Anda di halaman 1dari 14

PENENTUAN MODEL PEMBELAJARAN

BIDANG KEAHLIAN : TEKNOLOGI DAN REKAYASA


PROGRAM KEAHLIAN :
PAKET KEAHLIAN :
MATA PELAJARAN :
KELAS :
GURU MATA PELAJARAN :

NILAI KARAKTER YANG


No
KOMPETENSI DASAR ANALISIS KD MODEL PEMBELAJARAN DAPAT
.
DIKEMBANGKAN
3.1 Memahami prinsip-prinsip KD 3.1 menitikberatkan pada pembentukan Model Pembelajaran  Rasa Ingin tahu
Keselamatan dan Kesehatan Kerja pengetahuan konseptual yaitu pengetahuan Discovery Learniang  Mandiri
(K3) yang lebih kompleks berbentuk klasifikasi,  Bertanggung Jawab
kategori, prinsip dan generalisasi.  Disiplin
 Peduli Lingkungan
4.1. Mengidentifikasi potensi dan resiko KD 4.1 pernyataan pada taksonomi
kecelakaan kerja keterampilan abstrak pada gradasi Mencoba .
3.9 Menganalisis gangguan pada system KD 3.9 menitikberatkan pada pembentukan Model Pembelajaran  Religius
instrumen pengetahuan procedural dan Metakognitif yaitu Problem Base Learning  Rasa ingin tahu
pengetahuan tentang kognisi, merupakan  Mandiri
tindakan atas dasar suatu pemahaman, meliputi  Bertanggung-
kesadaran berfikir dan penetapan keputusan jawab
tentang sesuatu.  Disiplin
4.9 Memperbaiki system instrument KD 4.9 pernyataan pada taksonomi  Jujur
keterampilan Kongkrit pada gradasi Artikulasi  Santun
yaitu Keterampilan berkembang dengan baik
sehingga seseorang dapat mengubah pola gerakan
 Gemar
sesuai dengan persyaratan khusus untuk dapat membaca
digunakan mengatasi situasi problem yang tidak
sesuai SOP.
NILAI KARAKTER YANG
No
KOMPETENSI DASAR ANALISIS KD MODEL PEMBELAJARAN DAPAT
.
DIKEMBANGKAN

3.10
4.10

3.12.
4.11

3.13.
4.13

3.14.
4.14.

3.15.
4.15.

3.16. Model Pembelajaran


Problem Based Learning
4.16.

3.17. Model Pembelajaran


Problem Based Learning
4.17.
NILAI KARAKTER YANG
No
KOMPETENSI DASAR ANALISIS KD MODEL PEMBELAJARAN DAPAT
.
DIKEMBANGKAN

Matriks Perancah Pemaduan Sintak Model Pembelajaran Problem Based Learning dan Proses Berpikir Ilmiah (Saintifik) pada Mapel Pemeliharaan Listrik Sepeda Motor

KI 3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang
kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
KI 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Tabel 1. Penjabaran Kegiatan Pembelajaran pada Model Pembelajaran


Kompetensi Dasar dan IPK Sintaks/Tahapan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Pembelajaran
1 2 3
3.9. Mengevaluasi kerja Sintak 1. 1. Guru menampilkan tentang permasalahan pada lampu Kepala, saat sepeda motor dinyalakan lampu
system penerangan Mengidentifikasi masalah kepala mati/ Tidak Hidup.
2. Siswa mengamati pada Sepeda motor tentang permasalahan kendaraan, saat sepeda motor dinyalakan
lampu kepala tidak hidup atau tidak bercahaya dengan rasa ingin tahu
 Menerapkan prosedur
Sintak 2. 1. Guru menggali pertanyaan pada siswa apa kemungkinan penyebab lampu kepala tidak menyala. rasa
perbaikan komponen
Menetapkan Masalah ingin tahu
system penerangan 2. Guru meminta siswa berdiskusi kelompok untuk mendiagnosis kerusakan yang terjadi dengan rasa ingin
sesuai spesifikasi pabrik tahu
 Menganalisis gangguan 3. Siswa berdikusi dengan kelompoknya untuk mencari penyebab masalah.
gangguan system 4. Siswa membaca buku referensi Manual Sepeda Motor Honda Karisma dan Buku referensi lainnya
penerangan pada sepeda (gemar membaca)
motor honda Sintak 3. 1. Guru menugaskan siswa untuk mengembangkan kemungkinan penyebab kerusakan lampu kepala .
Mengembangkan solusi (rasa ingin tahu)
2. Siswa membaca buku manual alur permasalahan sistem penerangan/ lampu kepala.
3. Siswa berdiskusi untuk mengembangkan kemungkinan penyebabnya dan bagaimana cara mengatasi.
4. Guru menugaskan siswa menggali informasi tentang prosedur perbaikan sesuai dengan buku manual.
5. Siswa mengumpulkan informasi tentang prosedur pemeriksaan dan perbaikan sesuai buku manual

