan PPB

2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan WWF


Jawab :
World Wide Fund for Nature (WWF) adalah sebuah organisasi non-pemerintah
internasional yang menangani masalah-masalah tentang konservasi, penelitian
dan restorasi lingkungan, dulunya bernama World Wildlife Fund dan masih
menjadi nama resmi di Kanada dan Amerika Serikat
3. Jelaskan apa yang dimaksud dengan PBB
Jawab :
PBB adalah Perserikatan Bangsa Bangsa yaitu sebuah organisasi internasional
yang anggotanya hampirn seluruh negara di dunia. Lembaga ini dibentuk untuk
memfasilitasi dalam hukum internasional, pengamanan internasional, lembaga
ekonomi, dan perlindungan sosial.
4. Jelaskan apa yang dimaksud dengan konservasi
Jawab :
konservasi adalah upaya upaya pelestarian lingkungan tetepai tetep
memperhatikan manfaat yang didapatkan pada saat itu
5. Jelaskan apa yang dimaksud dengan restonasi
Jawab :
Restonasi adalah pengembalian atau pemulihan sesuatu kepada bentuk dan
kondisi semula

Anda mungkin juga menyukai