Anda di halaman 1dari 3

MEMAKAI MASKER

No. Dokumen : III/UGD/D/018/2017


No. Revisi :1
SOP Tanggal Terbit : 05 Januari 2017
Halaman : 1/3
UPT
PUSKESMAS drg Citra Mayangsari
WATES NIP.1982010120060420
46

Memakai masker untuk suatu tindakan khusus yang berhubungan dengan penyakit
1. Pengertian
menular

Sebagai acuan langkah-langkah dalam pelaksanaan kegiatan memakai masker


2. Tujuan

3. Kebijakan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Wates No. 188.4/05/417.302.5/2016 tentang


Kebijakan Yanis Puskesmas

4. Referensi Potter,2000, perry Guide to Basic Skill and Prosedure Dasar, Edisi III, Alih Bahasa
Ester Monica, Penerbit Buku Kedokteran ECG.
5. Prosedur a. Petugas memasang masker menutupi hidung dan mulut kemudian mengikat tali-
talinya : Tali bagian atas diikat kebelakang kepala melewati bagian atas telinga
dan Tali bagian bawah diikat dibelakang leher
b. Petugas menanggalkan masker dengan melepaskan ikatan tali-talinya,kemudian
masker dilipat dengan bagian luar didalam
c. Petugas masker disposable langsung dibuang di sampah medis )
d. Petugas memakai masker hanya 1 kali,kemudian dibuang
e. Petugas ,mengganti masker jika sudah lembab

Page 1 of 3
6. Diagram Alir
Petugas memasang masker menutupi
MULAI hidung dan mulut kemudian mengikat tali-
talinya : Tali bagian atas diikat kebelakang
kepala melewati bagian atas telinga dan
Tali bagian bawah diikat dibelakang leher

Petugas masker disposable Petugas menanggalkan masker


langsung dibuang di sampah dengan melepaskan ikatan tali-
talinya,kemudian masker dilipat dengan
medis ) bagian luar didalam

Petugas memakai masker Petugas ,mengganti masker jika


sudah lembab
hanya 1 kali,kemudian dibuang

Selesai

7. Dokumen -
Terkait

8. Rekaman historis perubahan


Page 2 of 3
No Yang Dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai diberlakukan

1 Referensi Menambah Referensi 05 Januari 2017

2 Diagram Alir Menambah Diagram Alir 05 Januari 2017

Page 3 of 3

Anda mungkin juga menyukai