4.9. Memperbaiki kinerja Sintak 4. 1. Guru menugaskan siswa untuk melakukan pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim
system penerangan Melakukan tindakan strategis penerangan..
2. Guru menugaskan siswa untuk mengisi lembar kerja praktik dan menyimpulkan dari hasil pemeriksaan,
perawatan dan penyetelan komponen sistim Penerangan.
 Melakukan pemeriksaan
3. Siswa untuk mendemontrasikan melakukan pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim
dan perbaikan system
penerangan.
penerangan sesuai SOP
4. Siswa menentukan kerusakan dari hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim
(Standard Operation Penerangan.
Procedures) 5. Siswa membuat laporan dari hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim
 Mencari kerusakan / penerangan.
menemukan Sintak 5. 1. Guru menugaskan siswa untuk mempresentasikan hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan
Trobleshooting pada Melihat ulang dan mengevaluasi komponen sistim Penerangan.
sistem penerangan 2. Siswa mempresentasikan hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim Penerangan.
3. Siswa lain memberikan tanggapan terhadap presentasi.
4. Siswa menerima tanggapan dari siswa lain dan guru.
5. Siswa memperbaiki hasil presentasi dan membuat simpulan
Kompetensi Dasar dan IPK Sintaks/Tahapan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Pembelajaran
1 2 3
3.10. Menganalisis Sintak 1. 1. Guru menampilkan tentang permasalahan pada system instrumen, saat sepeda motor dinyalakan
gangguan pada system Mengidentifikasi masalah Indikator bahan bakar tidak bekerja, ISS tidak berfungsi,
instrumen 2. Siswa mengamati pada Sepeda motor tentang permasalahan kendaraan, saat sepeda motor dinyalakan
lampu Indikator bahan bakar tidak bekerja, ISS (idle stop system) tidak berfungsi
 Menerapkan prosedur
Sintak 2. 3. Guru menggali pertanyaan pada siswa apa kemungkinan penyebab Indikator bahan bakar tidak bekerja,
perbaikan komponen ISS tidak berfungsi.
Menetapkan Masalah
system instrumen sesuai 4. Guru meminta siswa berdiskusi kelompok untuk mendiagnosis kerusakan yang terjadi.
spesifikasi pabrik 5. Siswa berdikusi dengan kelompoknya untuk mencari penyebab masalah.
 Menganalisis gangguan 6. Siswa membaca buku referensi Manual Sepeda Motor Honda Karisma dan Buku referensi lainnya
gangguan system Sintak 3. 7. Guru menugaskan siswa untuk mengembangkan kemungkinan penyebab kerusakan Indikator bahan
instrumen pada sepeda Mengembangkan solusi bakar tidak bekerja, ISS tidak berfungsi.
motor honda 8. Siswa membaca buku manual alur permasalahan Indikator bahan bakar tidak bekerja, ISS tidak
berfungsi.
9. Siswa berdiskusi untuk mengembangkan kemungkinan penyebabnya dan bagaimana cara mengatasi.
10. Guru menugaskan siswa menggali informasi tentang prosedur perbaikan sesuai dengan buku manual.
11. Siswa mengumpulkan informasi tentang prosedur pemeriksaan dan perbaikan sesuai buku manual

