Anda di halaman 1dari 19

MATEMATIKA WAJIB KELAS XII

UKURAN
LETAK
DATA
Istilah kuartil digunakan untuk
membagi data yang ada menjadi
beberapa bagian.

Pada teks disamping, data jumlah


konsumsi fruktosa dibagi menjadi
beberapa kategori, ada yang
termasuk di kuartil atas
(konsumsi fruktosa tinggi) ada juga
yang termasuk ke dalam kuartil
bawah (konsumsi fruktosa
rendah).

Penggunaan kuartil ini,


mempermudah peneliti untuk
fokus pada bagian kelompok data
terntentu.

Sumber: https://koran.tempo.co/read/ilmu-dan-teknologi/456590/fruktosa-dapat-picu-asma
Ukuran Letak Data
Ukuran yang membagi urutan
data menjadi beberapa
kelompok sesuai dengan letak
dalam urutan.

Ada 3 ukuran letak data, yaitu:


1. Kuartil
2. Desil
3. Persentil
1
Quartil
Nilai yang membagi data menjadi
4 bagian sama besar setelah data
diurutkan

2
Desil
UKURAN Nilai yang membagi data menjadi
LETAK DATA 10 bagian sama besar setelah data
diurutkan

3
Persentil
Nilai yang membagi data menjadi
100 bagian sama besar setelah
data diurutkan
Nilai yang membagi data menjadi 4 bagian
sama besar setelah data diurutkan

Data terurut

1 2 3 4
Nilai Nilai
minimum
𝑄1 𝑄2 𝑄3 maksimum
Kuartil Kuartil Kuartil
bawah tengah atas
(Median)
DATA TUNGGAL

1. Tentukan kuartil dari data berikut. 2. Tentukan kuartil dari data berikut.

2, 3, 4, 3, 5, 2, 4 4, 5, 6, 7, 8, 8, 9, 8, 7, 8, 9, 10, 4, 10
Jawab: Jawab:

Data yang telah diurutkan, Data yang telah diurutkan,


2, 2, 3, 3, 4, 4, 5 4, 4, 5, 6, 7, 7, 8, 8, 8, 8, 9, 9, 10, 10

2, 2, 3, 3, 4, 4, 5 4, 4, 5, 6, 7, 7, 8, 8, 8, 8, 9, 9, 10, 10

𝑄1 𝑄2 𝑄3 𝑄1 𝑄2 𝑄3

Jadi, 𝑄1 = 2 Jadi, 𝑄1 = 6
𝑄2 = 3 8+8
𝑄3 = 4 𝑄2 = =8
2
𝑄3 = 9
DATA KELOMPOK

QUARTIL
𝑖
𝑛 − 𝑓𝑘𝑄
4 𝑖
𝑄𝑖 = 𝐿𝑖 + ×𝑝
𝑓𝑄𝑖
𝐿i = tepi bawah kelas kuartil ke - i
𝑛 = banyaknya data
𝑓𝑘𝑄 = frekuensi kumulatif sebelum kelas quartil ke - i
𝑖

𝑓𝑄𝑖 = frekuensi kelas quartil ke - i


𝑝 = panjang kelas
𝑖 = 1, 2, 3
QUARTIL BAWAH (𝑄1 ) QUARTIL ATAS (𝑄3 )
1 3
𝑛 − 𝑓𝑘𝑄1 𝑛 − 𝑓𝑘𝑄3
𝑄1 = 𝐿1 + 4 ×𝑝 𝑄3 = 𝐿3 + 4 ×𝑝
𝑓𝑄1 𝑓𝑄3

QUARTIL TENGAH/MEDIAN (𝑄2 )


2
𝑛 − 𝑓𝑘𝑄2
𝑄2 = 𝐿2 + 4 ×𝑝
𝑓𝑄2
CONTOH SOAL
DESIL
Nilai yang membagi data menjadi 10 bagian
sama besar setelah data diurutkan

Data terurut

Nilai Nilai
minimum
𝐷1 𝐷2 𝐷3 𝐷4 𝐷5 𝐷6 𝐷7 𝐷8 𝐷9 maksimum
Desil Desil Desil Desil Desil Desil Desil Desil Desil
Ke-1 Ke-2 Ke-3 Ke-4 Ke-5 Ke-6 Ke-7 Ke-8 Ke-9
DATA KELOMPOK

DESIL
𝑖
𝑛 − 𝑓𝑘𝐷
10 𝑖
𝐷𝑖 = 𝐿𝑖 + ×𝑝
𝑓𝐷𝑖
𝐿i = tepi bawah kelas desil ke - i
𝑛 = banyaknya data
𝑓𝑘𝐷 = frekuensi kumulatif sebelum kelas desil ke - i
𝑖

𝑓𝐷𝑖 = frekuensi kelas desil ke - i


𝑝 = panjang kelas
𝑖 = 1, 2, 3, … 9
CONTOH SOAL
PERSENTIL
Nilai yang membagi data menjadi 100 bagian
sama besar setelah data diurutkan

Data terurut

Nilai
minimum 𝑃1 𝑃2 … 𝑃98 𝑃99
Nilai
maksimum
Persentil Persentil Persentil Persentil
Ke-1 Ke-2 Ke-98 Ke-99
DATA KELOMPOK

PERSENTIL
𝑖
𝑛 − 𝑓𝑘𝑃
100 𝑖
𝑃𝑖 = 𝐿𝑖 + ×𝑝
𝑓𝑃𝑖
𝐿i = tepi bawah kelas persentil ke - i
𝑛 = banyaknya data
𝑓𝑘𝐷 = frekuensi kumulatif sebelum kelas persentil ke - i
𝑖

𝑓𝐷𝑖 = frekuensi kelas persentil ke - i


𝑝 = panjang kelas
𝑖 = 1, 2, 3, … 97, 98, 99
CONTOH SOAL

Tentukan nilai persentil ke-45 data tersebut.


UJI PEMAHAMAN
1
Perhatikan data pada table distribusi frekuensi di bawah.
Tentukan kuartil atas, desil ke – 6 dan peresentil ke – 85!
2
Perhatikan data pada histogram di bawah. Tentukan
3
Belajar soal statistika tipe UTBK
kuartil bawah dari data berikut! SBMPTN

https://drive.google.com/file/d/1Pl
NchlnN_Ayyp2RF1n_Qeoy9HXD
RfgWL/view
#SEMANGAT

#BERSYUKUR

#HUSNUDZON

Anda mungkin juga menyukai