Anda di halaman 1dari 19

ORGANISASI

AMERIKA DISUSUN OLEH :

Raphael Viari (2017200164) Ambya (6051801253)

Andrian Yohanis (6051801011) Elisabeth Melanisasi Renwarin


(6051801256)
Jhon Clinton Joshua
(6051901364) Saraswati P. Maharani
(6051901353)
Samuel Halomoan Wilson H
(6051801249) Ady Fradiktha (6051801248)
Organisasi Amerika (OAS) merupakan
kawasan tertua di dunia. Organisasi ini
LATAR didirikan agar dapat mencapai antara
negara anggota, hal tersebut
BELAKANG sebagaimana dinyatakan dalam pasal 1
Piagamyang menyatakan bahwa, “Perintah
(OAS) perdamaian dan keadilan, untuk
mempromosikan solidaritas mereka, untuk
memperkuat kolaborasi mereka, dan untuk
mempertahankan kedaulatan, integritas
territorial mereka, dan kemerdekaan
mereka”.
Union of South American Nations
(UNASUR) merupakan organisasi regional
LATAR di kawasan Amerika Selatan yang
bertujuan untuk membangun integrasi
BELAKANG dalam bidang ekonomi, politik dan budaya
antar negara-negara anggota; serta
(UNASUR) melampaui tantangan yang ada di kawasan
Amerika Selatan seperti ketimpangan
sosial-ekonomi, upaya pencapaian inklusi
sosial, peningkatan partisipasi warga,
serta memperkuat demokrasi.
Sejak pertengahan abad ke-19, banyak
konsep untuk penyatuan antara Kanada ,
Meksiko dan Amerika Serikat , Amerika
Tengah dan negara-negara Amerika Selatan ,
LATAR telah diusulkan, seperti Technate Amerika
Utara. Dengan adanya Maasticht Treaty dan
BELAKANG North American Free Trade Agreement
(NAFTA) yang berlaku pada awal hingga
(NAU) pertengahan 1990-an, muncul spekulasi
tentang pembentukan Uni Amerika Utara
atau North American Union (NAU).
BAGAIMANA PENGADILAN HAM DI AMERIKA