4.10. Memperbaiki sistem Sintak 4. 12. Guru menugaskan siswa untuk melakukan pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen Indikator
instrumen Melakukan tindakan strategis bahan bakar tidak bekerja, ISS tidak berfungsi..
13. Guru menugaskan siswa untuk mengisi lembar kerja praktik dan menyimpulkan dari hasil pemeriksaan,
perawatan dan penyetelan komponen Indikator bahan bakar tidak bekerja, ISS tidak berfungsi.
 Melakukan pemeriksaan
14. Siswa untuk mendemontrasikan melakukan pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen
dan perbaikan system
Indikator bahan bakar tidak bekerja, ISS tidak berfungsi.
instrumen sesuai SOP
15. Siswa menentukan kerusakan dari hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen Indikator
(Standard Operation bahan bakar tidak bekerja, ISS tidak berfungsi.
Procedures) 16. Siswa membuat laporan dari hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen Indikator bahan
 Mencari kerusakan / bakar tidak bekerja, ISS tidak berfungsi.
menemukan Sintak 5. 17. Guru menugaskan siswa untuk mempresentasikan hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan
Melihat ulang dan mengevaluasi komponen Indikator bahan bakar tidak bekerja, ISS tidak berfungsi.
Trobleshooting pada
18. Siswa mempresentasikan hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen Indikator bahan
sistem instrumen
bakar tidak bekerja, ISS tidak berfungsi.
19. Siswa lain memberikan tanggapan terhadap presentasi.
20. Siswa menerima tanggapan dari siswa lain dan guru.
21. Siswa memperbaiki hasil presentasi dan membuat simpulan
22. Guru menugaskan siswa untuk memperbaiki kerusakan dan penyetelan komponen Indikator bahan
bakar tidak bekerja, ISS tidak berfungsi.
23. Siswa memperbaiki kerusakan dan penyetelan komponen sistim Indikator bahan bakar tidak bekerja,
ISS tidak berfungsi.
24. Siswa membuat simpulan tentang perbaikan komponen sistim instrumen
Kompetensi Dasar dan IPK Sintaks/Tahapan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Pembelajaran
1 2 3
3.11. Menganalisis Sintak 1. 1. Guru menampilkan tentang permasalahan pada sistem sinyal, saat kunci kontak ON lampu sein tidak
gangguan system sinyal Mengidentifikasi masalah menyala, klakson mati dan lampu rem mati
2. Siswa mengamati pada Sepeda motor tentang permasalahan kendaraan, saat kunci kontak di ON kan
 Menerapkan prosedur
lampu sein tidak menyala, klakson mati dan lampu rem mati, diamati dengan rasa ingin tahu
perbaikan komponen
system sinyal sesuai Sintak 2. 5. Guru menggali pertanyaan pada siswa apa kemungkinan penyebab lampu sein tidak menyala, klakson
spesifikasi pabrik Menetapkan Masalah mati dan lampu rem mati
 Menganalisis gangguan 6. Guru meminta siswa berdiskusi kelompok untuk mendiagnosis kerusakan yang terjadi.
gangguan system sinyal 7. Siswa berdikusi dengan kelompoknya untuk mencari penyebab masalah.
pada sepeda motor
8. Siswa membaca buku referensi Manual Sepeda Motor Honda Karisma dan Buku referensi lainnya
honda
Sintak 3. 9. Guru menugaskan siswa untuk mengembangkan kemungkinan penyebab kerusakan lampu sein,
Mengembangkan solusi klakson dan lampu rem .
10. Siswa membaca buku manual alur permasalahan sistem lampu sein, klaksondan lampu rem.
11. Siswa berdiskusi untuk mengembangkan kemungkinan penyebabnya dan bagaimana cara mengatasi.
12. Guru menugaskan siswa menggali informasi tentang prosedur perbaikan sesuai dengan buku manual.
13. Siswa mengumpulkan informasi tentang prosedur pemeriksaan dan perbaikan sesuai buku manual

