Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMP N 2 Dente Teladas Kelas/Semester : VIIII/1 (Ganjil)


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Tahun Pelajaran : 2020/2021
Materi : Teks Iklan, Slogan, dan Poster Alokasi Waktu : 40 JP

TUJUAN PEMBELAJARAN
Menelaah struktur dan kebahasaan teks iklan, slogan, dan poster dan menyajikan/membuat
teks iklan, slogan, dan poster.

METODE, MEDIA, DAN ALAT.


Model :
Daring

Media
1. Whats App
2. Salindia Materi Teks Iklan, slogan, dan poster
3. Materi Teks Iklan, slogan, dan poster (pdf/ms.word)
4. Video Pembelajaran dari Youtube

Alat belajar
1. Laptop/Ponsel/gadget lain

KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan 1. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari yakni struktur dan kebahasaan
Minggu I teks iklan, slogan, dan poster.
2. Guru memberikan materi struktur dan kebahasaan teks iklan, slogan, dan poster
melalui aplikasi Whats App
3. Guru membagikan link video pembelajaran kepada peserta didik.
4. Peserta didik membaca, merangkum, dan memahami materi yang telah diberikan
dengan saksama.
5. Guru membuka termin tanya jawab bagi peserta didik melalui aplikasi Whats App.
6. Peserta didik diperkenankan bertanya kepada guru dan rekan lainnya jika kurang
memahami materi.
7. Peserta didik diperkenankan mencari materi tambahan di internet.

Pertemuan 1. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari yakni langkah-langkah membuat
Minggu II teks iklan, slogan, dan poster.
2. Guru memberikan materi langkah-langkah membuat teks iklan, slogan, dan poster
melalui aplikasi Whats App
3. Guru membagikan link video pembelajaran kepada peserta didik.
4. Peserta didik membaca, merangkum, dan memahami materi yang telah diberikan
dengan saksama.
5. Guru membuka termin tanya jawab bagi peserta didik melalui aplikasi Whats App.
6. Peserta didik diperkenankan bertanya kepada guru dan rekan lainnya jika kurang
memahami materi.
7. Peserta didik diperkenankan mencari materi tambahan di internet.

Pertemuan 1. Guru memberikan tugas kepada peserta didik yang harus dikumpulkan dalam
Minggu III rentang waktu yang telah ditentukan.
2. Peserta didik diperkenankan bertanya kepada guru jika ada soal yang kurang
dipahami.
3. Peserta didik diperkenankan berdiskusi dengan rekannya secara online melalui
aplikasi yang dapat mereka akses bersama.
4. Peserta didik diperkenankan mencari informasi tambahan untuk mengerjakan
tugas yang diberikan guru.

Pertemuan 1. Guru mengecek progres tugas yang diberikan kepada peserta didik.
Minggu IV 2. Guru menanyakan kesulitan-kesulitan yang dialami peserta didik, dan
dan V membimbing pserta didik yang mengalami kesulitan.
3. Peserta didik bertanya kepada guru mengenai kesulitan-kesulitan yang di
alaminya
Pertemuan
Minggu VI 1. Peserta didik mengumpulkan tugas kepada guru secara daring
2. Guru mengoreksi tugas peserta didik dan menyampaikan nilai yang didapat
Refleksi peserta didik.
dan 3. Refleksi pencapaian siswa/formatif asesmen, dan refleksi guru untuk mengetahui
konfirmasi ketercapaian proses pembelajaran dan perbaikan.
4. Menyimpulkan pembelajaran.
5. Guru memberikan remedial bagi siswa yang belum tuntas.

PENILAIAN
SIKAP PENGETAHUAN KETERAMPILAN
Teknik Penilaian: Teknik Penilaian: Teknik Penilaian:
Observasi Tes Tertulis (Uraian) Praktik Tertulis (Skala
Penilaian)
Aspek yang Aspek yang dinilai: Aspek yang dinilai:
dinilai: 1. Ketepatan hasil menelaah struktur teks 1. Kesesuaian tema teks
1. Kesantunan iklan, slogan, dan poster. iklan, slogan, dan poster
2. Kedisiplin 2. Ketepatan hasil menelaah kebahasaan yang dibuat
3. Ketekunan teks iklan, slogan, dan poster. 2. Ketepatan struktur teks
4. Rasa ingin tahu iklan, slogan, dan poster
yang dibuat
3. Penggunaan bahasa teks
iklan, slogan, dan poster

Dente Teladas, Juli 2020


Mengetahui
Kepala SMPN 2 Dente Teladas Guru Mata Pelajaran,

Joko Supranto, S.Pd. Purnawan W. P., S.Pd., Gr.


