Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Madrasah : MA Riyadlotut Thalabah


Mata Pelajaran : Bahasa dan Sastra Inggris
Kelas/Semester : XII/Gasal
Materi Pokok : Derivative
Alokasi Waktu : 4 JP

A. Kompetensi Inti
 KI-1 dan KI-2: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Menghayati dan mengamalkan
perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan
pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah,
masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”.
 KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah
 KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan
metode sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar komunikasi
International yang diwujudkan dalam semangat belajar.
1.1.1  Melaksanakan kegiatan dengan bersungguh-sungguh selama proses pembelajaran sebaagai wujud
rasa bersyukur dapat mempelajari bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar komunikasi internasional
yang diwujudkan dalam semangat belajar.
1.1.2 Menulis learning log yang mengungkapkan rasa syukur atas kesempatan dapat belajar bahasa
Inggris.
2.3 Menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli, kerjasama, dan cinta damai, dalam melaksanakan
komunikasi fungsional.
2.3.1 Melaksanakan dan menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli, kerja sama, dan cinta damai dalam
berkomunikasi.
3.4  Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks khusus, lisan dan tulis, berbentuk
derivative .
Indikator Pencapaian Indikator
3.4.1 Menunjukkan kalimat berbentuk derivative .
3.4.2 Menjelaskan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks berbentuk derivative .
4.4  Menangkap makna dalam kalimat berbentuk derivative .
4.4.1 Menemukan informasi dalam kalimat berbentuk derivative .
4.4.2 Menjelaskan ulang isi atau maksud dari kalimat berbentuk derivative .
4.5  Menyunting derivative , dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang
benar dan sesuai konteks.
4.5.1 Mengedit kalimat derivative , dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang dibuat oleh teman.
4.6 Menyusun derivative , dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar
dan sesuai konteks.
4.6.1 Membuat kalimat derivative , dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

C. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui membaca, peserta didik dapat menunjukkan kalimat berbentuk derivative .
2. Melalui membaca, peserta didik dapat menjelaskan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari
kalimat berbentuk derivative .
3. Melalui membaca, peserta didik dapat menemukan informasi dalam teks berbentuk derivative .
4. Melalui praktek menulis, peserta didik dapat mengedit kalimat derivative , dengan memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang dibuat oleh teman.
5. Melalui praktek menulis, peserta didik dapat membuat kalimat derivative , dengan memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

D. Materi Pembelajaran 
Teks khusus, lisan dan tulis, berbentuk derivative
 Fungsi sosial       
Membuat kalimat derivative dengan baik, untuk membuat pembaca terkesan sehingga mencapai tujuannya.
 Struktur Teks:     
Ungkapan yang lazim digunakan oleh sumber-sumber otentik: derivative
 Unsur Kebahasaan: 
1) Kata dan tata bahasa yang lazim
2) Ejaan dan tulisan tangan dan cetak yang jelas dan rapi.
3) Ucapan, tekanan kata, intonasi, ketika mempresentasikan secara lisan
4) rujukan kata

E. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Scientific Approach
2. Strategi       : Discovery learning
3. Metode        : Pengamatan (observasi), diskusi kelompok (berpasangan), penugasan individu

F. Media Pembelajaran
1. Media :
 Worksheet atau lembar kerja (siswa)
 Lembar penilaian
 Suara Guru
2. Alat/Bahan :
 Spidol, papantulis

G. Sumber Belajar
 Handout
 TOEFL book

H. Langkah-langkah Pembelajaran

Pertemuan ke-1
Kegiatan Waktu
1. Pendahuluan/Kegiatan Awal 15 menit
Guru :
 Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
 Apersepsi
 Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta
didik dengan tema sebelumnya
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan.
 Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
 Apabila materi ini dikuasai dengan baik, peserta didik diharapkan dapat menjelaskan
tentang :
Fungsi sosial
 Membuat kalimat derivative dengan baik, untuk membuat pembaca terkesan sehingga
mencapai tujuannya.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung.
 Mengajukan pertanyaan.
 Pemberian Acuan:
 Memperkenalkan materinya dengan cara menunjukkan contoh teks derivative .
 Memberitahukan tentang kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang berlangsung.
 Pembagian kelompok belajar.
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai dengan langkah-
langkah pembelajaran.
2. Penyajian/Kegiatan Inti 60 menit
Peserta didik di dalam kelompok belajar :
a. Mengamati, meliputi:
 membaca beberapa kalimat derivative dari berbagai sumber
 mengamati fungsi sosial, struktur, dan unsur kebahasaan derivative dari berbagai
sumber.
 membaca cepat untuk menemukan gagasan utama teks (skimming), dan membaca
memindai untuk menemukan informasi tertentu (scanning), serta menentukan jeda pada
tempatnya untuk membaca dengan bermakna
b. Menanya
 Dengan bimbingan dan arahan guru, mempertanyakan perbedaan antar berbagai
derivative yang ada dalam bahasa Inggris, perbedaan teks dalam bahasa Inggris dengan
yang ada dalam bahasa Indonesia
 mempertanyakan cara menemukan gagasan utama, informasi tertentu, informasi rinci
dan kesimpulan dalam derivative .
c. Mengumpulkan Data/Mengeksplorasi
 membacakan kalimat derivative kepada teman dan guru dengan tekanan, intonasi, dan
pengucapan yang tepat.
 menemukan gagasan utama dan informasi tertentu dalam dilaog derivative
d. Mengasosiasi
 menganalisis berbagai kalimat derivative dan membandingkannya dengan contoh yang
diberikan
 menganalisis bentuk kalimat yang digunakan dalam derivative .
 menyunting sebuah kalimat derivative yang diambil sumber lain
e. Mengomunikasikan
 menyampaikan pendapat dari hasil membaca kalimat derivative
 menyampaikan hasil suntingan terhadap sebuah dilaog derivative .
Catatan: Selama pembelajaran berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran
yang meliputi sikap: disiplin, rasa percaya diri, berperilaku jujur, tangguh menghadapi masalah,
tanggungjawab, rasa ingin tahu, peduli lingkungan).
3. Penutup/Kegiatan Akhir 10 menit
Peserta didik :
a. Membuat resume dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul dalam
kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan.
b. Mengagendakan pekerjaan rumah.
c. Mengagendakan materi yang harus dipelajari pada pertemuan berikutnya di luar jam
sekolah atau di rumah.
Guru :
a. Memeriksa pekerjaan peserta didik yang selesai langsung diperiksa. Peserta didik yang
selesai mengerjakan soal dengan benar diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, untuk
penilaian portofolio.
b. Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama baik.

