Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAHAN KABUPATEN DHARMASRAYA

KECAMATAN SUNGAI RUMBAI


NAGARI SUNGAI RUMBAI TIMUR
Jl. Kehutanan, Jorong Bukit Berbunga, KodePos: 27684

KEPUTUSAN WALI NAGARI SUNGAI RUMBAI


NOMOR : 189.1/ 01 /KPTS–WN–SR/2021

TENTANG
PENGANGKATAN PERANGKAT
NAGARI SUNGAI RUMBAI
TAHUN 2021

WALI NAGARI SUNGAI RUMBAI

Menimbang ; a bahwa untuk melaksanakan amanat Peraturan Bupati


Nomor 15 Tahun 2016 tentang Struktur Organisasi dan
Tata Kerja Pemerintahan Nagari;

b. bahwa untuk melaksanakan ketentuan Bab IV pasal 7


Peraturan Bupati Dharmasraya Nomor 16 Tahun 2016
Tentang Tata Cara Pengangkatan Perangkat Nagari di
Kabupaten Dharmasraya;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana


dimaksud huruf a dan b tersebut, perlu ditetapkan
Keputusan Wali Nagari tentang Pengangkatan
Perangkat Nagari Sungai Rumbai Tahun 2021;

Mengingat ; 1. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem


Perencanaan Pembangunan Nasional;

2. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa;

3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 43


Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-
Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa;

4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 60


Tahun 2014 tentang Dana Desa yang Bersumber dari
Anggran Pendapatan dan Belanja Negara;

5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia


Nomor 111 Tahun 2014 tentang Pedoman Teknis
Peraturan di Desa;
6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia
Nomor 112 Tahun 2014 tentang Pemilihan Kepala Desa;

7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia


Nomor 114 Tahun 2014 tentang Pedoman Pembangunan
Desa;

8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia


Nomor 20 Tahun 2018 Tentang Pengelolaan Keuangan
Desa;
9. Peraturan Menteri Keuangan No. 93 Tahun 2016 tentang
tata cara penyaluran, Penggunaan, pemantauan dan
evaluasi dana desa;
10 Peraturan menteri Desa dan PDTT Tahun 2016 No. 2
. tentang pedoman tata tertib dan mekanisme
pengambilan keputusan musyawarah Desa;
11 Peraturan menteri Desa, Pembangunan Daerah
. Tertinggal dan Transmigrasi Nomor 22 Tahun 2016
tentang Penetapan Prioritas Pembangunan Dana Desa
Tahun 2018;
12 Peraturan Bupati Dharmasraya Nomor 73 Tahun 2019
. tentang Tata Cara Pembagian dan Penetapan Rincian
Dana Desa di Kabupaten Dharmasraya Tahun Anggaran
2020;
13 Peraturan Bupati Dharmasraya Nomor 74 Tahun 2019
. tentang Tata Cara Pengalokasian dan Penyaluran ADN
Tahun 2020;
14 Peraturan Bupati Dharmasraya Nomor 84 Tahun 2019
. tentang Standar Biaya Pemerintahan Nagari di
Kabupaten Dharmasraya Tahun Anggaran 2020;
15 Peraturan Bupati Dharmasraya Nomor 85 Tahun 2019
. tentang Standar Biaya Perjalanan Dinas Pemerintahan
Nagari di Kabupaten Dharmasraya Tahun Anggaran
2020;
16 Peraturan Bupati Dharmasraya Nomor 86 Tahun 2019
. tentang Penghasilan Tetap dan Tunjangan Bagi Wali
Nagari dan Perangkat Nagari Serta Tunjangan Bamus
Nagari Tahun Anggaran 2020;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan :
KESATU : Menetapkan Perangkat Pelaksana Kegiatan Pemerintahan
Nagari Sungai Rumbai , sebagaimana Nama dan Jabatan
terlampir dalam Keputusan Wali Nagari ini;

KEDUA : Perangkat Nagari Sungai Rumbai melaksanakan tugas dan


tanggung jawab masing–masing sesuai dengan amanat
Peraturan dan Perundangan yang berlaku;

