Anda di halaman 1dari 2

Kelompok :

Muhammad Fajarudin 1510631140096


Muhammad Fathul Majid 1510631140097
Nandang Sestyana 1510631140105
Permadi Gilang Prasetyo 1510631140112

DESKRIPTIF KELAYAKAN USAHA

Dari semua kajian aspek-aspek yang telah dipaparkan di Bisnis Perasional Plan kami,
dapat di tarik kesimpulan bahwa usaha ini layak untuk dijalankan. Melalui kajian aspek-aspek
kelayakan bisnis, berikut memaparan kesimpulan dan rekomendasinya :

1. Melalui kajian aspek pasar dan pemasaran


Dapat diketahui usaha ini memiliki potensi dan peluang pasar yang baik, rencana
penjualan yang jelas dan strategi pemasaran yang telah terencana dengan baik.

2. kajian aspek teknis dan operasional


Usaha ini telah memiliki rencana bisnis yang matang, mulai dari perencanaan
produksinya, peralatan-peralatan yang digunakan, lokasi usaha yang strategis dan mudah di
jangkau, desain yang menarik, dan pengendalian kualitas yang berkelanjutan dan terencana
dengan baik.

3. Kajian aspek organisasi dan menajemen


Dapat diketahui usaha ini memiliki rencana organisasi yang baik dan cocok untuk usaha
ini, jumlah tenaga kerja dan job diskripsi yang telah terencana dengan baik dan jelas. melalui
kajian aspek persaingan, usaha ini memang memiliki banyak pesaing, tetapi usaha ini juga
memiliki strategi yang baik dan efektif untuk menghadapi para pesaing.

4. Kajian aspek persaingan


Melalui kajian aspek persaingan, usaha ini memang memiliki banyak pesaing, tetapi
usaha ini juga memiliki strategi yang baik dan efektif untuk menghadapi para pesaing. Sehingga
produk Topi Bucket Masker dapat dikatakan layak.

5. Kajian aspek keuangan


Usaha ini melakukan perhitungan pada Analisis Cash Flow dan Laporan Laba Rugi,
sehingga diketahui perkembangan keuangan dari tahun ke tahun. Selanjutnya juga dilakukan
perhitungan kriteria investasi yaitu B/C Ratio, Average Rate of Return, Payback Period, Net
Present Value, Interest Rate of Return. Perhitungan aspek keuangan tersebut menghasilkan
kesimpulan bahwa usaha Topi Bucket Masker dapat dikatakan layak.

6. Kajian aspek lingkungan


Usaha ini mengevaluasi aspek lingkungan, baik secara lingkungan industri maupun
lingkungan hidup. Dalam lingkungan industri, usaha ini telah melakukan berbagai langkah
antisipasi untuk menghindari pengaruh buruk yang dapat merugikan. Sedangkan dalam
lingkungan hidup, usaha ini memberlakukan evaluasi terhadap AMDAL sehingga tidak
merugikan lingkungan dan masyarakat di sekitarnya. Berdasarkan aspek lingkungan tersebut,
maka usaha Topi Bucket Masker dapat dikatakan layak.

Jadi, dari semua kajian aspek-aspek tersebut, dapat diketahui bahwa usaha ini layak
untuk di jalankan dan direkomendasikan. Saya yakin usaha Topi Bucket Masker ini layak untuk
direalisasikan di tengah perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dunia bisnis, dan era
globalisasi seperti sekarang ini. Demikianlah kesimpulan dan rekomendasi ini dibuat untuk Studi
Kelayakan Bisnis.

Anda mungkin juga menyukai