Anda di halaman 1dari 4

PROGRAM REMIDI DAN PENGAYAAN

a. Remedial
Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM),
maka guru bisa memberikan soal tambahan misalnya sebagai berikut :
1) Jelaskan tentang Sistem Pembagian Kekuasaan Negara!
2) Jelaskan tentang Kedudukan dan Fungsi Kementerian Negara Republik
Indonesia dan Lembaga Pemerintah Non Kementerian!
3) Jelaskan tentang Nilai-nilai Pancasila dalam Penyelenggaraan
pemerintahan!

CONTOH PROGRAM REMIDI

Sekolah : ……………………………………………..
Kelas/Semester : ……………………………………………..
Mata Pelajaran : ……………………………………………..
Ulangan Harian Ke : ……………………………………………..
Tanggal Ulangan Harian : ……………………………………………..
Bentuk Ulangan Harian : ……………………………………………..
Materi Ulangan Harian : ……………………………………………..
(KD / Indikator) : ……………………………………………..
KKM : ……………………………………………..

Indikator
Nama Bentuk Nilai
Nilai yang
No Peserta Tindakan Setelah Keterangan
Ulangan Belum
Didik Remedial Remedial
Dikuasai
1
2
3
4
5
6
dst

Soal Remidi
4) Jelaskan fungsi rangka bagi manusia?
5) Jelaskan 5 perbedaan tulang rawan dan tulang keras?
6) Jelaskan tiga perbedaan antara otot polos, otot lurik, dan otot jantung?
7) Sebutkan masing-masing dua contoh sendi putar, pelana, peluru, engsel, dan geser?
8) Sebutkan 5 penyakit atau gangguan pada sistem gerak manusia?

No Kunci Jawaban Skor


1 Ada lima fungsi sistem rangka bagi tubuh kita, yaitu 0-3
a. memberikan bentuk dan mendukung tubuh kita 0 = tidak menjawab
b. melindungi organ internal atau organ dalam, misal tulang /jawaban salah
rusuk melindungi jantung dan paru-paru, tulang tengkorak
1 = hanya menjawab
melindungi otak;
benar 1
c. tempat menempelnya otot yang merupakan alat gerak aktif
yang dapat menggerakkan tulang; 2 = hanya menjawab
d. tempat dibentuknya sel darah, yaitu pada bagian sumsum benar 3
tulang (jaringan lunak yang terdapat di bagian tengah tulang).
3 = menjawab benar
e. Sebagai alat gerak pasif
semua

2 Tulang Rawan: 0-5


a. Sedikit mengandung zat kapur 0 = tidak menjawab
b. Banyak mengandung kolagen /jawaban salah
c. Tersusun atas sel kondrosit
1 = hanya menjawab
d. Sifatnya lentur
benar 2
e. Ditemukan pada telinga, hidung
Tulang Keras: 2 = hanya menjawab
benar 4
a. Banyak mengandung zat kapur
b. Sedikit mengandung kolagen 3 = hanya menjawab
c. Tersusun atas sel osteosit benar 6
d. Sifatnya tidak lentur
4= hanya menjawab
e. Ditemukan pada tulang tengkorak
benar 8
5 = menjawab benar
semua
3 Tiga perbedaan otot polos, otot lurik, dan otot jantung 0-3
0 = tidak menjawab
/jawaban salah
1 = hanya menjawab
benar 3
2 = hanya menjawab
benar 6
3 = menjawab benar
semua

4 Dua contoh sendi putar, pelana, peluru, engsel, dan geser 0-5
a. Sendi putar: persendian tl. Tengkorak dengan tl. Atlas, 0 = tidak menjawab
persendian tl. Hasta dengan tl. pengumpil. /jawaban salah
b. Sendi pelana: persendian tl. tumit dengan tl. kering,
1 = hanya menjawab
persendian tl. ibu jari dengan telapak tangan.
benar 2
c. Sendi peluru : persendian tl. paha dengan tl. gelang panggul,
persendian pangkal lengan atas dengan gelang bahu. 2 = hanya menjawab
d. Sendi engsel: persendian pada siku dan lutut. benar 4
e. Sendi geser: persendian antar tulang karpal, persendian antar
3 = hanya menjawab
ruas tulang belakang
benar 6
4= hanya menjawab
benar 8
5 = menjawab benar
semua
5 Penyakit pada system gerak 0-5
a. Rakhitis
0 = tidak menjawab
b. Osteoporosis
/jawaban salah
c. Fraktura
d. Atropi 1 = hanya menjawab
e. Kejang otot benar 1
f. Hipertropi
2 = hanya menjawab
g. Lordosis
benar 2
h. Kifosis
i. Skoliosis 3 = hanya menjawab
j. Tetanus benar 3
4= hanya menjawab
benar 4
5 = menjawab benar
semua
JUMLAH SKOR MAKSIMUM 21

NILAI = (Jumlah skor yang diperoleh : Skor maksimum) x 100

b. Pengayaan
Guru memberikan nasihat agar tetap rendah hati, karena telah mencapai KKM (Kriteria
Ketuntasan Minimal). Guru memberikan soal pengayaan sebagai berikut :
1) Membaca buku-buku tentang Nilai-nilai Pancasila dalam kerangka praktik
penyelenggaraan pemerintahan Negara yang relevan.
2) Mencari informasi secara online tentang Nilai-nilai Pancasila dalam kerangka praktik
penyelenggaraan pemerintahan Negara
3) Membaca surat kabar, majalah, serta berita online tentang Nilai-nilai Pancasila dalam
kerangka praktik penyelenggaraan pemerintahan Negara
4) Mengamati langsung tentang Nilai-nilai Pancasila dalam kerangka praktik
penyelenggaraan pemerintahan Negara yang ada di lingkungan sekitar.

Tugas Pengayaan :
Carilah informasi tentang proses penulangan atau osifikasi melalui sumber-sumber yang
relevan dan tentang teknologi terkini untuk mengobati maupun menjaga kesehatan system
gerak pada manusia.

Anda mungkin juga menyukai