Anda di halaman 1dari 1

Terapi

1. Tujuan Terapi
Tujuan utama terapi realitas adalah untuk membantu klien mengganti
psikologi kontrol eksternal dengan teori pilihan sehingga mereka bisa
memiliki hubungan-hubungan yang sehat dan meningkatkan kualitas
kehidupan.
2. Proses Terapi
Terapis berupaya menggunakan keterampilan mendengarkan aktif yang
baik, seperti refleksi dan klarifikasi untuk menciptakan iklim emosional
yang aman dimana klien dapat berbagi dunia batinnya.
3. Relasi Terapeutik
Dalam terapi realitas ketegangan terjadi antara menunjukkan penerimaan
dan mengomunikasikan kepada klien bahwa kebutuhannya harus dipenuhi
dan masalahnya diatasi saat ini,
4. Intervensi Terapeutik
Menerapkan intervensi bergantung pada faktor-faktor, seperti sifat klien,
termasuk budayanya, dan cara kerja yang disukai terapis.
5. Mengajarkan Teori Pilihan
Terapis realitas melakukan upaya aktif untuk mengajarkan teori pilihan
kepada semua klien yang diyakininya reseptif terhadap ide-ide tersebut.

Anda mungkin juga menyukai