Anda di halaman 1dari 2

Quis 9.

Hakikat Berpikir Ilmiah

Mata Kuliah: Filsafat Ilmu

Dosen: Dr. Nur Ahyani, M.Pd

NAMA : TRI SULISTIONO

NIM : 20206013093

KELAS : A.10 PALEMBANG 3

Kerjakan quis berikut:

1. Jelaskan perbedaan metode dengan metodologi.

2. Berpikir ilmiah memerlukan sarana. Sebutkan sarana berpikir ilmiah


dengan penjelasan secara singkat.

3. Sebutkan kriteria metode ilmiah.

JAWABAN

1. Jika dilihat dari istilahnya saja sudah berbeda, Metodologi terdiri


dari dua kata, method dan logos, yang artinya ilmu tentang
metode. Berbeda dengan metode yang hanya terdiri dari satu
kata, method, yang artinya metode atau cara.
Metode adalah langkah-langkah yang diambil, menurut urutan
atau sistematika tertentu untuk mencapai pengetahuan sesuatu
yang mempunyai langkah-langkah yang sistematis. sedangkan
Metodologi merupakan pengkajian dari peraturan-peraturan yang
terdapat dalam metode ilmiah.

2. Sarana berpikir ilmiah terdiri dari:


a. Bahasa ilmiah
b. Logika matematika
c. Logika dan statistika

3. Sebuah metode tersebut harus mempunyai kriteria sebagai


berikut:
a. Berdasarkan fakta
b. Bebas prasangka
c. Menggunakan prinsip-prinsip analisis
d. Menggunakanhipotesis
e. Menggunakan ukuran objektif
f. Menggunakan teknik kuantitatif.

Anda mungkin juga menyukai