Anda di halaman 1dari 10

CIRI KELOMPOK TANI YANG

DINAMIS
MEDIA AGUS KURNIAWAN,S.PT,M.MA
Dinamika Kelompok

Dinamika Kelompok adalah suatu kelompok yang teratur dari beberapa individu
atau lebih yang mempunyai hubungan psikologis secara timbal balik dan nampak
 jelas antara anggota yang satu dengan yang lainnya.
lanjutan

Menurut Peter Salim dalam Syamsiah marzuki (1999), dinamika berasal dari  kata
dynamics yang berarti bergairah atau punya semangat untuk bekerja.  Selanjutnya
dikatakan dinamika kelompok  disebut juga  group dynamics yang berarti
kelompok yang selalu punya gairah atau punya semangat untuk bekerja.
lanjutan

Dengan demikian pengertian dinamika kelompok,  yaitu kelompok yang selalu


memiliki gairah dan semangat untuk bekerja.
Tujuan dinamika kelompok:
1. Meningkatkan proses interaksi antara anggota kelompok.
2. Meningkatkan produktivitas anggota kelompok.
3. mengembangkan kelompok ke arah yang lebih baik, lebih maju.
4. Meningkatkan kesejahteraan hidup anggotanya.
lanjutan

Istilah dinamika kelompok tani berasal dari bahasa inggris "dynamics" yang berarti
mempunyai gairah atau semangat untuk bekerja. Sisi lain dinamika berarti adanya
intraksi, saling mempengaruhidan ketergantungan antara anggota kelompok satu
sama lain secara timbal balik diantara Anggota kelompok dengan kelompok
secara  keseluruhan.
Dinamika kelompok adalah suatu kelompok yang teratur dari dua individu atau
lebih yang mempunyai hubungan psikologis secara jelas antara anggota yang
satu dengan yang lain. Dinamika kelompok menguraikan kekuatan-kekuatan yang
terdapat dalam situasi kelompok yang menentukan perilaku kelompok dan
anggotanya.
lanjutan

Pengertian dinamika kelompok merupakan suatu metode dan proses yang


bertujuan meningkatkan nilai kerjasama kelompok ini berusaha menumbuhkan
dan membangun kelompok yang semula terdiri dari kumpulan individu yang belum
saling mengenal satu sama lain menjadi satu kesatuan kelompok dengan satu
tujuan,satu norma,dan satu cara pencapaiannya yang disepakati bersama.
lanjutan

Dalam proses dinamika kelompok terdapat faktor yang menghambat maupun


memperlancar proses tersebut yang dapat berupa kelebihan maupun kekurangan
dalam kelompok tersebut.
* Kelebihan Kelompok
a. Keterbukaan antar anggota kelompok untuk memberi dan menerima informasi
& pendapat anggota yang lain.
b. Kemauan anggota kelompok untuk mendahulukan kepentingan kelompoknya
dengan menekan kepentingan pribadi demi tercapainya tujuan kelompok
c. Kemampuan secara emosional dalam mengungkapkan kaidah dan norma yang
telah disepakati kelompok.
lanjutan

* Kekurangan Kelompok
   Kelemahan pada kelompok bisa disebabkan karena:
a. Waktu penugasan.
b. Tempat atau jarak anggota kelompok yang berjauhan yang dapat
mempengaruhi kualitas dan,
c. Kuantitas pertemuan.
lanjutan

Dinamika kelompok adalah suatu kelompok yang teratur dari dua individu atau
lebih yang mempunyai hubungan psikologis secara jelas antara anggota yang
satu dengan yang lain. Dinamika kelompok dapat menguraikan  situasi dalam
kelompok yang menentukan perilaku kelompok dan anggota-anggotanya.
Pengertian dinamika kelompok merupakan suatu metode dan proses yang
bertujuan meningkatkan nilai kerjasama kelompok ini berusaha menumbuhkan
dan membangun kelompok yang semula terdiri dari kumpulan individu yang belum
saling mengenal satu sama lain menjadi satu kesatuan kelompok dengan satu
tujuan,satu norma,dan satu cara pencapaiannya yang disepakati bersama oleh
para anggota di dalamnya.
Ciri terpenting dari kelompok

Ciri terpenting dari kelompok :


- sebagai kesatuan sosial yangmempunyai kepentingan bersama dantujuan
bersama.
a. adanya ikatan yg nyata
b. adanya interaksi
c. mempunyai struktur dan pembagiantugas yg jelas.
d. memp. Kaidah dan norma
e. memp. Keinginan dan tujuan bersama

Anda mungkin juga menyukai