Anda di halaman 1dari 3

Perusahaan Ahmad Taxi

Neraca

Per 31 Desember 2000

Aktiva Pasiva

Aktiva lancar Utang lancar


Kas Rp 43.500.000,00 Utang dagang Rp 3.500.000,00
(+) Perlengkapan Rp 3.500.000,00
Jumlah aktiva lancar Rp 47.000.000,00 Modal
Modal Ahmad Rp 155.500.000,00
Aktiva tetap
Peralatan Rp 117.000.000,00
(-) Akumulasi Penyusutan Rp 5.000.000,00
Jumlah aktiva tetap Rp 11 2.000.000,00

Jumlah aktiva Rp 159.000.000,00 Jumlah pasiva Rp 159.000.000,00

Catatan :
Neraca (data diambil dari jumlah akhir persamaan akuntansi)

Perusahaan Ahmad Taxi


Laporan Rugi/Laba
Untuk Periode Berakhir 31 Desember 2000

Penghasilan-penghasilan :
Hasil setoran Rp 35.000.000,00

Beban upah Rp 8.500.000,00


Beban sewa Rp 1.250.000,00
Beban listrik Rp 750.000,00
Beban lain-lain Rp 1.000.000,00 +

Jumlah beban Rp 11.500.000,00 -


Laba bersih Rp 23.500.000,00

Catatan :
Laporan Rugi/Laba (data diambil dari lajur modal persamaan akuntansi khusus pendapatan dan beban)

Perusahaan Ahmad Taxi


Laporan Perubahan Modal
Untuk Periode Berakhir 31 Desember 2000

Modal Ahmad, awal periode Rp 150.000.000,00

Laba bersih Rp 23.500.000,00


Prive Rp 7.000.000,00
-
Kenaikan modal Rp 16.500.000,00 +
Modal akhir Rp 166.500.000,00

Anda mungkin juga menyukai