NIP. 197505022010011014 NIP. 199104302019021001
LAMPIRAN PENILAIAN
1. Penilaian Sikap
Instrumen penilaian

LEMBAR KERJA 1
“JURNAL PENILAIAN SIKAP”

NAMA SATUAN PENDIDIKAN : SMP N 2 Dente Teladas


KELAS/SEMESTER : VIII/ Ganjil
TAHUN PELAJARAN : 2020/2021
NAMA GURU MAPEL : Purnawan Wahyu Pratama
No. Waktu Nama Kejadian/ Butir sikap Positif/ Tindak
Perilaku Negatif Lanjut
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Dst..

LEMBAR KERJA 2

PEDOMAN PENYEKORAN SIKAP SPIRITUAL

NAMA SATUAN PENDIDIKAN : SMP N 2 Dente Teladas


KELAS/SEMESTER : VIII/ Ganjil
TAHUN PELAJARAN : 2020/2021
NAMA GURU MAPEL : Purnawan Wahyu Pratama
Beri skor pada setiap kolom aspek
Aspek yang dinilai Jumlah
No Nama Siswa Skor
1 2 3 4 5
1
2
3
dst
Keterangan aspek yang dinilai:
1. Berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu
2. Mengucapkan rasa syukur atas karunia Tuhan
3. Memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan pendapat/presentasi
4. Mengungkapkan kekaguman secara lisan maupun tulisan terhadap Tuhan saat melihat
kebesaran Tuhan
5. Merasakan keberadaan dan kebesaran Tuhan saat mempelajari ilmu pengetahuan

Keterangan penyekoran
4= selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3= sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2= kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1= tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
LEMBAR KERJA 3

PEDOMAN PENYEKORAN SIKAP SOSIAL

NAMA SATUAN PENDIDIKAN : SMP N 2 Dente Teladas


KELAS/SEMESTER : VIII/ Ganjil
TAHUN PELAJARAN : 2020/2021
NAMA GURU MAPEL : Purnawan Wahyu Pratama
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari, baik
terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamatan langsung dilakukan
oleh guru. Berikut contoh instrumen penilaian sikap
Jumlah Skor Kode
Aspek Perilaku yang Dinilai
No Nama Siswa Skor Sikap Nilai
S D T R
1
2
3
4
5
dst

Keterangan :
1. S : Kesantunan
2. D : Kedisiplin
3. T : Ketekunan
4. R : Rasa ingin tahu

Catatan :
1. Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
76-100 = Sangat Baik
51-75 = Baik
26-50 = Cukup
0- 25 = Kurang
2. Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah kriteria = 100 x 4 = 400
3. Skor sikap = jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai = 275 : 4 = 68,75
4. Kode nilai / predikat :
75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00 = Baik (B)
25,01 – 50,00 = Cukup (C)
00,00 – 25,00 = Kurang (K)
2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen Penilaian
Bacalah teks iklan, slogan, dan poster berikut dengan saksama!

a. Telaahlah struktur teks iklan, slogan, dan poster di atas dengan mengisi tabel berikut!

No Struktur Kutipan teks


1
2
3
4
5

a. Telaahlah ciri kebahasaan yang terkandung dalam teks iklan, slogan, dan poster di atas
dengan mengisi tabel berikut!

No Ciri kebahasaan Kutipan


1
2
3
4
5

Rubrik Penilaian Pengetahuan


RUBRIK PENILAIAN SOAL URAIAN
1. Struktur teks iklan, slogan, dan poster
Struktur Deskripsi Skor
Judul Peserta didik dapat menelaah struktur judul teks iklan, slogan, dan poster 3
dengan bukti kutipan yang sesuai .
Peserta didik dapat menelaah struktur judul teks iklan, slogan, dan poster 2
dengan bukti kutipan yang kurang sesuai.
Peserta didik menelaah struktur judul teks iklan, slogan, dan poster 1
dengan bukti kutipan yang tidak sesuai.
Kalimat Peserta didik dapat menelaah struktur kalimat persuasif iklan, slogan, dan 3
persuatif poster bagian teks iklan, slogan, dan poster dengan bukti kutipan yang
sesuai.
Peserta didik dapat menelaah struktur kalimat persuasif iklan, slogan, dan 2
poster bagian teks iklan, slogan, dan poster dengan bukti kutipan yang
kurang sesuai.
Peserta didik menelaah struktur kalimat persuasif iklan, slogan, dan 1
poster bagian teks iklan, slogan, dan poster dengan bukti kutipan yang
tidak sesuai.
Amplifikasi Peserta didik dapat menelaah struktur amplifikasi teks iklan, slogan, dan 3
poster dengan bukti kutipan yang sesuai.
Peserta didik dapat menelaah struktur amplifikasi teks iklan, slogan, dan 2
poster dengan bukti kutipan yang kurang sesuai.
Peserta didik menelaah struktur amplifikasi teks iklan, slogan, dan poster 1
dengan bukti kutipan yang tidak sesuai.
Slogan Peserta didik dapat menelaah struktur slogan teks iklan, slogan, dan 3
poster dengan bukti kutipan yang sesuai.
Peserta didik dapat menelaah struktur slogan teks iklan, slogan, dan 2
poster dengan bukti kutipan yang kurang sesuai.
Peserta didik menelaah struktur slogan teks iklan, slogan, dan poster 1
dengan bukti kutipan yang tidak sesuai.
Logo instansi Peserta didik dapat menelaah struktur logo teks iklan, slogan, dan poster 3
pembuat dengan bukti kutipan yang sesuai.
iklan Peserta didik dapat menelaah struktur logo teks iklan, slogan, dan poster 2
dengan bukti kutipan yang kurang sesuai.
Peserta didik menelaah struktur logo teks iklan, slogan, dan poster 1
dengan bukti kutipan yang tidak sesuai.

