Anda di halaman 1dari 8

1

Berdasarkan penilaian serum albumin


didapatkan bahwa sebanyak 8 orang (24,2%)
DISCUSSION menderita hipoalbuminemia sedangkan
responden yang tidak mengalami
PEMBAHASAN
hipoalbuminemia sebanyak 25 orang (75,8%).
Berdasarkan hasil penelitian didapatkan Nilai albumin yang rendah pada pasien HD
bahwa seluruh responden memperoleh HD selain dipengaruhi oleh asupan protein harian
yang adekuat yaitu sebanyak 33 orang (100%). yang rendah, juga bisa disebabkan karena
Ada beberapa faktor yang perlu diperhatikan adanya inflamasi (Nugrahani, 2007).
dalam menentukan dosis HD yaitu time of Based on the albumin serum assessment,
dialysis, interdialitic time, quick of blood, found that 8 people (24.2%) suffered from
dialisat flow, klirens dialiser, transmembran hypoalbuminemia, while 25 respondents
pressure, ultrafiltration rate (Program (75.8%) did not experience hypoalbuminemia.
Pelatihan Teknik Dialisis, 2004 dalam The low albumin level in HD patient is
Nurchayati, 2011). influenced by low daily protein intake and also
Based on the results of the study, all inflammation (Nugrahani, 2007).
respondents obtained adequate HD, which is 33 Berdasarkan penilaian serum kreatinin
people (100%). Several factors need to be didapatkan bahwa sebanyak 16 orang (48,5%)
considered in determining the dose of HD, such memiliki serum kreatinin dalam kategori
as the time of dialysis, interdialytic time, quick rendah-normal sedangkan yang dalam kategori
of blood, dialisat flow, clirens dialiser, tinggi sebanyak 17 orang (51,5%). Konsentrasi
transmembrane pressure, ultrafiltration rate serum kreatinin digunakan sebagai penanda
(Dialysis Engineering Training Program, 2004 status nutrisi yang mencerminkan penyimpanan
in Nurchayati, 2011). protein somatik (Pifer et al, 2002).
Berdasarkan penilaian kadar Hb Based on the creatinine serum assesment,
didapatkan bahwa sebanyak 9 orang (27,3%) found that 16 people (48.5%) had creatinine
mengalami anemia sedangkan yang tidak serum in normal low category, while 17 people
mengalami anemia lebih banyak yaitu sebanyak (51.5%) had creatinine serum in high category.
24 orang (72,7%). Kadar Hb dapat menurun Creatinin serum concentration is used as a
pada pasien yang menjalani HD dikarenakan nutritional status marker that reflects somatic
oleh faktor kehilangan darah lebih banyak protein storage (Pifer et al., 2002).
seperti seringnya pengambilan sampel darah Berdasarkan penilaian IMT didapatkan
atau berkurangnya darah karena proses HD jumlah responden dalam kategori underweight-
(Yendriwati, 2008). normal sebanyak 18 orang (54,5%) sedangkan
Based on the Hb level assessment, found yang overweight-obes sebanyak 15 orang
that 9 people (27.3%) had anemia, while 24 (45,5%). Pasien yang menjalani HD sangat
people (72.7%) had no anemia. Hb levels can rentan terhadap kejadian malnutrisi. Kejadian
decrease in patients who undergo HD due to malnutrisi akan meningkatkan angka morbiditas
more blood loss factors such as frequent blood dan mortalitas. Status nutrisi yang baik dengan
sampling or reduced blood due to the HD IMT yang tinggi dapat meningkatkan harapan
process (Yendriwati, 2008). hidup (Chazot et al, 2009).
2