4.11. Memperbaiki sistem Sintak 4. 14. Guru menugaskan siswa untuk melakukan pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen lampu
sinyal Melakukan tindakan strategis sein, klaksondan lampu rem..
15. Guru menugaskan siswa untuk mengisi lembar kerja praktik dan menyimpulkan dari hasil pemeriksaan,
 Melakukan pemeriksaan
perawatan dan penyetelan komponen lampu sein, klakson dan lampu rem..
dan perbaikan system
sinyal sesuai SOP 16. Siswa untuk mendemontrasikan melakukan pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen lampu
(Standard Operation sein, klakson dan lampu rem..
Procedures) 17. Siswa menentukan kerusakan dari hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen lampu
 Mencari kerusakan / sein, klakson dan lampu rem..
menemukan
18. Siswa membuat laporan dari hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen lampu sein,
Trobleshooting pada
klakson dan lampu rem
sistem sinyal
Sintak 5. 19. Guru menugaskan siswa untuk memperbaiki kerusakan dan penyetelan komponen lampu sein, klakson
Melihat ulang dan mengevaluasi dan lampu rem..
20. Siswa memperbaiki kerusakan dan penyetelan komponen lampu sein, klakson dan lampu rem..
21. Siswa membuat simpulan tentang perbaikan komponen lampu sein, klakson dan lampu rem
Kompetensi Dasar dan IPK Sintaks/Tahapan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Pembelajaran
1 2 3
3.12. Menganalisis Sintak 1. 1. Guru menampilkan tentang permasalahan pada sistem Sistem stater, ketika tombol stater ditekan motor
gangguan system starter Mengidentifikasi masalah stater tidak berputar, timbul bunyi detakan.
2. Siswa mengamati pada Sepeda motor tentang permasalahan kendaraan, saat tombol stater ditekan
stater tidak menyala
 Menerapkan prosedur
Sintak 2. 3. Guru menggali pertanyaan pada siswa apa kemungkinan penyebab lampu motor stater tidak menyala/
perbaikan komponen
Menetapkan Masalah berputar
system starter sesuai 4. Guru meminta siswa berdiskusi kelompok untuk mendiagnosis kerusakan yang terjadi.
spesifikasi pabrik 5. Siswa berdikusi dengan kelompoknya untuk mencari penyebab masalah.
 Menganalisis gangguan 6. Siswa membaca buku referensi Manual Sepeda Motor Honda Karisma dan Buku referensi lainnya
gangguan system starter Sintak 3. 7. Guru menugaskan siswa untuk mengembangkan kemungkinan penyebab kerusakan system stater
pada sepeda motor Mengembangkan solusi 8. Siswa membaca buku manual alur permasalahan sistem Stater dari buku manual
honda 9. Siswa berdiskusi untuk mengembangkan kemungkinan penyebabnya dan bagaimana cara mengatasi.
10. Guru menugaskan siswa menggali informasi tentang prosedur perbaikan sesuai dengan buku manual.
11. Siswa mengumpulkan informasi tentang prosedur pemeriksaan dan perbaikan sesuai buku manual
4.12. Memperbaiki sistem Sintak 4. 12. Guru menugaskan siswa untuk melakukan pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim
starter Melakukan tindakan strategis stater..
13. Guru menugaskan siswa untuk mengisi lembar kerja praktik dan menyimpulkan dari hasil pemeriksaan,
perawatan dan penyetelan komponen Sistem Stater..
 Melakukan pemeriksaan
14. Siswa mendemontrasikan dan melakukan pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen system
dan perbaikan system
stater
starter sesuai SOP
15. Siswa menentukan kerusakan dari hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen system
(Standard Operation stater..
Procedures) 16. Siswa membuat laporan dari hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen system stater..
 Mencari kerusakan / Sintak 5. 17. Guru menugaskan siswa untuk mempresentasikan hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan
menemukan Melihat ulang dan mengevaluasi komponen sistim stater
Trobleshooting pada 18. Siswa mempresentasikan hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim stater
sistem starter 19. Siswa lain memberikan tanggapan terhadap presentasi.
20. Siswa menerima tanggapan dari siswa lain dan guru.
21. Siswa memperbaiki hasil presentasi dan membuat simpulan
Kompetensi Dasar dan IPK Sintaks/Tahapan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Pembelajaran
1 2 3
3.13. Menganalisis Sintak 1. 1. Guru menampilkan tentang permasalahan pada Sistem Pengisian, ketika sepeda motor dinyalakan,
