Anda di halaman 1dari 11

JADWAL KULIAH KERJA NYATA

JADWAL KKN - PPM


TGL 11 MARET - 06 APRIL 2019
DI KAMPUNG INGGRIS PARE KEDIRI

Kegiatan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
Pembukaan
Pengkajian Komunitas/
Identifikasi masalah
Penentuan Prioritas Masalah
Rencana Kerja
MMD awal
Implementasi
Evaluasi
MMD Ahir
Penutupan
Gebyar KKN
TATA TERTIB DAN SANGSI MAHASISWA DALAM
KULIAH KERJA NYATA- PEMBELAJARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT

A. TATA TERTIB

1. Setiap melakukan kegiatan KKN –PPM,Mahasiswa diwajibkan untuk memakai almamater


Kampus
2. Mahasiswa tidak diperbolehkan untuk merokok,minum – minuman keras dan memakai narkoba
3. Mahasiswa di wajibkan untuk mengenakan tanda identitas diri berdasarkan hasil karya kelompok
4. Mematuhi semua peraturan saat di kampung inggris dan di lokasi KKN –PPM
5. Melaksanakan tugas KKN dengan rasa penuh tanggung jawab, berdedikasi tinggi, menjaga sopan
santun dan menyesuaikan diri terhadap lingkungan serta menjaga nama baik Almamater
6. Mahasiswa wajib Bekerjasama antar mahasiswa, mahasiswa dengan pemerintah setempat / terkait
beserta jajarannya / masyarakat / mitra KKN
7. Mahasiswa peserta KKN wajib tinggal di lokasi selama KKN berlangsung, dilarang meninggalkan
Lokasi tanpa ijin dari kepala desa / dusun dan DPL
8. Mahasiswa wajib memperoleh dana dari masyarakat sendiri (swadaya masyarakat), pemda dan
atau CSR dari perusahaan untuk kegiatan yang dilakukan selama KKN.
9. Biaya sebesar Rp 600.000 dibayarkan paling lambat tgl 23 Maret 2019
10. Semua kegiatan KKN PPM harus direncanakan berdasarkanan alinasis hasil observasi.
Perencanaan diwujudkan dalam bentuk matrik kelompok yang sebelumnya dikonsultasikan dahulu
kepada DPL (dosen Pembimbing Lapangan) dan pihak sekolah atau masyarakat sasaran. Semua
kegiatan KKN –PPM yang sedang dan akan berjalan, wajib diberitahukan kepada DPL KKN
-PPM, baik secara langsung atau melalui teknologi informasi
11. Sebelum kegiatan di lapangan ditulis dalam buku laporan, perlu dikonsultasikan terlebih dahulu
dengan DPL.
12. Laporan dibuat rangkap 4 masing-masing untuk : 1. LPPM 2. Lokasi 3. DPL 4. Arsip Mahasiswa
13. Mahasiswa juga wajib mengumpulkan Soft Copy dan hard copy yang berisi proposal, laporan,
artikel dan poster kegiatan dalam extensi Pdf (1 CD), hasil scan lembar A4 presensi, lembar A4
rencana kegiatan KKN, lembar A4 presensi, lembar A4 rencana kegiatan KKN beserta
dokumentasi diletakkan di cover belakang.
14. Laporan telah diterima LPPM paling lama 2 (dua) minggu setelah ditarik dari lokasi,
keterlambatan penyerahan laporan berakibat nilai tidak maksimal
15. Kegiatan wajib yang harus dilaksanakan adalah :
a. Pemberdayaan dan revitalisasi Kader (Posyandu,Posyandu Lansia,KIA,bencana)
b. Memberikan inovasi – inovasi terkait kesehatan masyarakat (misal : penanaman toga,skrining
kesehatan,kerja bakti,penyuluhan)
c. Memberikan inovasi – inovasi terkait kewirausahaan (misal : Memperagakan Pembuatan
modisco makanan bayi, Membuat makanan dari bahan sekitar/enterprenuership)
d. Terwujudnya program – program yang terkait PSN (Pemberantasan Sarang Nyamuk)
e. Terciptanya responbilitas masyarakat terhadap program – program desa binaan pasca
pelaksanaan KKN