Based on BMI assesment, the number of Based on the assessment of the age at
respondents in the underweight category was 18 starting HD, found that 8 people (24.2%)
people (54.5%), while 15 people were started HD at young age and more at elderly,
overweight-obese (45.5%). Patients undergoing which is 25 people (75.8%). Muzasti (2011)
HD are particularly prone to malnutrition. The said that the best prognosis is in patients who
incidence of malnutrition will increase started HD at a young age (<45 years).
morbidity and mortality. A good nutritional Berdasarkan penilaian durasi HD
status with high BMI can increase life didapatkan responden yang menjalani HD
expectancy (Chazot et al., 2009). sebanyak 2 kali seminggu sebanyak 25 orang
Berdasarkan penilaian serum kalsium (75,8%) sedangkan yang 3 kali seminggu
didapatkan responden yang mengalami sebanyak 8 orang (24,2%) Mortalitas terendah
hipokalsemia sebanyak 7 orang (21,2%) pada pasien HD yaitu pasien yang menjalani
sedangkan yang normal-hiperkalsemia lebih durasi HD yang lama dengan waktu selama 4,5-
banyak yaitu sebanyak 26 orang (78,8%). 4,9 jam setiap sesinya (Muzasti, 2011).
Based on the calcium serum assessment, Based on the assessment of HD's
7 respondents (21.2%) experienced duration, found that respondents who
hypocalcemia while 26 people (78.8%) had underwent HD twice a week were 25 people
normal-hypercalcemia. (75.8%), while those who were 3 times a week
Berdasarkan penilaian serum fosfat were 8 people (24.2%). The lowest mortality in
didapatkan sebanyak 32 orang (97%) memiliki HD patients is patients who undergo a long
serum fosfat dalam kategori hipofosfatemia- duration of HD with a time of 4.5-4.9 hours per
normal sedangkan yang kategori session (Muzasti, 2011).
hiperfosfatemia hanya 1 orang (3%). Block Berdasarkan penilaian penyebab HD
(2004) menemukan bahwa lebih dari 60% didapatkan responden yang menderita DM
pasien HD di Amerika Serikat mempunyai sebanyak 11 orang (33,3%), hipertensi
kadar fosfat yang tidak sesuai dengan nilai sebanyak 13 orang (39,4%) dan non DM dan
rekomendasi. non Hipertensi sebanyak 9 orang (27,3%).
Based on the phosphate serum Menurut data dari IRR (2011) mengatakan
assessment, found that 32 people (97%) had bahwa penyebab terbanyak pasien PGK yang
serum phosphate in the hypophosphatemia- menjalani HD baru di Indonesia adalah
normal category, while only 1 person (3%) had penyakit ginjal hipertensi sedangkan data
the hyperphosphatemia category. Block (2004) epidemiologi dunia menempatkan nefropati
found that more than 60% of HD patients in the diabetika sebagai penyebab terbanyak.
United States had phosphate levels that did not Based on the assessment of the causes of
match recommended level. HD, 11 respondents (33.3%) had diabetes, 13
Berdasarkan penilaian usia memulai HD hypertension (39.4%), and 9 non-DM and non-
didapatkan sebanyak 8 orang (24,2%) memulai hypertensive respondents (27.3%). According
HD pada usia muda dan lebih banyak pada usia to data from IRR (2011), it is stated that the
tua yaitu 25 orang (75,8%). Muzasti (2011) most common cause of CKD patients
menyatakan bahwa prognosa paling baik yaitu undergoing HD in Indonesia is hypertensive
pada pasien yang memulai HD pada usia muda kidney disease, while world epidemiological
(<45 tahun).
3

