Anda di halaman 1dari 15

POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA

PROGRAM STUDI KOMPUTERISASI AKUNTANSI


TERAKREDITASI SANGAT BAIK (B)

KONSEP DASAR

SISTEM
INFORMASI
AKUNTANSI
LULUSANNYA MUDAH BEKERJA DAN BERKUALITAS
Jl. Soekarno Hatta No. 456 Bandung 40266, Phone: (022) 7564283, 7564284, Fax: (022) 7564282
POKOK BAHASAN
 Akuntansi sebagai sistem informasi dan perkembangannya
 Sistem informasi akuntansi dan organisasi perusahaan
 Pentingnya informasi bagi organisasi perusahaan
 Hubungan sistem informasi akuntansi dengan sistem
informasi manajemen
 Pengendalian intern
 Interprise resource planning
 e-Business dan e-Commerce
 Pengembangan sistem informasi akuntansi
 Audit sistem informasi akuntansi
POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA
Anda selalu berhubungan
dengan Sistem Informasi
Akuntansi di sebagian
besar hidup anda.

POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA


Akuntansi sebagai sistem informasi
dan perkembangannya

POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA


Akuntansi adalah bahasa
bisnis, setiap organisasi Biaya
menggunakannya sebagai HPP Barang dijual
bahasa komunikasi saat Laba/Rugi
berbisnis

Karena akuntansi berfungsi sebagai bahasa bisnis maka masyarakat


menganggap menerapkan akuntansi dalam suatu organisasi perusahaan
merupakan suatu keharusan

Selama era agraris, para petani

:
menggunakan sistem akuntansi harga pokok penerimaan yang
untuk mendapatkan informasi barang yang berasal dari
tentang harga pokok hasil dijual penjualan
pertanian yang mereka jual

POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA


Di era industri, perusahaan membuat
atau membeli barang untuk dijual.
Walapun proses yang dilakukan dan jenis
biaya yang dikeluarkan sangat berbeda
dengan proses di era agraris akan tetapi
mereka sama-sama ingin membandingkan
berapa biaya yang telah dikeluarkan dan
penerimaan yang telah diterima

STANDAR
AKUNTANSI
Secara tradisional (dulu) akuntansi
adalah seni bagaimana mencatat,
mengelompokkan, meringkas dan Akuntan berperan
melaporkan transaksi (peristiwa) bisnis sebagai seniman
POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA
POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA
Sistem akuntansi
pada era industri

Proses pencatatan, pengelompokan, peringkasan dan


pelaporan transaksi bisnis. Istilah proses mengandung arti
bahwa tahap tahapan proses dalam pelaksanaan proses
akuntansi atau sistem akuntansi, perhitungan serta
pengakuannya terhadap setiap transaksi akuntansi yang
terjadi telah jelas baik struktur maupun aturannya.

POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA


Sistem Akuntansi (manual)

POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA


Konsep akuntansi sebagai sistem informasi mulai
digunakan oleh badan berwenang di Amerika
Serikat (American Accounting Association/AAA)
dalam teori akuntansi berjudul “ A statement of
basic Accounting theory” yang menyatakan bahwa

akuntansi pada dasarnya merupakan


sistem informasi
POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA
Sistem Informasi Akuntansi dan
Organisasi Perusahaan

POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA


Perbedaan akuntansi
sebagai sistem informasi
dengan sistem informasi
perusahaan lainnya  Sistem informasi akuntansi hanya berkaitan
dengan fungsi akuntansi dalam mengolah data
tentang aktivitas organisasi perusahaan yang
memiliki nilai ekonomi.
 Jadi sistem informasi akuntansi(SIA) hanya
mengolah data yang memiliki dampak ekonomi.
 Kebanyakan dari data akuntansi yang diolah
oleh SIA disajikan dalam bentuk jumlah uang
atau bentuk lain yang terkait atau dapat
dikonversikan kedalam jumlah uang

POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA


TUJUAN UTAMA SIA
Untuk mengolah data akuntansi yang berasal dari berbagai sumber
menjadi informasi akuntansi yang diperlukan oleh berbagai macam
pemakai untuk mengurangi resiko saat mengambil keputusan

Manajer
Pemakai Informasi Pelanggan
Pemasok

POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA


Tiga fungsi atau peran SIA
 Mendukung aktivitas sehari-hari perusahaan
 Mendukung proses pengambilan keputusan
 Membantu dalam memenuhi tanggung jawab pengelolaan
perusahaan

POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA


Peran SIA untuk memenuhi tujuannya
 Mengumpulkan dan memasukan data ke dalam SIA
 Mengolah data transaksi tersebut
 Menyimpan data untuk tujuan dimasa mendatang
 Memberi pemakai atau pengambil keputusan (manajemen)
informasi yang mereka perlukan
 Mengontrol semua proses yang terjadi

POLITEKNIK KOMPUTER NIAGA LPKIA

Anda mungkin juga menyukai