Anda di halaman 1dari 1

Nama:Zahwa Navasha Darmawansyah

Kelas:X IPS 3
No Absen:34

Pimpinan MPR: Lambang Pancasila Tidak Bisa Diubah!

Sumber: https://news.detik.com/berita/d-5166130/pimpinan-mpr-lambang-pancasila-tidak-bisa-
diubah

Dari Sumber yang saya baca pada hari Rabu, 09 Sep 2020 Jam 16:55 WIB.
 Paguyuban Tunggal Rahayu di kecamatan Cisewu,Garut Mengubah lambang
pancasila.Paguyuban tersebut mengubah bentuk kepala burung Garuda menjadi menghadap ke
depan,ia juga diketahui merubah semboyan ‘’Bhineka Tunggal Ika” menjadi ‘’Bhineka Tunggal
Ika Soenata Logawa’’.
Wakil Ketua MPR menegaskan lambang Pancasila tidak bisa diubah ataupun ditambah.kerena
itu merupakan lambang negara.Lambang Negara merupakan semboyan negara Bhinneka
Tunggal Ika.yang tidak dapat di ubah menurut Undang-undang 24 tahun 2009.
Menurut pendapat saya aksi yang dilakukan Paguyuban itu termasuk melanggar hukum.menurut
Undang-undang 24 tahun 2009 ‘’ Yang pada pokoknya mengatur tentang Praktik Penetapan dan
Tata cara penggunaan bendera, bahasa dan lambang negara, serta lagu kebangsaan Pasal 57 C
mengatakan ‘’Setiap orang dilarang membuat lambang untuk perorangan ,partai politik
,perkumpulan organisasi dan perusahan yang sama atau menyerupai lambang negara

Anda mungkin juga menyukai