data places diabetic nephropathy as the most Ada hubungan antara serum albumin
common cause. dengan lama harapan hidup pasien HD dengan
Berdasarkan penilaian CaXP didapatkan nilai p=0,023. Hasil penelitian yang sama
responden dalam kategori normal sebanyak 31 mengatakan bahwa ada hubungan antara serum
orang (93,9%) sedangkan kategori abnormal albumin dengan lama harapan hidup pasien HD
hanya 2 orang (6,1%). karena serum albumin juga digunakan sebagai
Based on the CaXP assessment, found indikator status gizi pasien HD (Sculman, 2006
that respondents in the normal category were 31 dalam Nugrahani, 2007).
people (93.9%), while the abnormal category There is a correlation between albumin
was only 2 people (6.1%). serum and the life expectancy of HD patients
Tidak ada hubungan antara adekuasi with a value of p = 0.023. The results of the
dialisis dengan lama harapan hidup pada pasien same study said that there was a correlation
HD reguler. Hasil analisis dalam penelitian ini between albumin serum and the life expectancy
juga didukung oleh penelitian yang dilakukan of HD patients because albumin serum was also
oleh Ayoub (2014) yang mendapatkan hasil used as an indicator of the nutritional status of
bahwa adekuasi dialisis tidak berhubungan HD patients (Sculman, 2006 in Nugrahani,
secara signifikan dengan lama harapan hidup 2007).
pasien HD. Meskipun lama harapan hidup pada
There is no correlation between dialysis pasien yang kreatininnya rendah lebih singkat
adequacy and life expectancy in regular HD daripada pasien yang kreatininnya tinggi tetapi
patients. The analysis results in this study were statistik menunjukkan tidak ada hubungan
also supported by research conducted by Ayoub antara serum kreatinin dengan lama harapan
(2014), which found that dialysis adequacy was hidup pasien HD, dengan nilai p=0,816. Pada
not significantly related to the life expectancy penelitian yang dilakukan oleh Nugrahani
of HD patients. (2007) menyatakan resiko morbiditas dan
Tidak terdapat hubungan antara kadar Hb mortalitas akan meningkat jika didapatkan
dengan lama harapan hidup pada pasien HD serum kreatinin yang rendah.
reguler dengan nilai p-0,0763. Sama halnya Although the life expectancy in patients
dengan penelitian yang dilakukan oleh Latifah with low creatinine was shorter than in patients
dkk (2012) yang mengatakan bahwa tidak ada with high creatinine, statistics showed that there
hubungan kadar Hb antara kelompok pasien was no correlation between creatinine serum
HD yang meninggal dengan kelompok pasien and the life expectancy of HD patients, with a
yang masih hidup. value of p = 0.816. In a study conducted by
There was no correlation between Hb Nugrahani (2007), the risk of morbidity and
levels and life expectancy in regular HD mortality will increase if low serum creatinine
patients with a p-value of 0.0763. That’s kind is obtained.
of similar with a research conducted by Latifah Terdapat hubungan antara IMT dengan
DKK (2012), which states that there is no lama harapan hidup pasien HD dengan nilai
correlation between Hb levels on the HD p=0,040. Penelitian lain yang mendukung
patient group who died and the group of still dilakukan oleh Johansen et al (2004)
alive patients. menyatakan bahwa peningkatan pada nilai IMT
berhubungan dengan peningkatan survival rate.
4

There is a correlation between BMI and Ada hubungan antara serum fosfat dengan
the life expectancy of HD patients with a value lama harapan hidup pasien HD (p=0,014). Hasil
of p = 0.040. Another supportive study ini sesuai dengan penelitian yang dilakukan
conducted by Johansen et al (2004) stated that Qunibi et al (2004) yang menyatakan bahwa
an increase in BMI level is associated with an ada hubungan antara serum fosfat dengan lama
increase in survival rate. harapan hidup. Peningkatan kadar fosfat >6,5
Meskipun lama harapan hidup pada mg/dL berhubungan kuat dengan peningkatan
pasien yang nilai kalsiumnya rendah lebih resiko kematian akibat penyakit jantung pada
singkat daripada pasien yang kalsiumnya tinggi pasien HD. Penelitian oleh Johansen et al
tetapi statistik menunjukkan tidak ada (2007) menyatakan bahwa pasien dengan kadar
hubungan antara serum serum kalsium dengan fosfat yang rendah maupun tinggi berhubungan
lama harapan hidup pasien HD, dengan nilai dengan penurunan kesehatan fisik, namun
p=0,077, sehingga dapat disimpulkan bahwa sengan kesehatan mental tidak didapati
tidak ada hubungan antara serum kalsium hubungan.
dengan lama harapan hidup pada pasien HD. There was a correlation between
Penelitian lain yang mendukung dengan hasil phosphate serum and the life expectancy of HD
sama yaitu tidak terdapat hubungan antara patients (p = 0.014). These results are
serum kalsium dengan lama harapan hidup consistent with research conducted by Qunibi et
pasien HD (Spiegel et al, 2008). Beberapa al (2004) which states that there is a correlation
penelitian melaporkan bahwa peningkatan between phosphate serum and life expectancy.
mortalitas berhubungan dengan peningkatan Increased levels of phosphate> 6.5 mg / dL are
kadar kalsium yang disebabkan karena strongly associated with an increased risk of
peningkatan resiko penyakit kardiovaskular death from heart disease in HD patients.
(Kovesdy, 2010; Slinin, 2005 dalam Yusop et Research by Johansen et al (2007) states that
al, 2013). patients with low or high phosphate levels are
Although the life expectancy of patients associated with decreased physical health, but
with low calcium levels is shorter than in with mental health, there is no association.
patients with high calcium, statistics showed Tidak ada hubungan antara usia memulai
that there is no correlation between calcium HD dengan lama harapan hidup pasien HD,
serum and HD patient life expectancy, with a dengan nilai nilai p=0,788. Meskipun nilai p
value of p = 0.077, so it can be concluded that dalam penelitian ini tidak signifikan, namun
there is no correlation between calcium serum didapatkan hasil usia memulai HD yang muda
and life expectancy in HD patients. Another memiliki harapan hidup lebih panjang daripada
study that supports the same results is that there usia memulai HD yang tua, hal ini sesuai
is no correlation between calcium serum and dengan penelitian Muzasti (2011) yang
the life expectancy of HD patients (Spiegel et mendapatkan bahwa harapan hidup pasien yang
al, 2008). Several studies have reported that memulai HD <45 tahun memiliki harapan
increased mortality is associated with increased hidup yang lebih panjang dengan nilai p=0,011.
calcium levels due to an increased risk of There was no correlation between the age
cardiovascular disease (Kovesdy, 2010; Slinin, at starting HD and the life expectancy of HD
2005 in Yusop et al, 2013). patients, with a value of p = 0.788. Although
the p-value in this study was not significant, it
5