gangguan system Mengidentifikasi masalah voltase pengisian tidak melebihi dari voltase batray ketika rpm dinaikkan menjadi 5000 rpm
Pengisian 2. Siswa mengamati pada Sepeda motor tentang permasalahan sepeda motor, saat sepeda motor
dinyalakan voltase pengisian tidak naik pada rpm 5000
Sintak 2. 3. Guru menggali pertanyaan pada siswa tentang apa kemungkinan penyebab voltase pengisian tidak
 Menerapkan prosedur
Menetapkan Masalah standar dengan rasa ingin tahu
perbaikan komponen 4. Guru meminta siswa berdiskusi kelompok untuk mendiagnosis kerusakan yang terjadi.
system Pengisian sesuai 5. Siswa berdikusi dengan kelompoknya untuk mencari penyebab masalah.
spesifikasi pabrik 6. Siswa membaca buku referensi Manual Sepeda Motor Honda Karisma dan Buku referensi lainnya
 Menganalisis gangguan
gangguan system Sintak 3. 7. Guru menugaskan siswa untuk mengembangkan kemungkinan penyebab kerusakan system Pengisian
Pengisian pada sepeda Mengembangkan solusi 8. Siswa membaca buku manual alur permasalahan sistem Pengisian dari buku manual
motor honda 9. Siswa berdiskusi untuk mengembangkan kemungkinan penyebabnya dan bagaimana cara mengatasi.
10. Guru menugaskan siswa menggali informasi tentang prosedur perbaikan sesuai dengan buku manual.
11. Siswa mengumpulkan informasi tentang prosedur pemeriksaan dan perbaikan sesuai buku manual
4.13. Memperbaiki sistem Sintak 4. 12. Guru menugaskan siswa untuk melakukan pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim
starter Melakukan tindakan strategis Pengisian..
13. Guru menugaskan siswa untuk mengisi lembar kerja praktik dan menyimpulkan dari hasil pemeriksaan,
perawatan dan penyetelan komponen Sistem Pengisian dengan disiplin..
 Melakukan pemeriksaan
14. Siswa mendemontrasikan dan melakukan pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen system
dan perbaikan system
Pengisian dengan percaya diri
Pengisian sesuai SOP
15. Siswa menentukan kerusakan dari hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen system
(Standard Operation Pengisian..
Procedures) 16. Siswa membuat laporan dari hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen system
 Mencari kerusakan / Pengisian.
menemukan Sintak 5. 17. Guru menugaskan siswa untuk mempresentasikan hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan
Trobleshooting pada Melihat ulang dan mengevaluasi komponen sistim Pengisian
sistem Pengisian 18. Siswa mempresentasikan hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim Pengisian
19. Siswa lain memberikan tanggapan terhadap presentasi.
20. Siswa menerima tanggapan dari siswa lain dan guru.
21. Siswa memperbaiki hasil presentasi dan membuat simpulan
Kompetensi Dasar dan IPK Sintaks/Tahapan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Pembelajaran
1 2 3
3.14. Menganalisis Sintak 1. 1. Guru menampilkan tentang permasalahan pada Sistem Pengapian Konvensional, ketika sepeda motor di
gangguan system Mengidentifikasi masalah stater atau diengkol sepeda motor tidak bisa menyala
pengapian konvensional 2. Siswa mengamati pada Sepeda motor tentang permasalahan sepeda motor, saat sepeda motor stater
sepeda motor tidak hidup
Sintak 2. 3. Guru menggali pertanyaan pada siswa tentang apa kemungkinan penyebab sepeda motor tidak
 Menerapkan prosedur
Menetapkan Masalah menyala jika dihubungkan dengan system pengapian Konvensional
perbaikan komponen 4. Guru meminta siswa berdiskusi kelompok untuk mendiagnosis kerusakan yang terjadi.
system pengapian 5. Siswa berdikusi dengan kelompoknya untuk mencari penyebab masalah.
konvensional sesuai 6. Siswa membaca buku referensi Manual Sepeda Motor Honda Karisma dan Buku referensi lainnya
spesifikasi pabrik Sintak 3. 7. Guru menugaskan siswa untuk mengembangkan kemungkinan penyebab kerusakan system Pengapian
 Menganalisis gangguan Mengembangkan solusi Konvensional
gangguan system 8. Siswa membaca buku manual alur permasalahan sistem Pengapian Konvensional dari buku manual
pengapian konvensional 9. Siswa berdiskusi untuk mengembangkan kemungkinan penyebabnya dan bagaimana cara mengatasi.
pada sepeda motor 10. Guru menugaskan siswa menggali informasi tentang prosedur perbaikan sesuai dengan buku manual.
honda 11. Siswa mengumpulkan informasi tentang prosedur pemeriksaan dan perbaikan sesuai buku manual

