Anda di halaman 1dari 9

KRUSKAL-WALLIS

Uji Kruskal-Wallis merupakan analisis data untuk menentukan perbedaan antara


tiga atau lebih kategori pada variabel independen terhadap variabel dependen. Uji ini
merupakan perluasan dari uji Wilcoxon Sum-Rank yang hanya digunakan pada 2
kelompok sampel. Selain itu, uji Kruskal-Wallis merupakan alternatif apabila uji One
Way Anova tidak memenuhi asumsi. Pengujian Wilcoxon Rank-Sum dapat dilakukan
dengan memenuhi asumsi berikut:
1. Variabel dependen berskala minimal ordinal
2. Data tidak mengikuti distribusi normal
3. Variabel independen terdiri dari 3 atau lebih kategori dan saling independen

Contoh Soal:
Carlos ingin menentukan apakah perubahan suhu di dalam air laut yang disebabkan oleh
pembangkit listrik tenaga nuklir akan memiliki efek yang signifikan pada kehidupan
hewan di wilayah tersebut. Spesimen yang baru menetas dari beberapa spesies ikan
dibagi menjadi empat kelompok secara acak. Kelompok-kelompok tersebut ditempatkan
pada simulasi lingkungan laut yang terpisah dan dengan suhu air yang identic. Enam
bulan kemudian, spesimen-spesimen tersebut ditimbang dan hasilnya ditunjukkan pada
table. Gunakan α=0,10 untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan yang signifikan
antara berat spesimen pada suhu yang berbeda.
Suhu
38 F 42 F 46 F 50 F
15 16 42 18
17 17 23 18
21 16 21 21
18 16 17 18
19 22 22 21
15 17 23 18
31 24 22 23
30 38 15 23

Langkah penyelesaian:
1. Input variabel Suhu dan Berat Spesimen ke dalam Variable View. Gunakan
Values Label untuk variabel suhu

1
2

2. Input data pada Data View

3. Lakukan uji Normalitas


3
4
5

4. Pilih menu Analyze  Nonparametric Tests  Legacy Dialogs  K Independent


Samples

5. Masukkan variabel Berat Spesimen ke kotak Test Variable List dan variabel Suhu
ke Grouping Variable
6

6. Pilih Define Range. Isi nilai Minimum dan Maximum berdasarkan range Values
Label, kemudian klik Continue

7. Klik OK. Hasil Output:

8. Menampilkan X2 tabel dengan cara pilih menu Transform  Compute Variable


7

 Target Variable diisi X2_Tabel


 Pada Function Group pilih Inverse DF dan pada Function and Special
Variables pilih Idf.Chisq
Pada Numeric Expression isi “?” pertama dengan probabilitas dan “?” kedua
dengan derajat kebebasan (df) yang dapat dilihat pada tabel output. Klik OK dan
X2 tabel akan muncul di Data View
8
9

Soal Latihan

1. PT. Indofood Sukses Makmur Tbk. atau lebih sering dikenal dengan Indofood
memiliki salah satu produk unggulan yang dapat bersaing di pasar global, yaitu
Indomie. Namun, walau sudah melakukan ekspansi ke pasar global, Indofood tetap
berkomitmen untuk mengembangkan pasar dalam negeri. Oleh karena itu, Indofood
mengumpulkan data dari 5 tahun terakhir di 5 provinsi dari setiap pulau di
Indonesia untuk mengetahui perkembangan tingkat produksi Indomie pada setiap
provinsi. Berikut adalah datanya:

201
PROVINSI 2014 2015
6
2017 2018

Jawa Barat 70 3 7 20 2
Sumatera Utara 12 10 3 15 100
Kalimantan Timur 2 80 10 8 5
Papua 7 10 70 2 5
Sulawesi Selatan 50 9 7 6 19
Berdasarkan data diatas, bantulah PT. Indofood Sukses Makmur Tbk. untuk
menentukan:
a. Apakah data tersebut berdistribusi normal?
b. Apakah terdapat perbedaan yang signifikan antara penjualan Indomie pada
kelima provinsi dari setiap pulau di Indonesia?

2. Gaikenda merupakan sebuah showroom mobil yang membuka gerai di berbagai


daerah di Indonesia. Setiap kota memiliki beberapa gerai showroom. Gaikenda
ingin mengetahui bagaimana penjualan unit produknya di kota-kota tersebut.
Berdasarkan kuesioner didapat hasil:

Jakart Bandun Bal Palemban


a g i g
60 77 63 105
75 39 88 79
87 66 56 80
42 90 21 64
89 102 10 53
a. Tentukan distribusi data tersebut

Apakah terdapat perbedaan penjualan unit produk yang signifikan antar keempat kota?
Apabila tingkat kepercayaan penelitian adalah 95%.

Anda mungkin juga menyukai