was found that the age at starting HD at young There is no correlation between diseases
people had a longer life expectancy than the age that cause HD and the life expectancy of HD
at starting HD with older age, this is kind of patients with a value of p = 0.161. Although the
similar with the study by Muzasti (2011) which p-value was not significant in this study, the
found that the life expectancy of patients who results showed that the life expectancy of
started HD <45 years have a longer life patients with DM was shorter than those of
expectancy with p-value = 0.011. non-DM patients. The same results were
Meskipun lama harapan hidup pada obtained in Ekantari's (2012) study with p-
pasien yang menjalani HD dengan durasi 2 kali value = 0.046, which stated that patients who
seminggu lebih singkat daripada pasien yang suffered from CKD and have type II diabetes
menjalani HD dengan durasi 3 kali seminggu have a risk of 2.852 times higher than non-DM
tetapi statistik menunjukkan tidak ada patients.
hubungan antara serum kreatinin dengan lama Meskipun lama harapan hidup pada
harapan hidup pasien HD, dengan nilai pasien dengan nilai CaXP yang abnormal lebih
p=0,882. Sebuah penelitian mendapatkan nilai singkat daripada pasien CaXP normal tetapi
p=0,413 bahwa tidak ada hubungan antara dosis statistik menunjukkan tidak ada hubungan
HD (frekuensi HD dan durasi HD) dengan lama antara CaXP dengan lama harapan hidup pasien
harapan hidup (Suarsedewi, 2012). HD, dengan nilai p=0,370, sehingga
Although the life expectancy of patients disimpulkan tidak terdapat hubungan antara
who underwent HD with duration of 2 times a kadar CaXP dengan lama harapan hidup pasien
week was shorter than in patients who received HD. Hasil yang sama pada penelitian Spiegel et
HD with a duration of 3 times a week, statistics al (2008) bahwa tidak ada hubungan antara
showed that there was no correlation between CaXP dengan lama harapan hidup pasien HD.
creatinine serum and the life expectancy of HD Berbeda pada penelitian lain yang menyatakan
patients, with a value of p = 0.882. A study bahwa peningkatan kadar CaXP berhubungan
found p value = 0.413 that there was no kuat dengan peningkatan resiko kematian
correlation between HD dose (HD frequency akibat penyakit jantung pada pasien HD.
and HD duration) and life expectancy Menurut hasil peneltian dikatakan bahwa
(Suarsedewi, 2012). peningkatan CaXP berhubungan dengan
Tidak terdapat hubungan antara penyakit kalsifikasi kardiovaskular (Qunibi et al, 2004).
penyebab HD dengan lama harapan hidup Although the life expectancy in patients
pasien HD dengan nilai p=0,161. Meskipun with abnormal CaXP levels is shorter, but the
dalam penelitian ini didapatkan nilai p tidak statistics showed there’s no correlation between
signifikan, namun didapatkan hasil bahwa CaXP and HD patients' life expectancy, with a
harapan hidup pasien dengan DM lebih singkat value of p = 0.370. Hence, there is no
daripada pasien non DM. Hasil yang sama correlation between CaXP levels and the life
didapatkan pada penelitian Ekantari (2012) expectancy of HD patients. The same results in
dengan nilai p=0,046 yang menyatakan bahwa the study of Spiegel et al. (2008) showed no
pasien yang menderita PGK dan juga menderita relationship between CaXP and the long life
DM tipe II memiliki resiko kematian sebesar expectancy of HD patients. Other studies stated
2,852 kali lebih tinggi dibanding pasien non that increased CaXP levels were strongly
DM. associated with the risk of death from heart
6