I. Penilaian Hasil Belajar


1. Sikap
a. Teknik : Penilaian Diri, Penilaian Teman Sebaya, Penilaian Observasi
b. Contoh Penilaian Sikap sosial

1. Sikap
- Penilaian Observasi
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari, baik terkait dalam
proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamatan langsung dilakukan oleh guru. Berikut contoh instrumen
penilaian sikap
Aspek Perilaku yang Dinilai Jumlah Skor Kode
No Nama Siswa
BS JJ TJ DS Skor Sikap Nilai
1 Aimatul Qoimah 75 75 50 75 275 68,75 C
2 ... ... ... ... ... ... ...

Keterangan :
• BS : Bekerja Sama
• JJ : Jujur
• TJ : Tanggun Jawab
• DS : Disiplin

Catatan :
1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
100 = Sangat Baik
75 = Baik
50 = Cukup
25 = Kurang
2. Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah kriteria = 100 x 4 = 400
3. Skor sikap = jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai = 275 : 4 = 68,75
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
5. Format di atas dapat diubah sesuai dengan aspek perilaku yang ingin dinilai
2. Pengetahuan
a.  Teknik Penilaian   :  Tes
b.  Bentuk Instrumen :  Tes Uraian
c.  Kisi-kisi                :

No. Indikator Butir Instrumen


  Disajikan dalam bentuk isian singkat, peserta fungsi sosial, struktur teks, dan
didik diminta untuk menjawab soal-soal tersebut unsur kebahasaan dari derivative
d. Instrumen: soal terlampir
e. Pedoman penskoran: Setiap jawaban benar dikalikan 10

3. Keterampilan
a. Teknik Penilaian        : Portofolio
b. Bentuk Instrumen      : Tes Keterampilan Menulis
c. Rubrik dan Lembar Penilaian Keterampilan

Lembar penilaian keterampilan menulis


Focus
Tidiness Total
No Name Text Target Nilai
Grammar Vocab Mechanic and Score
Org. Content
deadline
1.
2.
3.
4.
5.

Rubrik Penilaian Writing (Menulis)


Criteria to Score
No.
assess 1 2 3 4
1. Text Doesn’t use the Doesn’t Use the Use the correct text Use the correct text
organization correct text correct text organization, but organization and
organization organization, but hasn’t elaborate the elaborate the idea
elaborate the idea idea
2. Target Content Write less than 5 Write less than 5 Write more than 5 Write more than 5
sentences and no sentences and less sentences and less sentences and more
target expression than 2 target than 4 target than 4 target
expressions expressions expressions
3. Grammar More than 5 More than 5 Less than 5 No grammar error
grammar errors grammar error, but grammar error, but
and not still still understandable
understandable understandable
4. Vocabulary Use basic Use basic Use developed Use developed
vocabulary, but vocabulary and vocabulary, but vocabulary and
inappropriate. appropriate some of them are appropriate
inappropriate.
5. Mechanic Some errors in More than 3 errors Mostly effective use Effective use of
spelling and in spelling and of mechanics, errors capitalization,
punctuation which punctuation which do not detract from punctuation, and
detract from do not detract from meaning spelling
meaning meaning
6. Tidiness and Write awkwardly, Write quite neatly, Write neatly, clear Write creatively,
deadline unreadable, submit quite clear font, font, submit the neatly, clear font,
late than 3 days submit late three work on time submit the work on
from deadline days from deadline time

Skor Maksimal = (4 X 6) X 100%

4. Pembelajaran Remedial dan Pengayaaan


Pembelajaran Remedial dan Pengayaaan dilakukan segera setelah penilaian.

S
Mengetahui, Sedan, 25 Juli 2018
Kepala MA Riyadlotut Thalabah Guru Mata Pelajaran
Drs. Anshori, M.Si. Umi Jamilah, S.S
NIP. 19690727 199503 1 001 NIP. -

Anda mungkin juga menyukai