Anda di halaman 1dari 4

20

BAB III
DINAMIKA - PARTIKEL

Dinamika adalah suatu gerakan pada umumnya dihasilkan atau suatu pelajaran
tentang hubungan antara gerakan suatu benda dengan penyebabnya.

Gaya
Gaya dalam pengertian ilmu fisika adalah seseatu yang menyebabkan
perubahan keadaan benda dapat disebut juga vektor karena gaya mempunyai
besaran dan arah .ex : gaya tarik, gaya dorong , gaya tekan dll.

Hukum Newton : ada 3 Hukum Newton yang terkenal

Hukum I Newton

Setiap benda akan tetap diam atau bergerak lurus beraturan apabila pada
benda itu tidak bekerja gaya.

Hukum II Newton

Bila sebuah benda mengalami gaya sebesar F maka benda tersebut akan
mengalami percepatan.

Keterangan:

 F : gaya (N atau dyne)


 m : massa (kg atau g)
 a : percepatan (m/s2 atau cm/s2)
21

Hukum III Newton

Untuk setiap gaya aksi, akan selalu terdapat gaya reaksi yang sama besar dan
berlawanan arah.

Gaya gesek:

Keterangan:

 Fg : Gaya gesek (N)


  : koefisien gesekan
 N : gaya normal (N)

Gaya berat:

Keterangan:

 W : Gaya berat (N)


 m : massa benda (kg)
 g : gravitasi bumi (m/s2)

Berat jenis :
, atau

Keterangan:

 s: berat jenis (N/m3)


22

 w: berat benda (N)


 V: Volume benda (m3)
 : massa jenis (kg/m3)

Tekanan :

Keterangan:

 p: Tekanan (N/m² atau dn/cm²)


 F: Gaya (N atau dyne)
 A: Luas alas/penampang (m² atau cm²)

Satuan:

 1 Pa = 1 N/m² = 10-5 bar = 0,99 x 10-5 atm = 0,752 x 10-2 mmHg atau
 torr = 0,145 x 10-3 lb/in² (psi)
 1 torr = 1 mmHg

Tekanan hidrostatis

Keterangan:

 ph: Tekanan hidrostatis (N/m² atau dn/cm²)


 h: jarak ke permukaan zat cair (m atau cm)
 s: berat jenis zat cair (N/m³ atau dn/cm³)
 ρ: massa jenis zat cair (kg/m³ atau g/cm³)
 g: gravitasi (m/s² atau cm/s²)

Hukum Pascal

Tekanan yang diberikan pada zat cair dalam ruang tertutup akan diteruskan
sama besar ke segala arah.
23

Keterangan:

 F1: Gaya tekan pada pengisap 1


 F2: Gaya tekan pada pengisap 2
 A1: Luas penampang pada pengisap 1
 A2: Luas penampang pada pengisap 2

Hukum Boyle

Beberapa Pemakaian dari Hukum Gerak Newton :

Langkah langkah umum yang perlu dilakukan dalam menyelesaikan persoalan


adalah :

1. Tentukan benda yang akan kita cari pemecahannya.


2. Setelah bendanya tertentu,kita perhatikan (terletak dibidang
miring,pegas,tali) mengerjakan gaya sifat / macam gaya harus jelas.
3. Kemudian dipilih kerangka acuan,sumbu sumbu koordinatnya.
4. Buat diagram gaya gaya yang bekerja pada benda.
5. Ahkirnya:hkm Newton II untuk masing masing gaya dan percepatannya

Anda mungkin juga menyukai