Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 2
PASURUAN
JalanPatiunusNo. 141 Pasuruan, Telp/Fax. (0343) 432245
Website : www.smkn2-pas.sch.id, E-mail : smkn2pas@yahoo.co.id,
smkn2.pas@gmail.com
PASURUAN kodePos 67127

PENILAIAN TENGAH SEMESTER GANJIL


TAHUN PELAJARAN
. 2020/2021
Mata Pelajaran : Komputer Jaringan Dasar Hari/ tanggal : ………………….
Kelas/ Paket Keahlian : X / TKJ Waktu :………………….

PILIHAN GANDA

1. Pengaturan booting pertama kali dalam instalasi XP diatur di ....


a. Task manager
b. BIOS
c. CD rom
d. Control Panel
e. Windows Explorer

2. Licence agreement pada instalasi XP berfungsi untuk ....


a. perjanjian antara microsoft dan user
b. pemilihan partisi instalasi
c. pengaturan booting
d. pengaturan user
e. format harddisk

3. Sistem komputer terbangun dari elemen-elemen :


a. Hardware – Software – Input Device
b. Software – Software – Output Device
c. Perangkat keras – Pengguna – Perangkat Lunak
d. Proses – Hardware – Software
e. Software -  Proses – Hardware

4. Perangkat keras komputer yang berfungsi untuk menyimpan data adalah :


a. Input Device
b. Processor
c. RAM
d. Storage Device
e. VGA Card

5. Pada pemasangan RAM, yang harus diperhatikan adalah :


a. Letak pengait jangan sampai terbalik
b. Letak lengkungan RAM harus sama dengan tempat lengkungan di slot RAM
c. Pengait RAM tidak boleh renggang
d. Jumlah pin RAM harus sesuai jumlah pin di slot RAM
e. Chip RAM harus menghadap ke CPU

6. Fungsi pasta yang dioleskan di Heatsink dan CPU adalah :


a. Meningkatkan kinerja CPU
b. Mengencangkan CPU
c. Meredam panas yang dihasilkan CPU
d. Menghindari hubungan pendek di CPU
1
PTS Ganjil 2020/2021 Form 04.KUR.21.01
X TKJ - Komputer Jaringan Dasar Rev. 01/01 Juli 2019
e. Pelengkap CPU di Motherboard

7. Contoh perangkat kompuer yang bekerja dengan prinsip optik adalah :


a. CD ROM Drive
b. Harddisk
c. Card Reader
d. VGA Card
e. Keyboard

8. Untuk terhubung ke komputer, keyboard wireless menggunakan :


a. WiFi
b. Infra Red
c. Blue Tooth
d. Kabel Data
e. Kabel USB

9. Printer merupakan salah satu Output Device yang merupakan bagian :


a. Soft Copy Device
b. Hard Copy Device
c. Perangkat keras tambahan
d. Perangkat yang menggunakan koneksi Blue Tooth
e. Perangkat penyimpan data

10. Fungsi dari Input Output Port adalah :


a. Penghubung antar perangkat komputer
b. Penghubung antara perangkat komputer dengan Motherboard
c. Meningkatkan kinerja komputer
d. Mengurangi panas dari CPU
e. Mempermudah sirkulasi udara di dalam Cashing

11. Cara untuk mempercepat kerja komputer dapat dilakukan dengan ....
a. menghentikan layanan windows yang tidak digunakan
b. menambah software game
c. mengurangi penggunaan komputer
d. memasang kipas tambahan
e. menggunakan ups

12. Plug and play merupakan istilah di windows yang pengertianya adalah ....
a. software yang siap pakai
b. hardware yang bisa langsung dipakai
c. hardware yang memerlukan driver
d. software yang up to date
e. hardware yang terbaru

13. Pengturan resolusi layar dapat dilakukan melalui ....


a. display-setting-screen resolution
b. setting-display-screen resolution
c. desktop-theme-screen resolution
d. control-desktop-screen resolution
e. start-setting-screen resolution

14. Device manager pada windows xp berfungsi untuk ....


a. menampilkan software yang terinstal
b. menampilkan hardware multimedia
c. menampilan seluruh hardware yang ada
d. menampilan aktifitas sistem
e. menampilan sisa ruang harddisk

2
PTS Ganjil 2020/2021 Form 04.KUR.21.01
X TKJ - Komputer Jaringan Dasar Rev. 01/01 Juli 2019
15. Perangkat komputer yang dijadikan media atau tempat memasang processor,
memory  dan perangkat keras yang lain ialah …
a. casing   
b. power supply
c. motherboard
d. hard disk
e. processor

16. Berdasarkan fungsi perangkat keras digolongkan dalam tiga bagian utama yaitu
a. input – proses – output                  
b. hardware – software –brainware
c. data – diolah – informasi             
d. vacum tube – ic – chip
e. file – document – layout

