Anda di halaman 1dari 2

1.

Menurut kami dari kedua bacaan tersebut, perbedaan antara Hinduisme dan budhisme terletak
pada perbedaan kultural dan kepercayaan mereka dalam menjalani kehidupan.
Perbedaan yang mencolok dari Hindu dan budha terlihat jelas dari acuan yang mereka terapkan
dalam kehidupan.

Dalam agama Hindu terdapat 5 kasta pembeda, antara lain:

- Kasta Brahmana (Pemuka Agama)


- Kasta Ksatria (Bangsawan, Raja, Pegawai pemerintah)
- Kasta Waisya (Pedagang, Petani, Nelayan)
- Kasta Sudra (Masyarakat)
- Kasta Paria (Budak)

Sistem kasta ini pada agama Hindu diartikan sebagai setiap individu sudah memiliki kodrat
sebuah peran yang sudah di takdirkan sejak ia lahir dan tidak dapat mengubah-nya karena ini
sudah menjadi tuntutan takdir ilahi. Para penganut agama Hindu beranggapan bahwa setiap
peranan ini harus di tuntaskan dengan baik dan jika gagal maka ia akan mengalami reinkarnasi.

Sedangkan, dalam agama Budha acuan mereka tentang kehidupan tidak lah tentang takdir yang
telah di tentukan sebelumnya, melainkan lebih kepada karma yang mereka dapatkan. Karma ini
sendiri mengacu pada Tindakan baik dan buruk yang dilakukan selama hidupnya. Tindakan baik
dapat diartikan sebagai, seorang buddhis tidak melakukan Tindakan baik yang melibatkan
Tindakan buruk atau tindakan baik positif yang actual, contohnya seperti kemurahan hati,
kebenaran dan meditasi. Sehingga tindakan ini akan membawa kebahagiaan dalam jangka
Panjang. Sementara, tindakan buruk oleh para buddhis dicontohkan seperti berbohong, mencuri
atau membunuh dan dalam janggka Panjang akan mengakibatkan penderitaan yang
menyebabkan ketidak bahagiaan jangka Panjang.

Setiap tindakan yang dilakukan oleh buddhis memiliki bobot yang dibawa oleh tindakan yang
dilakukan dan terbagi menjadi 5 kondisi yaitu:

- Tidakan yang sering dilakukan dan berulang


- Tindakan yang disengaja
- Tindakan yang dilakukan tanpa penyesalan
- Tindakan yang dilakukan terhadap orang luar biasa
- Tindakan terhadap mereka yang membantu di masa lalu

Selain Karma baik dan karma buruk terdapat pula karma netral yang berasal dari tindakan yang
pada umumnya terjadi pada manusia seperti, makan, bernafas dan tidur. Karma netral tidak
memiliki manfaat atau biaya yang ditimbulkan.

Dari karma yang telah dilakukan selama hidup, pada buddhis mempercayai bahwa karma
tersebut akan berpengaruh pada reikarnasi mereka. Ada enam alam yang dapat tercipta hasil
dari karma yang terlah mereka lakukan, ada 3 alam baik yang berasal dari karma baik dan ada 3
alam buruk yang beradal dari karma buruk.
Mereka yang yang memiliki karma baik dan menyenangkan dapat terlahir kembali di alam yang
beruntung, yaitu:

1. the realm of demigods


2. the realm of gods
3. the realm of men.

Sementara yang memiliki karma buruk dan malang dapat terlahir kembali di alam yang tidak
beruntung, yaitu menjadi hewan, hantu dan manusia. Penderitaan pada alam manusia di alam
yang tidak beruntung ini menjadi yang paling ringan.

Anda mungkin juga menyukai