Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR

DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 1 BABAKAN MADANG
Jl. Raya Babakan Madang Kampung Banceuy No. Telp. 021 87951749

KEPUTUSAN
KEPALA SMA NEGERI 1 BABAKAN MADANG
Nomor : 421.3 / 087 / SMA/ 2016

TENTANG
PANITIA STUDY TOUR JOGYAKARTA KELAS XI
SMA NEGERI 1 BABAKAN MADANG
TAHUN PELAJARAN 2016/2017

Menimbang :
1. Bahwa dalam rangka pelaksanaan program kerja kesiswaan khususnya
Program Osis Tahun Pelajaran 2016/2017, maka SMA Negeri 1 Babakan
Madang akan melaksanakan Kegiatan Study Tour Ke Yogyakarta
2. Untuk memperlancar Kegiatan Study Tour Yogyakarta tersebut perlu adanya
pembagian tugas panitia bagi Bapak/Ibu guru SMA Negeri 1 Babakan Madang.
Mengingat :
1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.
2. Peraturan Pemerintah No 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional
Pendidikan.
3. Program Kerja Siswa.
MEMUTUSKAN
Menetapkan :
Pertama : Pembentukan Tugas Kepanitiaan Kegiatan Study Tour Ke Yogyakarta Tahun
Pelajaran 2016 / 2017 ( Susunan Terlampir )
Kedua : Pembagian Tugas Kepanitiaan Study Tour Ke Yogyakarta Tahun Pelajaran
2016 / 2017 ( Uraian Tugas Terlampir )
Ketiga : Setelah selesai kegiatan, panitia wajib melaporkan hasil kegiatannya kepada
Kepala SMA Negeri 1 Babakan Madang.
Keempat : Segala biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini, akan dibebankan
kepada anggaran yang sesuai.
Kelima : Apabila terdapat kekeliruan dalam keputusan ini, akan diperbaiki
sebagaimana mestinya.
Keenam : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Babakan Madang, 26 September2016


Kepala Sekolah

Hj.Elis Nurhayati,S.Pd
NIP. 196902121992032008
PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR
DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 1 BABAKAN MADANG
Jl. Raya Babakan Madang Kampung Banceuy No. Telp. 021 87951749

Nomor : 421.3 / 087 / SMA/ 2016


Lampiran : 1 lembar
Perihal : Study Tour

SUSUNAN PANITIA
STUDY TOUR YOGYAKARTA
TAHUN PELAJARAN 2016/2017

Penanggung Jawab : Hj.Elis Nurhayati,S.Pd

Penanggung Jawab Teknik : Fadyah Noor, S.Pd

Ketua : Azwar Isahak, S.Pd

Sekretaris : Marlianti Ika sari, S.Pd.

Bendahara : Budi Setiawan,S.Pd.i

Dokumentasi : Reza Nor Prasanto,S.Pd.

P3K : 1. Iis Kurniasih ,S.Pd

2. Widaningsih,S.Pd

3. Tia Hardianti,S.Pd

4. Dwi Sari, S.E

Keamanan : 1.Wawan Gunawan,S.Or.

2.Arif Prasetiyono,S.Pd

Peralatan : 1. Asep Idelga

2.Yudi

Babakan Madang, 26 September 2016


Kepala Sekolah,

Hj.Elis Nurhayati,S.Pd
NIP. 196902121992032008
PEMERINTAH KABUPATEN BOGOR
DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 1 BABAKAN MADANG
Jl. Raya Babakan Madang Kampung Banceuy No. Telp. 021 87951749
=========================================================
Nomor : 421.3 / 087 / SMA/ 2016
Lampiran : 1 Lembar
Perihal : Uraian Tugas Kepanitiaan Study Tour Yogyakarta

RINCIAN TUGAS KELOMPOK KERJA


STUDY TOUR KE YOGYAKARTA

1. PENANGGUNG JAWAB
a) Menetapkan dan mengangkat panitia-panitia pelaksana kegiatan Study Tour Yogyakarta
b) Menerima dan mengevaluasi laporan dari ketua.
c) Sebagai Penanggung Jawab Kegiatan.
2. KETUA
a) Bersama – sama dengan sekertaris menyusun program kerja dan persiapan.
b) Bersama-sama dengan bendahara menyusun rencana anggaran.
c) Memberikan penjelasan dan petunjuk mengenai kegiatan study tour ke Yogyakarta
d) Bertanggung jawab terhadap seluruh kegiatan sesuai dengan program sehingga berjalan
terarah, tertib dan lancar.
e) Mengawasi dan mengkoordinir tugas yang dilaksanakan oleh tiap seksi.
f) Membuat laporan kepada penanggung jawab secara lisan maupun tulisan.
3. SEKRETARIS
a) Bersama dengan ketua merumuskan program kerja kegiatan study tour ke Yogyakarta
b) Membantu kelancaran tugas ketua dan seksi lainnya serta menyiapkan surat-surat yang
dibutuhkan.
c) Mendata dan mendistribusikan peserta sesuai dengan jumlah bis, kelompok dan kamar.
d) Membuat laporan kegiatan Study Tour Ke Yogyakarta
4. BENDAHARA
a) Menyusun rencana anggaran study tour.
b) Mengumpulkan dan mendistribusikan dana sesuai dengan anggaran.
c) Membuat laporan pertanggung jawaban keungan kepada ketua.
5. SEKSI DOKUMENTASI
a) Membuat anggaran untuk dokumentasi kegiatan study tour ke Yogyakarta
b) Mengambil gambar untuk setiap kegiatan dan mencetak hasilnya.
c) Membuat laporan kepada ketua.
6. P 3 k
a) Merencanakan / mepersiapkan pesedian obat-obatan selama pelaksanaan kegiatan
b) Membantu dan menolong anak yang sakit dalam perjalan selama pelaksanaan kegiatan
c) Mengingatkan anak untuk selalu berusaha menjaga kesehatannya masing-masing
d) Mengingatkan anak untuk makan dan istirahat sesuai jadwal yang telah ditentukan
e) Membuat laporan kepada ketua panitia
7. KEAMANAN
a) Mengecek ulang jumlah peserta selama perjalanan Study Tour dan menjaga keamanan peserta.
b) Menangani peserta yang berhubungan dengan kesehatan.
c) Mendistribusikan pembagian konsumsi peserta.
d) Membuat laporan kepada ketua.
8. PERALATAN
a) Merencanakan dan membuat anggaran mengenai peralatan dan kelengkapan kegiatan study tour
b) Menyiapkan segala perlengkapan dan peralatan yang dibutuhkan selama pelaksanaan kegiatan
c) Sebagai pembimbing selama kegiatan dan bertanggung jawab terhadap keadaan peserta selama
perjalanan study tour.

Babakan Madang, 26 September 2016


Kepala Sekolah,

Hj.Elis Nurhayati,S.Pd
NIP. 196902121992032008

Anda mungkin juga menyukai