B. SANGSI PELANGGARAN

Pelanggaran terhadap tata tertib selama pelaksanaan KKN dengan pemberian peringatan. Adapun
macam-macam kartu peringatan adalah sebagai berikut:
1. Peringatan tingkat I, untuk jenis pelanggaran, antara lain:
a. tidak mengisi daftar hadir 5 hari berturut-turut.
b. mengisi daftar hadir hadir melebihi tanggal hari yang sedang dikerjakan.
2. Peringatan tingkat II, untuk jenis pelanggaran:
a. dengan peringatan I belum ada perbaikan
b. meninggalkan lokasi tanpai izin dari Kades/Kadus dan DPL (termasuk tidak menginap
semalam)
c. membawa kendaraan roda 4 tanpa ijin DPL
d. ada keluarga/ tamu yang menginap di lokasi.
3. Peringatan tingkat III, untuk jenis pelanggaran berat, antara lain:
a. dengan peringatan II belum ada perbaikan
b. meninggalkan lokasi lebih dari 2 x 24 jam (termasuk tidak tidur di lokasi KKN lebih dari
2 malam).
c. melakukan tindakan yang dapat dikategorikan kriminal, kegiatan asusila, perbuatan tidak
baik (tindak pidana ringan) baik di lokasi maupun di luar lokasi
4. Sangsi-sangsi
a. Pelanggaran tingkat I dan II hanya diberi nilai maksimal B.
b. Pelanggaran tingkat III, akan ditarik dari lokasi KKN dan dinyatakan tidak lulus.

CATATAN:
1. Yang bewenang memberikan sangsi adalah LPPM bersama LPM, setelah mempertimbangkan
masukan dari DPL dan mitra kerja di lokasi.
2. Mahasiswa yang telah mendapat peringatan II diberi sangsi nilai tidak maksimal(B)
3. Mahasiswa yang mendapat peringatan III diberi sangsi:
a. KKN dinyatakan gugur dan ditarik dari lokasi. Bilamana pelanggaran terlalu berat dan
tidak bisa di tolerir, maka LP2M akan memberi rekomendasi sangsi Akademis
b. Mahasiswa yang dinyatakan gugur karena alasan apapun, biaya KKN dinyatakan habis, dan
apabila akan mengikuti KKN lagi wajib membayar KKN yang besarnya sesuai dengan
yang berlaku pada saat itu.
4. Demikian tata tertib dibuat kepada mahasiswa untuk menjadikan perhatian dan dijadikan
sebagai pedoman.
5. Tata tertib ini berlaku sejak dikeluarkan sampai ada perubahan
6. Apabila ada hal-hal yang belum tercantum dalam tata tertib ini akan diatur kemudian
Jadwal KKN ++++

Jadwal KKN ++++


Kampung Inggris Pare, 11 Maret - 06 April 2019

Minggu ke Hari Tempat


Senin selasa Rabu Kamis Jum'at
07.00 - 08.30 07.00 - 08.30 07.00 - 08.30 07.00 - 08.30 07.00 - 08.30 Kampung Inggris
08.30 - 10.00 08.30 - 10.00 08.30 - 10.00 08.30 - 10.00 08.30 - 10.00 Kampung Inggris
10.00 - 10.30 10.00 - 10.30 10.00 - 10.30 10.00 - 10.30 10.00 - 10.30 Makan
I 11.00 - 15.00 11.00 - 15.00 11.00 - 15.00 11.00 - 15.00 11.00 - 15.00 Lokasi KKN
15.00 - 16.30 15.00 - 16.30 15.00 - 16.30 15.00 - 16.30 15.00 - 16.30 Kampung Inggris
16.30 - 18.00 16.30 - 18.00 16.30 - 18.00 16.30 - 18.00 16.30 - 18.00 Kampung Inggris
18.00 - 07.00 18.00 - 07.00 18.00 - 07.00 18.00 - 07.00 18.00 - 07.00 Lokasi KKN

07.00 - 08.30 07.00 - 08.30 07.00 - 08.30 07.00 - 08.30 07.00 - 08.30 Kampung Inggris
08.30 - 10.00 08.30 - 10.00 08.30 - 10.00 08.30 - 10.00 08.30 - 10.00 Kampung Inggris
10.00 - 10.30 10.00 - 10.30 10.00 - 10.30 10.00 - 10.30 10.00 - 10.30 Makan
II 11.00 - 15.00 11.00 - 15.00 11.00 - 15.00 11.00 - 15.00 11.00 - 15.00 Lokasi KKN
15.00 - 16.30 15.00 - 16.30 15.00 - 16.30 15.00 - 16.30 15.00 - 16.30 Kampung Inggris
16.30 - 18.00 16.30 - 18.00 16.30 - 18.00 16.30 - 18.00 16.30 - 18.00 Kampung Inggris
18.00 - 07.00 18.00 - 07.00 18.00 - 07.00 18.00 - 07.00 18.00 - 07.00 Lokasi KKN

07.00 - 08.30 07.00 - 08.30 07.00 - 08.30 07.00 - 08.30 07.00 - 08.30
Bahasa Inggris di desa
III 08.30 - 10.00 08.30 - 10.00 08.30 - 10.00 08.30 - 10.00 08.30 - 10.00
10.00 - 07.00 10.00 - 07.00 10.00 - 07.00 10.00 - 07.00 10.00 - 07.00 Lokasi KKN

07.00 - 08.30 07.00 - 08.30 07.00 - 08.30 07.00 - 08.30 07.00 - 08.30
Bahasa Inggris di desa
IV 08.30 - 10.00 08.30 - 10.00 08.30 - 10.00 08.30 - 10.00 08.30 - 10.00
10.00 - 07.00 10.00 - 07.00 10.00 - 07.00 10.00 - 07.00 10.00 - 07.00 Lokasi KKN
Sistematika Penulisan

KKN-PPM ditulis menggunakan font Times New Roman ukuran 12 dengan jarak baris 1,5 spasi
dan ukuran kertas A-4 DAN dijilid soft cover warna serta mengikuti sistematika sebagai berikut.
a. HALAMAN SAMPUL (Lampiran 1)

LAPORAN
KULIAH KERJA NYATA
PEMBELAJARAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
JUDUL
(………………………………………………………..)