17. Contoh perangkat – perangkat input ialah …


a. casing, power supply              
b. card vga, card i/o, sound card
c. monitor, printer, speaker              
d. keyboard, mouse, cd room
e. analis, programmer

18. Untuk mengurangi radiasi yang dihasilkan oleh layar monitor, digunakan...
a. Heat sink                  
b. Thermal Paste
c. Filter screen            
d. Fan        
e. Utavolt

19. Windows XP, Ms-Dos, Windows 98, Linux adalah perangkat …


a. lunak aplikasi                    
b. keras                 
c. lunak system operasi
d. input            
e. manusia

20. Agar komputer masih dapat beroperasi walaupun pemadaman listrik, maka kita
Gunakan alat …
a. Utavol                 
b. UPS       
c. Hard Disk
d. CD RW        
e. USB          

21. Pengaturan tanggal dan waktu pada komputer, dapat dilakukan pada ...
a. Standard BIOS Setup       
b. Chipset features setup
c. BIOS features setup         
d. Power management
e. Integrated peripheral

22. BIOS kependekan dari ...


a. Basic Input Operating System
b. Basic Input Output System
c. Basic Input Output Software
d. Basic Input Ouput Serial
e. Semua salah

3
PTS Ganjil 2020/2021 Form 04.KUR.21.01
X TKJ - Komputer Jaringan Dasar Rev. 01/01 Juli 2019
23. Untuk mengetahui apakah peripheral sudah terinstal dengan baik dapat diketahui
melalui
a. System computer             
b. Device Manager
c. Control Panel                     
d. BIOS
e. Regedit

24. Windows, Linux, Unix, Dos, dan Macintoster masuk ke dalam...


a. Sistem Operasi (Operating System)
b. Program Aplikasi (Application Program)
c. Driver
d. BIOS
e. Brainware

25. Berikut ini merupakan memori komputer yang bersifat non volatile, kecuali...
a. Hard Drive            
b. DVD          
c. Flash Disk                          
d. RAM             
e. Driver

ISILAH !

1. Jelaskan pengertian komputer menurut pemahaman anda!

2. Sebutkan dan jelaskan tiga elemen sistem komputer!

3. Sebutkan alat yang harus disiapkan dalam proses perakitan komputer!

4. Komponen yang bertugas memasok listrik ke CPU adalah?

5. Sebutkan komponen periferal utama (main peripheral)?

4
PTS Ganjil 2020/2021 Form 04.KUR.21.01
X TKJ - Komputer Jaringan Dasar Rev. 01/01 Juli 2019
KUNCI JAWABAN

KUNCI JAWABAN SOAL PILIHAN GANDA

1. B 6. C 11. A 16. A 21. A


2. A 7. A 12. B 17. D 22. B
3. E 8. B 13. B 18. C 23. B
4. D 9. B 14. C 19. C 24. A
5. B 10. B 15. C 20. B 25. D

KUNCI JAWABAN ESSAY


1. Komputer adalah serangkaian ataupun sekelompok mesin elektronik yang terdiri dari ribuan
bahkan jutaan komponen yang dapat saling bekerja sama, serta membentuk sebuah sistem kerja
yang rapi dan teliti.

2. Software (Perangkat Lunak), merupakan program yang dijalankan pada komputer.


Brainware (SDM).

3. ALAT :
 Obeng Plus (+),
 Obeng Minus (-),
 Tang Lancip (Capit Buaya),
 Multimeter / Multitester (Untuk pengukuran tegangan),
 Pinset (Untuk pencabut jumper),
 Gelang Anti Statik

4. Power supply

5. Komponen Periferal :
 Peripheral utama (main peripheral) yaitu peripheral yang wajib ada untuk mengoprasikan
computer. Yakni: monitor, keyboard, dan mouse.
 Peripheral pendukung (auxillary peripheral) yaitu peripheral yang tak harus ada tetapi harus
ada pada keperluan tertentu. Contoh: printer, modem, scanner, web cam dan lain-lain.
 Peripheral menurut proses kerjanya ada 2 yaitu:
 Perangkat masukan (Iinput) Iadalah perangkat yang memasukan dan memberi perintah
kedalam computer. Contohnya: mouse, keyboard, snanner, dan lain-lain.
 Perangkat keluaran (output) adalah perangkat yang menampilkan hasil pemerosesan dalam
computer. Contohnya: monitor, speaker, printer, dan lain-lain.

5
PTS Ganjil 2020/2021 Form 04.KUR.21.01
X TKJ - Komputer Jaringan Dasar Rev. 01/01 Juli 2019

Anda mungkin juga menyukai