disease in HD patients. According to the results Hypertension Clinic in Medan, concluded that:
of the study, it is said that the increase in CaXP (i) The 2-year survival rate for regular HD
is associated with cardiovascular calcification patients is 72.7% with an average life
(Qunibi et al., 2004). expectancy 27.57 months. (ii) Although there
Pada penelitian didapatkan bahwa are differences, the statistics of dialysis
variabel yang paling mempunyai pengaruh pada adequacy, Hb level, serum creatinine, serum
lama harapan hidup pasien HD reguler yaitu calcium, age at starting HD, duration of HD,
IMT (HR=8,443 95% CI 0,96-74,23 ; p=0,05) , causes of HD, CaXP levels, have no significant
serum albumin (HR=5,694 95% CI 1,20-26,97 ; correlation with the life expectancy of regular
p=0,02) dan serum fosfat (HR=1,68 95% CI HD patients. (iii) With multivariate analysis,
0,001-0,85 ; p=0,04). factors that can increase mortality in regular
In this study, it was found that the HD patients are found: BMI, albumin serum,
variables that had the most influence on life and phosphate serum.
expectancy of regular HD patients were BMI
(HR = 8.443 95% CI 0.96-74.23; p = 0.05), Penutup
albumin serum (HR = 5.694 95% CI 1 , 20- Saya ingin berterima kasih kepada
26.97; p = 0.02) and phosphate serum (HR = Pemimpin Klinik Ginjal dan Hipertensi Rasyida
1.68 95% CI 0.001-0.85; p = 0.04). dan seluruh staff untuk membantu penelitian
ini.
Kesimpulan
Closing
Berdasarkan hasil penelitian faktor-
I would like to thank to Rasyida
faktor yang mempengaruhi harapan hidup
Medan's Specialist Kidney and Hypertension
pasien HD reguler di Klinik Spesialis Ginjal
Clinic leader and the all the staff for making
dan Hipertensi Medan diperoleh kesimpulan: (i)
this study possible.
Angka harapan hidup (survival rate) 2 tahun
pasien HD reguler adalah 72,7% dengan lama
harapan hidup rata-rata 27,57 bulan. (ii)
Meskipun terdapat perbedaan, tetapi secara Referensi
statistik adekuasi dialisis, kadar Hb, serum
kreatinin, serum kalsium, usia memulai HD, Ayoub, A., Nelson, K., Wood, P., Hijjazi, K.H.,
durasi HD, penyebab HD, kadar CaXP tidak 2014. The Relationship Between
terdapat hubungan yang signifikan dengan lama Laboratory Values and Quality of Life
harapan hidup pasien HD reguler. (iii) Dengan of Dialysis Patients in The United
analisis multivariat didapatkan faktor-faktor Arab Emirates. Renal Society of
yang dapat meningkatkan mortalitas pasien HD Australia Journal 10 (1): 12-20.
reguler yaitu IMT, serum albumin dan serum Badan Penelitian dan Pengembangan
fosfat. Kesehatan, 2013.Riset Kesehatan
Dasar. Jakarta :
CONCLUSION Kementerian Kesehatan Republik
Based on the results of the research Indonesia. Available from
factors that affect the life expectancy of regular http://www.depkes.go.id/resources/do
HD patients at the Specialist Kidney and wnload/general/Hasil%20Riskesdas
7

%202013.pdf. [Accesed 17 April Patients Beginning Dialysis. Am.