DISUSUN OLEH

No. Nama Mahasiswa NIM


1. Nama Dosen ………………………………
2. ………………………………… ………………………………
3. ………………………………… ………………………………
4. ………………………………… ………………………………
5. ………………………………… ………………………………
6. ………………………………… ………………………………
7. ………………………………... ………………………………
8. ………………………………… ………………………………

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN


SURYA MITRA HUSADA KEDIRI
2019
b. HALAMAN PENGESAHAN

HALAMAN PENGESAHAN

Dengan telah selesainya rencana kegiatan KKN-PPM yang kami kerjakan, maka kami:
No NAMA MAHASISWA No. MHS TANDA TANGAN
1 ……………………………... …………………… 1…………
2 ……………………………... …………………… 2…………
3 ……………………………... …………………… 3…………
4 ……………………………... …………………… 4…………
5 ……………………………... …………………… 5…………
6 ……………………………... …………………… 6…………
7 ……………………………... …………………… 7…………
8 ……………………………... …………………… 8…………

Telah menyelasaikan laporan kegiatan kami selama dilokasi KKN PPM

(Tempat…….., Tanggal…………………….)

Mengetahui

Kepala Kelurahan/Penanggung Jawab Dosen Pembimbing

(Nama dan Gelar) (Nama dan Gelar)


NIP. NIP.

Ketua LPPM Ketua STIKes


Surya Mitra Husada Kediri Surya Mitra Husada Kediri

(Nama dan Gelar) (Nama dan Gelar)


NIK. NIP.
c. KATA PENGANTAR

d. DAFTAR ISI

BAB 1
PENDAHULUAN

Pada bab ini diuraikan hal-hal berikut.


1.1 Latar Belakang
Jelaskan secara rinci potensi unggulan atau masalah di masyarakat sehingga perlu dilakukan
pengatasan masalah. Identifikasikan dan rumuskan potensi/masalah utama terkait dengan keadaan
yang ingin diperbaiki melalui Program KKN-PPM.
1.2 Tujuan Kegiatan
Menggambarkan hasil yang akan dicapai melalui proses Kuliah Kerja Nyata- Pembelajaran Pemberdayaan
Masyarakat . Untuk tujuan dapat terdiri tujuan umum dan khusus .
1.3 Manfaat Kesehatan
Bagian ini berisi uraian tentang kegunaan hasil penelitian secara keilmuwan maupun terapan

BAB 2.
GAMBARAN KONDISI WILAYAH KKN –PPM

Jelaskan secara rinci indikator capaian produk Program KKN-PPM yang dituju, misalnya
peningkatan produksi, efisiensi biaya, perbaikan sistem, peningkatan partisipasi masyarakat, peningkatan
swadana dan swadaya masyarakat atau pemda dan lain-lain. yang dihasilkan oleh Program KKN-PPM
untuk kelompok sasaran dan lingkungan sekitarnya. Susun secara lengkap profil kelompok sasaran
beserta potensi/permasalahannya dari berbagai aspek.

BAB 3.
METODE DAN HASIL PELAKSANAAN

Data yang didapat dari hasil pendataan yang dilakukan analisis data dan pemberian prioritas
masalah, rencana dan strategi implementasi dalam memngatasi permasalahan yang ada dilapangan,
disertai indicator, kriteria hasil, penannggung jawab dan waktu pelaksanaan, disertai dengan hambatan
dan solusi. Untuk Evaluasi dianalisa berdasarkan hasil Strenght, Weakness, Opportunity, Threatened, serta
Tindak Lanjutnya,.
BAB 4
PENUTUP

4.1 Simpulan
Merupakan penyimpulan dari hasil Kuliah Kerja Nyata- Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat
yang merupakan jawaban dari tujuan.
4.2 Saran
Saran dibuat atas dasar simpulan hasil penelitian sebagai implikasi atau tindak lanjuk kepada
pihak – pihak yang bersangkutan terhadap pengembangan ilmu pengetahuan dan penggunaan praktis.

LAMPIRAN
1. Leaflet.
2. Hasil foto kegiatan KKN – PPM beserta keterangannya.
3. Lembar bukti tanda tangan peserta KKN – PPM (absensi)
4. Surat menyurat

Anda mungkin juga menyukai