Hak asasi manusia di Amerika Serikat secara hukum


dilindungi oleh Konstitusi Amerika Serikat dan
amendemen-amendemennya, disepakati melalui
traktat, dan ditetapkan secara legislatif melalui
Kongres, badan perundang-undangan negara bagian,
danplebisit (referendum negara bagian). Di Amerika
istilah hak asasi manusia ada dalam perumusan
Virginia Bill of Rights 1776 dan Declaration of
Independence, tanggal 4 Juli 1776, kemudian menjadi
dasar pokok Konstitusi Amerika Serikat pada tahun
1789
PENGADILAN Kantor UNHCR memegang peran kunci dalam
perlindungan secara menyeluruh dan juga promosi hak
HAM DI AMERIKA asasi manusia. Peranannya adalah untuk
meningkatkan keefektifan perangkat-perangkat HAM
PBB dan membangun kapasitas nasional, regional dan
internasional dalam mempromosikan dan melindungi
hak asasi manusia dan untuk mendiseminasikan
naskah dan informasi HAM. Sejak tanggal 26 Agustus
1789, Konsep HAM berkembang di Amerika Serikat
terutama sejak kemenangan Thomas Jefferson.
Deklarasi tersebut memproklamirkan tujuan dari
perkumpulan politik dan menegaskan perlunya
pemeliharaan akan hak-hak dasar manusia yang
diidentifisir yaitu : “liberty, property, safety and
resistance to appresion"
APA TUJUAN DIDIRIKAN ORGANISASI AMERIKA
(OAS)
1 Tujuan dibentuknya organisasi OAS adalah untuk memperkuat perdamaian dan kemananan dari
Benua Amerika itu sendiri, penguatan demokrasi dengan cara memperkenalkan dan
menkonsolidasikan demokrasi perwakilan, untuk prinsip nonintervensi, kemudian untuk
menangani sengketa-sengketa yang terjadi di kawasan Pasifik yang kemungkinan timbul pada
negara-negara anggota, perlu dipahami juga bahwa hak asasi manusia di Amerika juga dijunjung
tinggi sehingga diperlukan dalam pembelaan hak asasi tersebut dengan jalan membentuk
lembaga dalam sistem antar Amerika melalui penyediaan tempat untuk pembatalan dan resolusi
pelanggaran dan hak asasi manusia khususnya dalam kasus individu.
APA TUJUAN DIDIRIKAN ORGANISASI AMERIKA
(UNASUR)
2 Tujuan Union of South American Nations (UNASUR) adalah melakukan kerjasama dengan para
anggota serta mengkoordinasikan kegiatan-kegiatan ekonomi didalamnya termasuk (1) hubungan
niaga yakni kegiatan jual beli yang gunanya untuk memperoleh keuntungan bagi tiap pihak yang
melakukan transaksi, (2) kegiatan kebudayaan yakni adanya perkembangan cara hidup yang
dimiliki oleh tiap-tiap negara yang tergabung didalam Union of South American Natiions (UNASUR)
yang kemudian diwariskan atau disebar dari kelompol yang satu ke kelompok yang lainnya, (3)
kewarganegaraan yakni adanya keanggota yang menunjukkan hubungan atau ikatan warga negara
terhadap suatu negara, (4) paspor yang gunanya sebagai tanda identitas warga negara pada saat
ia berada dinegara asing yang telah dikeluarkan oleh istitusi resmi negara dalam bentuk dokumen,
dan (5) visa yang dikeluarkan oleh kedutaan negara yang akan dituju agar dipermudah dalam
melakukan kegiatan aktivitas kenegara lainnya.
APA TUJUAN DIDIRIKAN ORGANISASI AMERIKA
(NAU)
3 Tujuan North American Union (NAU) adalah untuk mempersatukan ekonomi dan politik secara
teoritis dari Kanada, Meksiko, dan Amerika Serikat karena ketiga negara tersebut merupakan
negara terbesar dan terpadat di Amerika Utara sehingga konsep North American Union didasarkan
oleh Uni Eropa.
KEBERHASILAN
ORGANISASI AMERIKA
(UNASUR)
UNASUR telah membentuk dewan sektoral yaitu South American Defense
Council (CDS) sebagai upaya untuk menghilangka ketimpangan sosial-
ekonomi, serta memperkuat demokrasi, kedaulatan, dan kemandirian
negara-negara anggota.

