Anda di halaman 1dari 1

BAHAN DISKUSI

1. BERI GAGASAN DENGAN TOPIK : BILA NEGARA TIDAK BERDASAR ATAS HUKUM
2. Baru-baru ini, beberapa pejabat di Labura terungkap terlibat Suap Dana Alokasi Khusus.
Kasus ini bermula ketika Pemkab Labura mengajukan DAK tahun anggaran 2018, pada tanggal
10 April 2017, senilai Rp. 504.734.540.000.-
Dan Pemilik bisnis investasi Bintang Mahawijaya (BMW) Cash di Kisaran dicari oleh ratusan
Nasabahnya, karena sebanyak 60 milyar uang nasabah yang sudah jatuh tempo tidak bisa
dicairkan. Akibatnya para nasabah menggeruduk rumah orangtua Anto si pemilik bisnis
bodong. Akhirnya karena merasa di tipu para nasabah melaporkan masalah tersebut kepada
pihan kepolisian.
Berikan komentar dan penilaian, anda selaku mahasiswa terkait dengan penegakan Hukum
dan Hak Azasi Manusia.
3. Beri pendapat tentang pentingnya Negara berdasarkan atas hukum dan jaminan akan Hak Azasi
Manusia

Anda mungkin juga menyukai