Anda di halaman 1dari 3

1

ABSTRAKSI

Mungawanah, Siti. 2013. Implementasi Model Pembelajaran Afektif Untuk


Meningkatkan Kemampuan Siswa Dalam Memahami Rukun Iman Pada Pendidikan
Agama Islam di Kelas 1 SDIT Darul Hikam Bojongkantong Kec Langensari Kota
Banjar, Pembimbing 1 : H. Usep Dedi Rustandi, M.Si, Pembimbing 11 : Drs. K.H.
Muslih Abdurrahim, M.Pd.I; Pembimbing III: Hj Dairotun Ah

Berdasarkan Study pendahuluan di lokasi penelitian diperoleh fakta bahwa prestasi


belajar siswa pada mata pelajaran PAI termasuk dalam katagori rendah, hal ini
disebabkan karena metode pengajaran yang dilakukan bersifat pasif, sehingga perlu
diupayakan suatu pemecahan terhadap permasalahan tersebut.

Permasalahan dalam metode ini adalah bagaimana melakukan penerapan


implementasi model pembelajaran afektif untuk meningkatkan kemampuan siswa
dalam memahami rukun iman pada pendidikan agama islam di kelas1 SDIT Darul
Hikam Bojongkantog Kec Langensari Kota Banjar. Dengan melakukan perbaikan
dalam metode pembelajaran di dalam kelas.

Penelitian ini menggunakan metode Penelitianin Tindakan Kelas (Classroom Action


Research) yang dilakukan secara kolaboratif dengan rekan guru melalui tahapan
identifikasi masalah, perencanaan tindakan, pelaksanaan dan observasi tindakan serta
refle ksi tindakan pada tiap siklusnya.

Hasil penelitian menunjukan prestasi belajarmengalami peningkatan yaitu


peningkatan nilai rata-rata dari siklus 1 (75,65) dan meningkat lagi pada siklus 11
(85,60). Berdasarkan hasil penelitian, ditemukan bahwa melalui tindakan –tindakan
yang diterapkan pada model pembelajaran afektif dapat meningkatkan prestasi belajar
siswa
2

LEMBAR PERSETUJUAN

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN AFEKTIF

DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA

DALAM MEMAHAMI RUKUN IMAN

PADA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

(PenelitianTindakan Kelas di kelas 1 SDIT Darul Hikam)


Bojongkongkantong Kec Langensari Kota Banjar

Oleh :

SITI MUNGAWANAH

NPM: 09.AI.I.0061

Menyetujui

1. H.Usep Dedi Rustandi, M.Si (Pembimbing 1) 1.................................


2. Drs. KH. Muslih Abdurrahim, M.Pd.I (Pembimbing 11) 2................................
3. Hj Dairotun Hasanah Ah (Pembimbing 111) 3................................

Mengetahui

Ketua STAIMA Banjar

KH. Munawir Abdurrahim, MA


3

LEMBAR PENGESAHAN SKRIPSI

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN AFEKTIF

DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA

DALAM MEMAHAMI RUKUN IMAN

PADA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

(PenelitianTindakan Kelas di kelas 1 SDIT Darul Hikam)

Bojongkongkantong Kec Langensari Kota Banjar

Oleh :

SITI MUNGAWANAH

NPM : 09.AI.I.0061

Telah dipertanggung jawabkan dalam sidang Munaqosah STAIMA Banjar

Tanggal.....................................dan telah diterima sebagai salah satu syarat

Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Agama Islam (S.Pd.I)

Anda mungkin juga menyukai