Anda di halaman 1dari 3

TUGAS INDIVIDU

MAZHAB-MAZHAB FILSAFAT PENDIDIKAN

MATA KULIAH ;FILSAFAT PENDIDIKAN

DOSEN PEMBIMBING ;STEPHANUS MUJIONO

DISUSUN OLEH;
Nama : Darmawati siagian

Kelas : 2a12

Npm : 2005030043

Jurusan: PGSD

SEMESTER 1

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN


TAHUN AJARAN 2020/2021 UNIVERSITAS
QUALITY,MEDAN

1.Filsafat pendidikan idealisme


Filsafat pendidikan idealisme adalah suatu aliran filsafat yang mempunyai pandangan bahwa
hakikat ssegala sesuatu ada pada tataran idedari diri sendiri dan bukan dari orang
lain..idealisme menandang bahwa pengetahuan yang diperoleh melalui indera tidak pasti dan
tidak lengkap,karena dunia hanya merupakan tiruan belaka yang sifatnya maya,dan
menyimpang dari kenyataan belaka.
2.filsafat pendidikan realisme
Filsafat pendidikan realisme adalah pendapat atau pandangan bahwa semua benda adalah
nyata,real bukan hanya pandangan.realisme berpendapat bahwa hakikat realitas adalah ialah
terdiri atas dunia fisik dan dunia robahi.
3.filsafat pendidikan materealisme
Materialisme adalah pandangan hidup yang mencari dasar segala sesuatu yang termasuk
kehidupan manusia didalam alam kebendaan semata,dengan mengesampingkan segala
sesuatu yang mengatasi alat indera.materialisme berpendapat bahwa hakikat realism adalah
materi,bukan rohani,dan bukan spiritual
.4.filsafat pendidikan pragmatis
Istilah pragmatis berasal dari perkataan “pragma”yang artinya praktik.sehingga pragmatis
dapat diartikan sebagai suatu ajaran,praktik,paham,yang didasarkan pada tindakan atau
perbuatan.
5. filsafat pendidikan eksisitensial
Eksistensial adalah suatu cabang aliran filsafat pendidikan yang memiliki suatu pandangan
bahwa suatu hakikat manusia adalah suatu aksensi dari manusia itu sendiri.suatu aliran
berbeda dengan aliran lainnya karena eksensialis mengutamakan kebiasaan dalam memilih
dan bertanggung jawab dalam kehidupan manusia.
6. filsafat pendidikan progresivisme
Progresivisme adalah aliran dalam filsafat pendidikan modern yang mengkehendaki adanya
perubahan pelaksanaa pendidikan yang lebih maju.untuk memperoleh pandangan yang lebih
maju maka manusia selalu menginginkan perubahan dan selalu ingin berkembang kearah
yang lebih baik.
7. filsafat pendidikan perenialisme
Perenialisme adalahyang suatu aliran dalam filsafat pendidikan yang blahir pada absd kedua
puluh.perenialisme lahir sebagai suatu reaksi terhadap pendidikan yang progresif.
8. filsafat pendidikan esensialisme
Esensialisme adalah aliran fillsafat pendidikan yang ing kembali kepada kebudayaan lama
sebagai warisan sejarah yang telah membuktikan keunggulan dalam kehidupan
manusia.esensialisme memiliki kesamaan dengan perenialisme yaitu memiliki suatu inti
pengetahuan umum yang harus diberikan disekolah-sekolah kepada para siswa dalam suatu
cara yang sistematis dan disiplin.
9. filsafat pendidikan rekontruksionalisme
Rekontruksionalisme adalah suatu aliran yang berusaha membentuk susunan dan
menghasilkan manusia yangbdapat berfikir secara efektif dan bekerja sama secara
kontruktif,sehingga dapat membuat dunia yang kebih baik.
2.filsafat idealisme dan filsafat realisme
Perbedaaannya yaitu:
• Idealism menjelaskan bahwa cara hidup yang mengarah kepada cita-cita tanpa
melihat kenyataan.sedangkan realism menjelaskan cara menjalani hidup
sesuai dengan kenyataan yang ada.
• Filsafat idealism menganggap bahwa konsekuensi praktis dari suatu tindakan
sebagai komponen utamanya.sedangkan filsafat realisme menganggap antesis mental
atau pemikiran dan gagasan sebagai komponen utamanya.
• Idealisme berpandangan bahwa pengetahuan berada dalamn jiwa,tetapi membutuhkan
usaha untuk dibawa pada tingkat kesadaran kita melalui suatu proses.sedangkan
realisme berpandangan bahwa pendidikan materi berada diluar kesadaran dan sebagai
suatu yang nyata dan penting.

Persamaannya yaitu:
Sama-sama memuat pemikiran/berhubungan dengan teori
Sama-sama menjelaskan tentang hakikat dan realitas yang bersifat bpersonal
Sama-sama didasari pada pengetahuan bersifat realitas dan dapat menjangkau
kebenaran umum.

Anda mungkin juga menyukai