2. Ciri Kebahasaan Teks iklan, slogan, dan poster


Aspek Deskripsi Skor
Persuatif Peserta didik dapat menelaah kalimat persuasif dalam teks iklan, slogan, 3
dan poster dengan bukti kutipan yang sesuai .
Peserta didik dapat menelaah kalimat persuasif dalam teks iklan, slogan, 2
dan poster namun tanpa disertai bukti kutipan.
Peserta didik belum dapat menelaah kalimat persuasif dalam teks iklan, 1
slogan, dan poster.
Imperatif Peserta didik dapat menelaah kalimat imperatif dalam teks iklan, slogan, 3
dan poster dengan bukti kutipan yang sesuai .
Peserta didik dapat menelaah kalimat imperatif dalam teks iklan, slogan, 2
dan poster namun tanpa disertai bukti kutipan.
Peserta didik belum dapat menelaah kalimat imperatif dalam teks iklan, 1
slogan, dan poster.
Ringkas Peserta didik dapat menelaah kalimat ringkas dalam teks iklan, slogan, dan 3
poster dengan bukti kutipan yang sesuai .
Peserta didik dapat menelaah kalimat ringkas dalam teks iklan, slogan, dan 2
poster namun tanpa disertai bukti kutipan.
Peserta didik belum dapat menelaah kalimat ringkas dalam teks iklan, 1
slogan, dan poster.
Berkesan Peserta didik dapat menelaah kesan positif dalam teks iklan, slogan, dan 3
positif poster dengan bukti kutipan yang sesuai .
Peserta didik dapat menelaah kesan positif dalam teks iklan, slogan, dan 2
poster namun tanpa disertai bukti kutipan.
Peserta didik belum dapat menelaah kesan positif dalam teks iklan, slogan, 1
dan poster.
Berima Peserta didik dapat menelaah rima dalam teks iklan, slogan, dan poster 3
dengan bukti kutipan yang sesuai .
Peserta didik dapat menelaah rima dalam teks iklan, slogan, dan poster 2
namun tanpa disertai bukti kutipan.
Peserta didik belum dapat menelaah rima dalam teks iklan, slogan, dan 1
poster.

Pedoman Penilaian
Skor yang diperoleh
Nilai = ------------------------------X 100
Skor maksimal (27)
Penilaian Keterampilan
Instrumen Penilaian

Buatlah sebuah Iklan layanan masyarakat yang berhubungan dengan COVID-19, dengan
memperhatikan struktur serta unsur kebahasaannya!

Rubrik Penilaian Keterampilan

Soal Aspek Iklan, slogan, dan poster Skor


Peserta didik menulis teks iklan, slogan, dan poster sesuai 3
dengan tema yang dipilih.
Peserta didik menulis teks iklan, slogan, dan poster kurang 2
1 Tema
sesuai dengan tema yang dipilih.
Peserta didik menulis teks iklan, slogan, dan poster belum 1
sesuai dengan tema yang dipilih.
Peserta didik menulis teks iklan, slogan, dan poster sesuai 3
dengan struktur yang sudah dibelajarkan.
Peserta didik menulis teks iklan, slogan, dan poster kurang 2
2 Struktur
sesuai dengan struktur yang sudah dibelajarkan.
Peserta didik menulis teks iklan, slogan, dan poster belum 1
sesuai dengan struktur yang sudah dibelajarkan.
Peserta didik menyajikan teks iklan, slogan, dan poster 3
dengan memperhatikan unsur kebahasaannya.
Peserta didik menyajikan teks iklan, slogan, dan poster 2
3 Kebahasaan
kurang memperhatikan unsur kebahasaannya.
Peserta didik menyajikan teks iklan, slogan, dan poster 1
belum memperhatikan unsur kebahasaannya.

Pedoman Penilaian
Skor yang diperoleh
Nilai = ------------------------------X 100
Skor maksimal (9)

Anda mungkin juga menyukai