Anda di halaman 1dari 1

Antiremed Kelas 10 Sejarah

Asal-Usul Nenek Moyang Bangsa Indonesia – Latihan Soal


Doc. Name: K13AR10SEJ0401 Version : 2015-10 | halaman 1

01. Mempelajari perkembangan kehidupan 05. Manusia Melayu-Austronesia membawa


manusia di muka bumi bermula dari ke- kebudayaan Neolitikum dengan alat-alatnya
hidupan manusia purba. Yang dimaksud berupa…
manusia purba adalah ... (A) Kapak lonjong
(A) Manusia yang belum memiliki (B) Kapak persegi
kebudayaan (C) Kapak corong
(B) Manusia yang belum mengenal hidup (D) Kapak pemotong
bermasyarakat (E) Kapak pipih
(C) Manusia yang kehidupannya sangat
tergantung pada kemurahan alam 06. Bangsa Ausronesian termasuk ras…
(D) Manusia yang tempat tinggalnya belum (A) Negroid
menetap (B) Kaukasoid
(E) Manusia yang hidup pada zaman (C) Mongoloid
praaksara (D) Melanosoid
(E) Melanesia
02. Untuk mengetahui asal-usul dan
perkembangan kehidupan awal masyarakat 07. Tokoh yang berpendapat bahwa asal-usul
Indonesia dapat dipahami malalui... nenek moyang Indonesia berasal dari
(A) Fosil dan artefak Indonesia sendiri…
(B) Tulisan-tulisan para ahli sejarah (A) Moh. Ali
(C) Peninggalan-peninggalan kebudayaan (B) Gorys Keraf
(D) Benda-benda kuno yang ada di museum (C) J.H.C Kern
(E) Wawancara dengan sumber sejarah (D) Harry Trauman Simanjuntak
(E) Max Ingman
03. Migrasi manusia bangsa Deutro Melayu ber-
langsung pada tahun … 08. Bangsa yang melakukan migrasi pada gelom-
(A) 2000 SM bang kedua disebut bangsa ...
(B) 1000 SM (A) Proto Melayu
(C) 700 SM (B) Deutro Melayu
(D) 600 SM (C) Dongson
(E) 500 SM (D) Bacson Hoabinh
(E) Melanosoid
04. Pada umumnya orang-orang yang tinggal di
Papua termasuk ke dalam ras ... 09. Bangsa Proto Melayu menempati wilayah ...
(A) Mongoloid (A) Nias
(B) Negroid (B) Papua
(C) Kaukasoid (C) Jawa
(D) Austronesian (D) Madura
(E) Malay (E) Riau

10. Bangsa Deutro Melayu datang bermigrasi


dari…
(A) Vietnam
(B) Taiwan
(C) Jepang
(D) Afrika
(E) Cina

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 4704 ke menu search.
Copyright © 2015 Zenius Education

Anda mungkin juga menyukai