Tugas 2 (Natalia)

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

Nama : Natalia br sitorus

Kelas : 2C DIII KEPERAWATAN

NIM : P07520119134

2. SEBUTKAN DAN JELASKAN BAGIAN DARI ARTERI KORONARIA

Arteri koroner kiri utama (Left Main Coronary Artery)

Arteri koroner kiri utama berfungsi memasok darah ke sisi kiri otot jantung (ventrikel dan atrium kiri).
Arteri koroner kiri utama kemudian bercabang membentuk:

 Arteri  Left Anterior Descending  (LAD), berfungsi menyediakan darah menuju bagian atas dan
kiri jantung.

 Arteri  Left Circumflex (LCX),  cabang arteri kiri utama yang mengelilingi otot jantung dan
menyediakan darah menuju sisi luar dan belakang jantung.

Arteri koroner kanan (Right Coronary Artery)

Arteri koroner kanan bertugas memasok darah menuju ventrikel kanan, atrium kanan, SA (sinoatrial)
dan AV (atrioventricular). Arteri koroner kanan bercabang menjadi arteri Right Posterior Descending,
dan arteri marginal akut. Bersama dengan LAD, arteri koroner kanan membantu memasok darah
menuju sekat jantung.

Arteri koroner memiliki beberapa cabang yang lebih kecil yaitu obtuse marginal (OM), septal perforator
(SP), dan diagonals.

Anda mungkin juga menyukai