Anda di halaman 1dari 1

Konsep Nilai, Norma, Etik dan Moral

A. Pengertian Nilai, Norma, Etik dan Moral


-NILAI : Nilai bisa diartikan sebagai suatu gagasan terkait apa yang dianggap baik, indah,
layak, dan juga dikehendaki oleh seluruh lapisan masyarakat dalam kehidupan.
- NORMA : Norma sendiri adalah tatanan atau pedoman yang diciptakan manusia sebagai
makhluk sosial yang sifatnya memaksa atau manusia wajib tunduk pada peraturan tersebut.
-ETIK : Etika adalah sesuatu di mana dan bagaimana cabang utama filsafat yang mempelajari
nilai atau kualitas yang menjadi studi mengenai standar dan penilaian moral.
-MORAL : Moral adalah suatu hukum tingkah laku yang diterapkan kepada setiap individu
untuk dapat bersosialiasi dengan benar sesama manusia agar terjalin rasa hormat dan
menghormati.

B. Bembentukan Nilai Dan Norma


Nilai dan norma tercipta dengan sendirinya dalam masyarakat terdapat kebiasaan dan
keyakinan yang akan menjadi sebuah nilai, norma, dan kesepakatan bersama dalam masyarakat
yang akan menjadi kebiasaan yang harus di lakukan secara turun temurun. Jadi nilai merupakan
sesuatu yang dianggap baik atau buruk di masyarakat, sedangkan norma merupakan aturan yang
berlaku di masyarakat. Norma dibentuk berdasarkan nilai-nilai yang berlaku di masyarakat dan
bertujuan untuk mewujudkan nilai-nilai tersebut. Nilai dan norma inilah yang menjadi dasar
terbentuknya lembaga sosial di masyarakat.

Anda mungkin juga menyukai