Anda di halaman 1dari 3

INISIASI 4

Persamaan danPertidaksamaan I

1. Kalimat Matematika
Kalimat matematika ialah kalimat yang mempunyai nilai benar saja atau salah saja tidak dua-duanya
pada saat yang sama.
* Kalimat tertutup : kalimat yang mempunyai nilai benar saja atau salah saja
* Kalimat terbuka : kalimat yang tak mempunyai nilai benar atau salah
2. Variabel dan Konstanta
Variabel atau peubah adalah lambang dari anggota semesta yang belum ditentukan dengan lengkap.
Jadi, masih melambangkan anggota sebarang dari semestanya, sedangkan konstanta adalah lambang
yang menunjukkan anggota tertentu dari anggota-anggota pembicaraannya.
3. Persamaan dan Kesamaan
Persamaan adalah kalimat matematika terbuka yang menyatakan hubungan “sama dengan”, sedangkan
kesamaan adalah kalimat matematika tertutup yang menyatakan hubungan “sama dengan”.
4. Penyelesaian dan Himpunan Penyelesaian
Penyelesaian atau jawaban dari sebuah persamaan adalah nilai pengganti dari variabelnya yang
memenuhi persamaan itu, sedangkan himpunan penyelesaian adalah himpunan semua pengganti
variabelnya yang memenuhi persamaan itu.
5. Persamaan-persamaan yang Ekuivalen
Persamaan-persamaan yang ekuivalen adalah persamaan-persamaan yang mempunyai penyelesaian
yang sama.
6. Persamaan Linear
Persamaan linear dalam satu variabel adalah persamaan yang berbentuk:
ax + b = 0 ……….......................………………………………. (1)
dengan a  0, a, b  R. Persamaan linear dengan satu variabel sering pula disebut persamaan berderajat
satu karena paling tinggi derajat variabelnya adalah satu.

7. Pertidaksamaan dan Ketidaksamaan


Pertidaksamaan adalah kalimat matematika terbuka yang memuat ungkapan , >, <, , .
Ketidaksamaan adalah kalimat matematika tertutup yang memuat ungkapan , >, <, , .

8. Pertidaksamaan Linear
Pertidaksamaan linear adalah pertidaksamaan yang derajat variabel paling tinggi satu dengan bentuk
umumnya ax + b > 0, ax + b < 0, ax + b  atau ax + b  0.

9. P ersam aan Kuadrat


Persamaan kuadrat atau persamaanderajatduadalam x adalah persamaansatuvariabel x yang memuat x
berpangkatduadantidakmemuat x berpangkatlebihdariduapersamaanderajatduadalam x.

Bentukumumpersamaankuadratadalah ax2 + bx + c = 0, a 0; a,b,c  R.

Persamaankuadratdapatdiselesaikandengantigacara, yaitudengan:
1. memfaktorkan
2. melengkapkankuadrat
3. rumuskuadrat
Rumusuntukmenentukanakar-akarpersamaankuadrat ax2 + bx + c = 0 adalah
b  b 2  4ac
x= 2a
Nilaidiskriminan b2 – 4ac daripersamaankuadrat ax2 + bx + c = 0 dinotasikandengan D
dapatmenunjukkanjenisakarpersamaankuadratbila:
1. D > 0, keduaakar real danberlainan
2. D = 0, keduaakarsama real danrasional
3. D < 0, akartidak real
Persamaankuadrat ax2 + bx + c = 0, a 0, a,b,c  R, mempunyaisifat
b
1. x1+ x2 = a
c
2. x1 . x2 = a
Bilaakar-
akarpersamaankuadratadalahdanmakapersamaankuadrattersebutdapatdisusundengancara:
1. (x - ) (x - ) = 0
2. x2 - ( + ) x + . = 0

10. P ert i daksam aan Kuadrat

Pertidaksamaankuadratadalahsuatubentukpertidaksamaan yang
memuatvariabeldenganderajattertinggidua.

Pertidaksamaankuadratdapatdiselesaikandengantigacara, yaitudengan:
1.menggunakan kedua sifat bilangan.
2.menggunakan grafik
LATIHAN :

KERJAKAN LATIHAN INI.


5−x
1. Persamaan: x – 3 = mempunyaihimpunanpenyelesaian {-2}urutanhargab= ....
b

2. JikaPersamaan5x – 1 = k ekuivalendenganpersamaanx + 5 = 1 makasalahsatuharga k = ....

2 x−2 x−1
3. Diberikanpersamaan: = , xbilanganbulat. Himpunanpenyelesaiannyaadalah ....
4 3
4. Daffa membeli buku dan pensil seharga Rp. 35.000,-. Pensil yang ia beli lebih banyak 5 buah, jika harga
sebuah pensil Rp. 1.000,- dan sebuah buku Rp. 5.000,- berapa jumlah masing-masing pensil dan buku yang
dibeli Dafffa?

5. Selesaikan persamaan berikut


2
a. x - 5x + 4 = 0
2
b. 2x + 3x = 35
2
c. 2x - 7x – 4 = 0

6. Persamaan kuadrat 3x2-5x+1=0 mempunyai akar x1 dan x2. Persamaan kuadrat yang

1 1
akarnya dan adalah .........................
x 1+1 x 2+1

7. Suatu tempat parkir yang luasnya 300 m2 untuk memarkir untuk sebuah mobil rata-rata

10m2 dan untuk bus rata-rata 20m2 dengan daya tampung hanya 24 kendaraan. Biaya

parkir untuk mobil Rp. 1.000, 00 per jam dan untuk bus Rp. 3.000, 00 per jam. Jika dalam

satu jam tempat parkir terisi penuh dan tidak ada kendaraan yang datang dan pergi, hasil

maksimum tempat parkir itu adalah .......................

Anda mungkin juga menyukai