2015] J.Clin.Nutr. 80: 324-332.
Block, G.A. et al, 2004. Mineral Metabolism, Latifah, I., Suswardany, D.L., Kusumawati, Y.,
Mortality, and Morbidity in 2012. Hubungan Antara Kadar
Maintenance Hemodialysis. J. Am. Hemoglobin, Kadar Albumin, Kadar
Soc. Nephrol. 15:2208-2218. Kreatinin dan Status Pembayaran
Chazot, C. et al, 2009. Is There Any Survival dengan Kematian Pasien Gagal Ginjal
Advantage of Obesity in Southern Kronik di RSUD Dr. Moewardi
European Haenodialysis Patients?. Surakarta. Jurnal Kesehatan, ISSN
Nephrol Dial Transplant 24: 2871- 1979-7621 Vol.5 No.1: 83-92.
2876. Muzasti, R.A.,2011. Hubungan Phase Angle
Ekantari, F., 2012. Hubungan Antara Lama pada Bioelectrical Impedance
Hemodialisis dan Faktor Analysis dengan Berbagai
Komorbiditas dengan Kematian Karakteristik dan Lama Harapan
Pasien Gagal Ginjal Kronik. Jurnal Hidup Pasien
Publikasi. Universitas Muhammadiyah Hemodialisis.Universitas Sumatera
Surakarta. Skripsi. Utara. Tesis.
Fresenius Medical Care, 2013. End Stage Renal National Kidney Foundation, 2015.Dialysis.
Disease in 2013 A Global Perspective. Available from:
Available from :http://www.vision- https://www.kidney.org/atoz/content/di
fmc.com/files/ESRD_Patients_in_201 alysisinfo. [Accesed 24 April 2015].
3.pdf. [Accesed 17 April 2015] Nugrahani, A., 2007. Hubungan Asupan
Hamid, A.J.,Azmi, M.T., 2009. Predictor of Protein terhadap Kadar Urea,
Survival Among and Stage Renal Nitrogen, dan Albumin Darah Pasien
Failure Patients Undergoing Dialysis Penyakit Ginjal Kronik yang
Treatment in Pahang From 2000 to Menjalani Hemodialisis di RSUP Dr.
2004. Jurnal of Comunity Health Sardjito Yogyakarta. Universitas
2009:Vol 15 No 1. Gajah Mada. Skripsi.
Himmelfarb, J., Ikizler, T.A., 2010. Nurcahyati, S., 2011.Analisis Faktor-Faktor
Hemodialysis. N Engl J Med 363; 19. yang Berhubungan dengan Kualitas
Indonesian Renal Registry, 2011.4th Report Of Hidup Pasien Penyakit Ginjal Kronik
Indonesian Renal Registry. yang menjalani Hemodialisis di
Indonesia.Perkumpulan Nefrologi Rumah Sakit Islam Fatimah Cilacap
Indonesia. Available from: dan Rumah Sakit Umum Daerah
http://www.pernefri- Banyumas.Universitas Indonesia.Tesis.
inasn.org/Laporan/4th%20Annual Pifer, T.B. et al, 2002. Mortality Risk in
%20Report%20Of%20IRR Hemodialysis Patients and Changes in
%202011.pdf . [Accesed 17 April Nutritional Indicators: DOPPS.
2015] Kidney International 62: 2238-2245.
Johansen, K.L., Young, B., Kaysen, G.A., Qunibi, W.Y., 2004. Consequences of
Chertow, G.M., 2004. Association of Hyperphosphatemia in Patients with
Body Size With Outcomes Among
8

End Stage Renal Disease (ESRD).Kid.


Intl. 66 (90): 8-12.
Rahardjo, P., Susalit, E., Suhardjono, 2009.
Hemodialisis. Buku Ajar Ilmu
Penyakit Dalam. Dalam: Sudoyo A.W.
dkk. Jilid II. Edisi 5. Jakarta: 1050-
1052.
Shdaifat, E.A., and Manaf, M.R.A., 2012.
Quality of Life of Caregivers and
Patients Undergoing Haemodialysis at
Ministry of Health,Jordan.IntJ
ApplSci and Tech. 2(3):75-85.
Spiegel, B.M.R., Melmed, G., Robbins, S.,
Esrailian, E., 2008. Biomarkers and
Health-Related Quality of Life in End-
Stage Renal Disease: A Systematic
Review. Clin. J. Am. Soc. Nephrol. 3:
1759-1768.
Suarsedewi, D.W., 2012. Hubungan dosis
Hemodialisis dalam Perspektif
Keperawatan Terhadap Adekuasi
pada Pasien Penyakit Ginjal Kronis.
Universitas Indonesia. Tesis.
United States Renal Data System, 2012.
USRDS Annual Data Report. USRDS:
Atlas ESRDS.
Yendriwati, 2008.Status Besi pada Penderita
Gagal Ginjal Kronis dalam
Menentukan Diagnosa Anemia
Defisiensi Besi. Universitas Sumatera
Utara. Tesis.
Young, E.W. et al, 2005.Predictors and
Consequences of Altered Mineral
Metabolism: The Dialysis Outcomes
and Practice Patterns Study. Kidney
International 67: 1179-1187
Yusop, N.B.M., Mun, C.Y., Shariff, Z.M.,
Huat, C.B., 2013. Factor Associated
with Quality of Life Among
Hemodialysis Patient in Malaysia.
Plos One 8 (12).

Anda mungkin juga menyukai