Anda di halaman 1dari 2

PENGORGANISASIAN

Organisasi

Definisi :

Satu sarana untuk mencapai tujuan perusahaan melalui pelaksanaan fungsi-fungsi manajemen yg
dilakukan seseorang.

Unsur-unsur organisasi :

 Goals (Tujuan)
 Equipment(Peralatan)
 Teamwork (Kerjasama)
 Man ( Orang)
 Resource(Sumber Daya)
 S(Structure)

Prinsip Organisasi :

 Tujuan Jelas
Mempunyai tujuan yang jelas untuk di capai
 Skala Hirarki
Terdapat garis kewenangan yg jelas dari pimpinan hingga pelaksana dengan tujuan
mempertegas pendelagasian wewenang dan pertanggung jawaban.
 Satu komando
Seseorang hanya menerima perintah dan mempertanggung jawaban hanya kepada satu orang
saja.
 Delagasi Wewenang
Seseorang mempunyai kemampuan dalam menjalankan pekerjaannya dengan syarat pejabat yg
diberi wewenang harus dapat menjamin tercapainya hasil yg diharapkan.
 Tanggung Jawab
Seseorang mampun bertanggung jawab pekerjaan terhadap atasannya.
 Pembagian kerja
Pembagian kerja berdasarkan keahlian dan kemampuan masing-masing pegawai.
 Keseimbangan
Struktur organsasi harus sesuai dengan tujuan dan besar kecilnya dari organisasi.
 Flekibilitas
Pertumbuhan dan perkembangan sesuai dengan dinamika organisasi sendiri (internal faktor) dn
juga Karena pengaruh luar organisasi (external faktor)
 Kepemimpinan
Organisasi bisa berjalan jika terdapat proses kepemimpinan yg terbentuk atau di buat oleh
pimpinan itu sendiri.
Desain Organisasi

Definisi :

Pengelompokan yang bersifat koordinatif antara tugas-tugas,personel yg telah di tetapkan dan


peralatan yang dibutuhkan untuk mencapai tujuan organisasi secara efisien

Yang dibutuhkan dalam desain organisasi :

 Pencapaian tujuan, dengan ukuran :


 Efisiensi : Output dengan perunit cost
 Mutu Pelayanan : yang diperoleh pelanggan
 Pemeliharaan system
 Kemampuan adaptif
 Integrasi nilai-nilai

Anda mungkin juga menyukai