Anda di halaman 1dari 1

Nama : M.

Hafizzurrahman
Prodi : Teknik Komputer 18
Matakuliah : Mikroprosessor
Dosen pengampuh : Ahmad Zarkasi, S.T., M.T

Tugas Resume Mikroprosessor


“Register dan Pencacah”
Sebelum memasuki materi register dan pencacah. Terdapat sistem bilangan yang berlaku
yakni, biner, oktal, desimal dan hexadesimal. Bilangan tersebut akan bisa diproses oleh mesin
apabila telah melewati proses konversi bilangan seperti desimal ke biner atupun desimal ke
hexadesiamal dan konversi lain sebagainya. Berdasarkan paparan materi sebelumnya telah
dipaparkan mengenai konversi bilangan.
1. Bilangan berbasis dua atau yang sering disebut dengan bilangan biner (Biner), digit yang
digunakan adalah 0 dan 1.
2. Bilangan berbasis delapan atau sering juga disebut oktal (oktal), digit yang digunakan
adalah 0, 1, 2,…, 7.
3. Bilangan berbasis sepuluh atau desimal yang sering kita gunakan dalam kehidupan
sehari-hari, digit yang digunakan adalah 0, 1, 2,…, 8, 9; serta
4. Bilangan berbasis enambelas atau heksadesimal (heksadesimal), dengan digit yang
digunakan adalah 0, 1, 2, 3,…, 8, 9, A, B,…, E, F. Dimana A sebagai nilai nilai 10, B =
11, C = 12 dan seterusnya hingga F.

Berikut contoh konveri bilangan:

Anda mungkin juga menyukai