KETIGA : Perangkat Pelaksana Kegiatan Pemerintahan Nagari Sungai


Rumbai , bertanggung jawab secara teknis, administratif
beserta seluruh akibat hukum yang ditimbulkan dari
Keputusan Wali Nagari Sungai Rumbai ;
KEEMPAT : Anggaran biaya yang ditimbulkan dari Penetapan
Keputusan ini dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan
Belanja Nagari (APB Nagari) Sungai Rumbai Tahun
Anggaran 2021;
KELIMA : Keputusan Wali Nagari Sungai Rumbai ini mulai berlaku
pada tanggal ditetapkan, dengan ketetuan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan maka akan di rubah
kembali;

Ditetapkan di : Sungai Rumbai Timur


PadaTanggal : 03 Januari 2021

WALINAGARI SUNGAI RUMBAI

H.RASUL HAMIDI DT SARIDANO

Tembusan disampaikan Kepada Yth :


1. Bupati Dharmasraya.
2. Kepala Bagian Pemerintahan dan Otonomi Daerah Kabupaten Dharmasraya
3. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Dharmasraya
4. Inspektorad Kabupaten Dharmasraya
5. Camat Sungai Rumbai.
6. Ketua BAMUS Sungai Rumbai.
7. Arsip.
LAMPIRAN : KEPUTUSAN WALI NAGARI SUNGAI RUMBAI
NOMOR : 189.1/ 01 /KPTS–WN–SR/2021
TENTANG PENGANGKATAN PERANGKAT NAGARI SUNGAI
:
RUMBAI TAHUN 2021
PERANGKAT NAGARI SUNGAI RUMBAI TIMUR TAHUN 2021

No NAMA JABATAN ALAMAT

JR. SUNGAI
1 RANDI FEBRIANTO,SH SEKRETARIS NAGARI
KEMUNING
2 AFRIDA USMIRA KASI PEMERINTAHAN JR. SUNGAI BAYE
KASI
3 DONI AFRIZA JR. SAKATO
KESEJAHTERAAN
4 RICKY PRATAMA,S.Pd KASI PELAYANAN JR. BALAI TANGAH
KAUR TATA USAHA
5 NOFRIANTY,S.E JR. TARANDAM
DAN UMUM
6 ERI AFRIZAL KAUR PERENCANAAN JR. BALAI TANGAH
7 AMELIA KAUR KEUANGAN JR. TANAH ABANG
KEPALA JORONG
8 RAMLI MARBUN JR. KAMPUNG BARU
KAMPUNG BARU
KEPALA JORONG JR. BUKIT
9 SYAMSUL BAHRI
BUKIT BERBUNGA BERBUNGA
KEPALA JORONG
10 FIKRI YANDI, S.Kom. JR. BALAI TIMUR
BALAI TIMUR
KEPALA JORONG
11 RONALD NOVERIZAL, S.E. JR. PASA PAGI
PASA PAGI
KEPALA JORONG
12 JANUAR EFENDI JR. KAMBANG BARU
KAMBANG BARU
KEPALA JORONG
13 SOETANTO JR. UJUNG KOTO
UJUNG KOTO
NILAM DEVINDA PUTRI, STAF PEMBANTU
14 JR. UJUNG KOTO
S.Si. KEUANGAN
STAF PENGURUS
15 ARMI INDRIYANI, S.E. JR. HIDAYAH
ASET NAGARI
USWATUN HASANAH,
16 STAF NAGARI JR. KAMBANG BARU
S.Pd.
17 FILIA NARULITA, S.P. STAF NAGARI JR. KOTO RANAH
BENBEN BENTAR
18 STAF NAGARI JR. UJUNG KOTO
MUNANDAR
PETUGAS JR. BUKIT
19 ARIFIN SIREGAR
KEBERSIHAN KANTOR BERBUNGA

Ditetapkan di : Sungai Rumbai Timur


PadaTanggal : Januari 2021

WALI NAGARI SUNGAI RUMBAI TIMUR

ARISMAN BAGINDO SUTAN, S. Sos.

Anda mungkin juga menyukai