4.14. Memperbaiki sistem Sintak 4. 12. Guru menugaskan siswa untuk melakukan pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim
pengapian konvensional Melakukan tindakan strategis Pengapian Konvensional..
13. Guru menugaskan siswa untuk mengisi lembar kerja praktik dan menyimpulkan dari hasil pemeriksaan,
perawatan dan penyetelan komponen Sistem Pengapian Konvensional dengan disiplin..
 Melakukan pemeriksaan
14. Siswa mendemontrasikan dan melakukan pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen system
dan perbaikan system
Pengapian Konvensional dengan percaya diri
pengapian konvensional
15. Siswa menentukan kerusakan dari hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen system
sesuai SOP (Standard Pengapian Konvensional..
Operation Procedures) 16. Siswa membuat laporan dari hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen system
 Mencari kerusakan / Pengapian Konvensional..
menemukan Sintak 5. 17. Guru menugaskan siswa untuk mempresentasikan hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan
Trobleshooting pada Melihat ulang dan mengevaluasi komponen sistim Pengapian Konvensional
sistem pengapian 18. Siswa mempresentasikan hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim Pengapian
konvensional Konvensional
19. Siswa lain memberikan tanggapan terhadap presentasi.
20. Siswa menerima tanggapan dari siswa lain dan guru.
21. Siswa memperbaiki hasil presentasi dan membuat simpulan
Kompetensi Dasar dan IPK Sintaks/Tahapan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Pembelajaran
1 2 3
3.15. Menganalisis Sintak 1. 1. Guru menampilkan tentang permasalahan pada system pengapian elektronik, saat sepeda motor stater
gangguan system Mengidentifikasi masalah sepeda motor tidak menyala
pengapian elektronis 2. Siswa mengamati pada Sepeda motor tentang permasalahan kendaraan pada system pengapian
elektronik, saat sepeda motor di stater sepeda motor tidak hidup diperhatikan dengan rasa ingin tahu
Sintak 2. 3. Guru menggali pertanyaan pada siswa apa kemungkinan penyebab sistempengapian elektronik tidak
 Menerapkan prosedur
Menetapkan Masalah bekerja. rasa ingin tahu
perbaikan komponen 4. Guru meminta siswa berdiskusi kelompok untuk mendiagnosis kerusakan yang terjadi dengan rasa ingin
system pengapian k tahu
elektronis sesuai 5. Siswa berdikusi dengan kelompoknya untuk mencari penyebab masalah.
spesifikasi pabrik 6. Siswa membaca buku referensi Manual Sepeda Motor Honda Karisma dan Buku referensi lainnya
 Menganalisis gangguan (gemar membaca)
gangguan system Sintak 3. 7. Guru menugaskan siswa untuk mengembangkan kemungkinan penyebab kerusakan Pengapian
Mengembangkan solusi Elektronik. (rasa ingin tahu)
pengapian elektronis
8. Siswa membaca buku manual alur permasalahan sistem Pengapian Elektronik/ lampu kepala.
pada sepeda motor
9. Siswa berdiskusi untuk mengembangkan kemungkinan penyebabnya dan bagaimana cara mengatasi.
honda
10. Guru menugaskan siswa menggali informasi tentang prosedur perbaikan sesuai dengan buku manual.