UNASUR berhasil menjadi mediator dalam perselisihan diplomatik antara


Kolombia dengan negara tetangganya, yakni Venezuela, yang mulai terjadi
pada musim panas 2009.
KEBERHASILAN
ORGANISASI AMERIKA
(OAS)
Dalam bidang keamanan, OAS membentuk Inter-American Defense Board
(IADB) sebagai sarana perlindungan keamanan antar negara anggota dengan
membangun hubungan yang kuat antara pihak militer dan warga sipil, serta
memperkuat dasar ilmu kemiliteran melalui pembentukan sebuah institusi
pendidikan khusus ilmu kemiliteran, yakni Inter-American Defense College
(IADC).
Kemudian, perihal memerangi perdagangan narkoba, OAS membentuk CICAD
atau The Inter-American Drug Abuse Control Comission yang mampu
berpengaruh dalam mengurangi dampak terhadap tingkat kesehatan dan
kriminalitas terkait perdagangan narkoba.
ORGAN UTAMA DALAM ORGANISASI AMERIKA
(OAS)
Organ utama dalam Organisasi Amerika (OAS) teridiri dari :
1. Majelis umum
2. Pertemuan Mentri Luar Negri
3. Dewan Tetap dan Dewan Negara Anggota
4. Komite yuridis
5. Komisis Hak Asasi Manusia
6. Sekretariat Jendral
ORGAN UTAMA DALAM ORGANISASI AMERIKA
(UNASUR)
OrganUnion of South American Nations (UNASUR):
1. Dewan Kepala Negara dan Pemerintahan merupakan organ tertinggi UNASUR.
2. Dewan Menteri Luar Negeri merupakan sebuah kelompok yang terdiri dari menteri luar negeri
dari negara-negara anggota UNASUR
3. Dewan Delegasi
4. Sekretariat Jendral
OAS atau yang lebih dikenal sebagai Organisasi
Negara-Negara Amerika ini merupakan sebuah PENDIRIAN
organisasi internasional yang bermarkas di
Washington, DC, Amerika Serikat dengan ORGANISASI
pembentukannya yang ditandatangani pada 30 April
1948 dan diberlakukan mulai 1 Desember 1951. OAS AMERIKA
tumbuh dari sebuah awal yang disponsori AS,
organisasi internasional untuk Western Hemisphere,
Uni Pan-Amerika , yang mengadakan serangkaian
(OAS)
sembilan Konferensi Pan-Amerika 1889-90 ke 1948
untuk mencapai kesepakatan tentang berbagai
masalah komersial dan yuridis umum untuk Amerika
Serikat dan Amerika Latin.
Organisasi yang terdiri dari negara di Amerika selatan
ini berjumlahkan 12 Negara dan didirikan pada tahun PENDIRIAN
2004. Perjanjian Konstitutif UNASUR ditandatangani
ORGANISASI
AMERIKA
pada tanggal 23 Mei 2008, pada KTT Ketiga Kepala
Negara, yang diadakan di Brasília, Brasil. Menurut
(UNASUR)
Perjanjian Konstitutif, markas besar Serikat akan
berlokasi di Quito, Ekuador. Kepemimpinan UNASUR ini
dipegang oleh seorang presiden dan sekretaris
jenderal.
NAU atau yang lebih dikenal sebagai Uni Amerika Utara
adalah, gagasan uni ekonomi atau politik antara PENDIRIAN
Kanada, Meksiko, dan Amerika Serikat atau yang lebih
dikenal sebagai tiga negara terbesar dan terpadat di ORGANISASI
Amerika Utara. Konsep ini dibuat berdasarkan pada Uni
Eropa. Pada uni ini, digagas juga mata uang untuk AMERIKA
Amerika Utara, yaitu Amero atau Dollar Amerika Utara.
Gagasan ini telah didiskusikan dan diusulkan, akan
(NAU)
tetapi pejabat pemerintahan dari ketiga negara
menyatakan bahwa tidak ada rencana untuk
mendirikan uni ini dan tidak ada persetujuan yang
mengarah ke pembentukan Uni Amerika Utara.
Gagasan pembentukan uni ini juga menjadi subjek dari
teori konspirasi.
PERKEMBANGAN HUKUM
ORGANISASI AMERIKA (OAS)
Organization of American States (OAS). Intrumen hukum yang menjadi landasan pendirian
organisasi ini adalah Piagam OAS, 30 April 1948. Piagam ini mengalami beberapa perubahan yaitu
pada tahun 1967 dan 1985. Pada Bab V piagam OAS menjabarkan bahwa perselisihan
internasional antara negara-negara anggota harus diserahkan ke prosedur damai. Adapun
prosedur damai yang dimaksud tertuang dalam pasal 25 yakni negosiasi langsung, good offices,
mediasi, investigasi, konsiliasi, penyelesaian peradilan, dan arbitrase.
PERKEMBANGAN HUKUM
ORGANISASI AMERIKA (UNASUR)
pembentukan UNASUR sendiri dapat dilacak dari pembentukan South American Community of
Nations (CSN) pada 8 Desember 2004 di Peru. Pada perkembangan selanjutnya, ketika terdapat
KTT Amerika Selatan di Venezuela pada tahun 2007, sejumlah kepala negara sepakat untuk
mengubah nama CSN menjadi UNASUR. Mengenai perkembangan organisasi, UNASUR telah
terlibat dalam usaha memperketat demokrasi dengan berperan sebagai mediator dalam sejumlah
ketegangan regional seperti permasalahan separatisme Pando serta krisis yang terjadi antara
Kolombia dan Venezuela. perkembangan UNASUR pada dasarnya juga dapat dilihat melalui
pembentukan sejumlah badan dalam UNASUR sendiri, seperti badan yang terdiri dari sejumlah
mentri negara anggota untuk membahas isu yang berkaitan dangan kesehatan, pertumbuhan
sosial, infrastuktur, edukasi, obat-obatan, ekonomi, dan energi.
THANK YOU
THANK YOU
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai