Anda di halaman 1dari 1

Fungsi kolesterol adalah sebagai bahan pembentuk berbagai jenis hormon steroid antara lain

hormonestrogen, progesteron, dan androgen. Juga merupakan prvitamin D yang terdapat di jaringan
bawah kulit. Dengan pertolongan sinar matahari, terutamasinar ultravioletnya, pro vitamin D itu
diubah menjadi vitamin D. Fungsi kolesterol berikutnya adalah sebagai bahan pembentuk asam
empedu dan garam empedu. Bila kadar kolesterol dalam darah tinggi dapatmenyebabkan timbulnya
atherosklerosis yaitu kolesterol mengendap di dinding pembuluh darah membentuk plak, sehingga
saluran darah menyempitdan mengeras lama – lama terjadi penyumbatan. Apabila penyumbatan
terjadi di pembuluh nadi yang mensuplai darah ke dinding jantung maka menyebabkan penyakit
jantung koroner

Anda mungkin juga menyukai