11. Siswa mengumpulkan informasi tentang prosedur pemeriksaan dan perbaikan sesuai buku manual
4.15. Memperbaiki sistem Sintak 4. 11. Guru menugaskan siswa untuk melakukan pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim
pengapian elektronis Melakukan tindakan strategis Pengapian Elektronik..
12. Guru menugaskan siswa untuk mengisi lembar kerja praktik dan menyimpulkan dari hasil pemeriksaan,
perawatan dan penyetelan komponen sistim Pengapian Elektronik.
 Melakukan pemeriksaan
13. Siswa untuk mendemontrasikan melakukan pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim
dan perbaikan system
Pengapian Elektronik.
pengapian elektronis
14. Siswa menentukan kerusakan dari hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim
sesuai SOP (Standard Pengapian Elektronik.
Operation Procedures) 15. Siswa membuat laporan dari hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim
 Mencari kerusakan / Pengapian Elektronik.
menemukan Sintak 5. 16. Guru menugaskan siswa untuk mempresentasikan hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan
Trobleshooting pada Melihat ulang dan mengevaluasi komponen sistim Pengapian Elektronik.
sistem pengapian 17. Siswa mempresentasikan hasil pemeriksaan, perawatan dan penyetelan komponen sistim Pengapian
elektronis Elektronik.
18. Siswa lain memberikan tanggapan terhadap presentasi.
19. Siswa menerima tanggapan dari siswa lain dan guru.
20. Siswa memperbaiki hasil presentasi dan membuat simpulan
Kompetensi Dasar dan IPK Sintaks/Tahapan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Pembelajaran
1 2 3
3.16. Mengevaluasi Sintak 1. 1. Guru menampilkan tentang permasalahan pada sepeda motor injeksi dimana kode kegagaalan 8 dan 12
indikator kode kerusakan Mengidentifikasi masalah menyala
sistem injeksi 2. Siswa mengamati pada Sepeda motor tentang permasalahan kendaraan pada system system injeksi
dimana saat kunci kontak On lampu MIL berkedip 8 dan 12 memperhatikan dengan rasa ingin tahu
Sintak 2. 3. Guru menggali pertanyaan pada siswa apa kemungkinan penyebab MIL menyala pada kode 8 dan 12.
 Menerapkan prosedur
Menetapkan Masalah 4. Guru meminta siswa berdiskusi kelompok untuk mendiagnosis kerusakan yang terjadi dengan
perbaikan komponen 5. Siswa berdikusi dengan kelompoknya untuk mencari penyebab masalah dengan rasa ingin tahu.
sistem injeksi sesuai 6. Siswa membaca buku referensi Manual Sepeda Motor Honda Vrio dan Buku referensi lainnya (gemar
spesifikasi pabrik membaca)
 Menganalisis gangguan Sintak 3. 7. Guru menugaskan siswa untuk mengembangkan kemungkinan penyebab kerusakan System injeksi
Mengembangkan solusi dimana Lampu MIL 8 dan 12 menyala. (rasa ingin tahu)
gangguan sistem injeksi
8. Siswa membaca buku manual alur permasalahan sistem System injeksi dan reset kode kerusakan.
pada sepeda motor
9. Siswa berdiskusi untuk mengembangkan kemungkinan penyebabnya dan bagaimana cara mengatasi.
honda 10. Guru menugaskan siswa menggali informasi tentang prosedur perbaikan sesuai dengan buku manual.
11. Siswa mengumpulkan informasi tentang prosedur pemeriksaan dan perbaikan sesuai buku manual

