Anda di halaman 1dari 5

MAKALAH AKHLAK DAN TASAWUF

TAREKAT DAN SULUK

KELOMPOK V

DOSEN PEMBIMBING: WAHYU HIDAYATI,M,AG.

DI SUSUN OLEH :
1. PUAD BAWAZER
2. SANDY
3. ALI SODIKIN
KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah yang maha Esa, atas berkat dan rahmat-
Nya saya bisa menyelesaikan makalah ini tepat pada waktunya.
Penyusunan makalah ini, dilakukan dengan bahasa yang sederhana dan mudah
dimengerti. Oleh karena itu, diharapkan semua yang membaca dapat memahami topik
tersebut.
Kami sebagai penyusun menyadari makalah ini masih jauh dari kesempurnaan. Dengan itu,
saya mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya membangun.
Akhir kata, saya ucapkan terimakasih kepada guru pengasuh dan pihak yang telah
membantu dalam penyusunan makalah ini. Bagi rekan-rekan yang membacanya, semoga
dapat memberi manfaat dan menambah ilmu serta wawasan yang luas.

Bangko, 06 januari 2021

Penyusun
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ..........................................................................................i


DAFTAR ISI .......................................................................................................ii
BAB 1 PENDAHULUAN. ....................................................................................1
1.1 Latar Belakang .....................................................................................1
1.2 Rumusan Masalah ................................................................................1
1.3 Tujuan Penulisan ...................................................................................1
1.4 Metode Penulisan ..................................................................................1
BAB 2 PEMBAHASAN .......................................................................................2
2.1 Pengertian suluk ....................................................................................2
2.2 Kegunaan suluk bagi seorang salik .......................................................3
BAB 3 PENUTUP ................................................................................................5
3.1 Kesimpulan .........................................................................................5
3.2 Saran ...................................................................................................5
DAFTAR PUSTAKA ...........................................................................................6
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Dalam dunia modern seperti saat sekarang ini tidaksedikit kita temukan orang-orang yang
stres dengan keadaandan segala tuntutan hidup mereka masing-masing, tuntutandan
tanggung jawab kerja, tuntutan memenuhi kebutuhanhidup dan lain sebagainya.Namun ada
pula sebagian di antara masyarakat modernsaat ini yang mulai haus akan ketenangan dan
keteduhanbathin dengan memasuki dunia sufi atau tasawuf, mencobamendekatkan diri
kepada Ilahi Rabbi.Dunia tasawuf saat ini sudah mulai banyak digandrungi,bahkan ada pula
yang sampai menjadikan tasawuf menjadiideologinya. Bagi seorang sufi yang menggeluti
dunia tasawuf pastinya mengetahui dengan jelas tentang “suluk”.Suluk adalah jalan, yaitu
jalan untuk lebih dekat denganAllah.
.
1.2 Rumusan Masalah
Adapun rumusan dalam penulisan makalah ini adalah :
1. Menjelaskan Pengertian Suluk

1.3 Tujuan
Adapun tujuan dari pembuatan makalah ini, meliputi beberapa hal diantaranya :
1. Memahami salah satu tugas mata pelajaran SKI
2. Mengetahui Tentang Apa Itu Suluk
3. Semoga bermanfaat bagi para pembaca sebagai tambahan pengetahuan
4. Belajar mentafakuri perjuangan ulama terdahulu dalam mengembangkan agama islam
yang baik

1.4 Metode Penulisan


Makalah ini menggunakan metode literature, yaitu suatu tekhnik yang digunakan dengan
cara mengutip data dari internet dan referensinya, berhubungan dengan materi yang
dibahas.

Anda mungkin juga menyukai