4.16. Memperbaiki sistem Sintak 4. 12. Guru menugaskan siswa untuk melakukan memperbaiki komponen sistim System injeksi dan menetukan
injeksi dan reset kode Melakukan tindakan strategis kerusakannya..
kerusakan 13. Guru menugaskan siswa untuk mengisi lembar kerja praktik dan menyimpulkan dari hasil perbaikan
sistim System injeksi dan dan menentukan kode kerusakan.
14. Siswa mendemontrasikan melakukan perbaikan System injeksi dan mereset kode kerusakan.
 Melakukan pemeriksaan
15. Siswa menentukan kerusakan dari hasil perbaikan komponen sistim System injeksi dan reset kode
dan perbaikan system
kerusakan.
injeksi dan reset kode 16. Siswa membuat laporan dari hasil perbaikan komponen sistim System injeksi dan reset kode
kerusakan sesuai SOP kerusakan.
(Standard Operation Sintak 5. 17. Guru menugaskan siswa untuk mempresentasikan hasil perbaikan komponen sistim System injeksi dan
Procedures) Melihat ulang dan mengevaluasi reset kode kerusakan.
 Mencari kerusakan / 18. Siswa mempresentasikan hasil perbaikan komponen sistim System injeksi dan reset kode kerusakan
menemukan dengan rasa percaya diri
Trobleshooting pada 19. Siswa lain memberikan tanggapan terhadap presentasi.
20. Siswa menerima tanggapan dari siswa lain dan guru.
sistem injeksi dan reset
21. Siswa memperbaiki hasil presentasi dan membuat simpulan
kode kerusakan
Kompetensi Dasar dan IPK Sintaks/Tahapan Pembelajaran Deskripsi Kegiatan Pembelajaran
1 2 3
3.17. Mengevaluasi sistem Sintak 1. 1. Guru menampilkan tentang permasalahan pada Sistem Pengaman, Ketika stadart dinaikkan mesin tidak
pengaman Mengidentifikasi masalah bias di stater
2. Siswa mengamati pada Sepeda motor tentang permasalahan sepeda motor, saat standar samping di
naikkan stater tidak menyala
 Menerapkan prosedur Sintak 2. 3. Guru menggali pertanyaan pada siswa tentang apa kemungkinan penyebab sepeda motor tidak
perbaikan komponen Menetapkan Masalah menyala jika dihubungkan dengan system pengaman
system pengaman sesuai 4. Guru meminta siswa berdiskusi kelompok untuk mendiagnosis kerusakan yang terjadi.
5. Siswa berdikusi dengan kelompoknya untuk mencari penyebab masalah.
spesifikasi pabrik
6. Siswa membaca buku referensi Manual Sepeda Motor Honda Karisma dan Buku referensi lainnya
 Menganalisis gangguan
Sintak 3. 7. Guru menugaskan siswa untuk mengembangkan kemungkinan penyebab kerusakan system Pengaman
gangguan system 8. Siswa membaca buku manual alur permasalahan sistem Pengaman dari buku manual
Mengembangkan solusi
pengaman pada sepeda 9. Siswa berdiskusi untuk mengembangkan kemungkinan penyebabnya dan bagaimana cara mengatasi.
motor honda 10. Guru menugaskan siswa menggali informasi tentang prosedur perbaikan sesuai dengan buku manual.
11. Siswa mengumpulkan informasi tentang prosedur perbaikan sesuai buku manual
4.17. Memperbaiki Sintak 4. 12. Guru menugaskan siswa untuk melakukan perbaikan komponen sistim Pengaman..
perbaikan sistem Melakukan tindakan strategis 13. Guru menugaskan siswa untuk mengisi lembar kerja praktik dan menyimpulkan dari hasil perbaikan
pengaman komponen Sistem Pengaman dengan disiplin..
14. Siswa mendemontrasikan dan melakukan perbaikan komponen system Pengaman dengan percaya diri
15. Siswa menentukan kerusakan dari hasil perbaikan komponen system Pengaman..
 Melakukan pemeriksaan
16. Siswa membuat laporan dari hasil perbaikan komponen system Pengaman
dan perbaikan system Sintak 5. 17. Guru menugaskan siswa untuk mempresentasikan hasil perbaikan komponen sistim Pengaman
pengaman sesuai SOP Melihat ulang dan mengevaluasi 18. Siswa mempresentasikan hasil perbaikan komponen sistim Pengaman
(Standard Operation 19. Siswa lain memberikan tanggapan terhadap presentasi.
Procedures) 20. Siswa menerima tanggapan dari siswa lain dan guru.
 Mencari kerusakan / 21. Siswa memperbaiki hasil presentasi dan membuat simpulan
menemukan
Trobleshooting pada
sistem pengaman

Mengetahui, Bangkinang Kota, 02 Juli 2018


Kepala SMK Negeri 1 Bangkinang Guru Mata Pelajaran
DJUNAIDI, M.Pd MUHAMMAD IFWANDI, S.Pd
NIP 19710604 199903 1 006 NIP: 19790502 200801 1 015

Anda mungkin juga menyukai