Anda di halaman 1dari 24

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA

PADA NY I DAN TN S PADA PASANGAN BARU MENIKAH DI DESA


JATIBANTENG KAB SITUBONDO

Oleh :
NUR AZIZAH
(18.041)

AKADEMI KEPERAWATAN DIAN HUSADA


MOJOKERTO
2020 -2021
FORMAT PENGKAJIAN
ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA

I. IDENTITAS UMUM KELUARGA


a. Identitas Kepala Keluarga

Nama : Tn S Pendidikan : SLTA/SEDERAJAT


Umur : 25 Tahun Pekerjaan : Tidak Ada
Agama : Islam Alamat: Dsn Penanggungan Ds Wringin anom rt
004 rw 001
Suku : Jawa No Tlp : -

b. Komposisi Keluarga

No Nama L/P Umur Pendidikan Pekerjaan Keterangan


1 Tn S L 25 Tahun SLTA/Sederajat Tani Suami
2 Ny I P 17 Tahun SLTP/Sederajat Ibu rumah Istri
tangga
a. Genogram

Keterangan :
: Klien

: Perempuan

: Laki - Laki

b. Type Keluarga
( ✓) Keluarga inti ( )Keluarga besar
( ) Janda / duda ( ) Lain-lain
c. Sifat Keluarga
1. Siapa pengambilan Keputusan di dalam keluarga
( ) Ayah (✓) Bersama-sama
( ) Ibu
2. Bagaimana kebiasaan tidur/istirahat keluarga sehari-hari
( ) Tidur malam saja (✓ ) Tidur siang dan malam
( ) Tidur siang saja
3. Apakah mempunyai kebiasaan rekreasi saat memanfaat waktu luang anggota keluarga
( ) Ya , sebutkan berpa kali selama sebulan : 1 kali
(✓ ) Tidak
4. Apakah keluarga punya kebiasaan untuk selalu makan bersama keluarga
(✓ ) Ya
( ) Tidak
5. Status Sosial Ekonomi Keluarga
1) Total pendapatan keluarga per bulan :
( ) Dibawah Rp. 600.000,-
(✓) Rp. 600.000,- s/d Rp. 1.000.000,-
( ) Rp. 1.000.000,- s/d Rp. 2.000.000,-
( ) Di atas dari Rp. 2.000.000,-
2) Apakah penghasilan keluarga mencukupi untuk biaya sehari – hari ?
(✓ ) Ya ( ) Tidak
Bila tidak apa yang dilakukan keluarga :
3) Apakah keluarga mempunyai tabungan ?
( ) Ya (✓) Tidak
4) Apakah ada anggota keluarga yang membantu keuangan keluarga ?
(✓) Ada ( ) Tidak
Bila ada, siapa : Istri
5) Siapa yang mengelola keuangan dalam keluarga ?
( ) Ayah (✓) Ibu ( ) Lain - lain
6. Suku (kebiasaan kesehatan terkait suku bangsa)
a. Suku Bangsa
Keluarga Tn S berasal dari suku Jawa dan merupakan penduduk asli di
wilayah Dsn penanggungan Ds wringin anom rt 004 rw 001
b. Bahasa yang digunakan
Bahasa yang digunakan Tn S adalah bahasa Madura
c. Pantangan
Dalam keluarga tidak ada pantangan apapun yang berkaitan dengan masalah
kesehatan, menurut ajaran agama yang keluarga anut, ada jenis makanan pantangan
yaitu daging anjing, babi, dan kodok. Keluarga juga tidak ada yang alergi terhadap
jenis makanan tertentu.
d. Kebiasaan budaya yang berhubungan dengan masalah kesehatan
Keluarga Tn S adalah penduduk Jawa asli, dan tidak ada adat istiadat yang
berpengaruh negatif terhadap masalah kesehatan didalam keluarganya
e. Kesimpulan : Tidak masalah yang bertentangan dengan kesehatan
7. Agama (kebiasaan kesehatan terkait agama)
Keluarga memeluk agama islam dan jarang terlibat dalam kegiatan keagamaan
di lingkungan sekitarnya, terutama Ny I tidak pernah mengikuti kegiatan pengajian di
RT yang diadakan setiap seminggu satu kali. Menurut Ny I, mereka melakukans
sesuai dengan agama yang dianut yaitu sholat dan berdoa.

8. Aktivitas Rekreasi
1) Kebiasaan rekreasi keluarga
( ) Tidak tentu (✓) 1 kali sebulan
( ) 2 kali sebulan ( ) 3 kali sebulan
( ) Lain – lain sebutkan : _______________________________
2) Penggunaan waktu senggang
(✓) Nonton TV ( ) Mendengarkan radio
( ) Membaca ( ) Nonton bioskop
( ) Lain – lain sebutkan : _______________________________

II. RIWAYAT DAN TAHAP PERKEMBANGAN KELUARGA


a. Tahap perkembangan keluarga saat ini (ditentukan dengan anak tertua):
Keluarga dalam tahap keluarga pemula.
b. Tahap perkembangan keluarga yang belum terpenuhi dan kendalanya:
Tahap perkembangan yang seharusnya dilalui oleh keluarga saat ini keluarga merasa
sudah terpenuhi,hanya saja keluarga perlu mempertahankan apa yang sudah ada untuk
pengalaman keluarga melangkah ke proses berikutnya.
c. Riwayat kesehatan keluarga inti :
a) Riwayat kesehatan keluarga saat ini:
. Kedua orang tua saat ini hidup dilingkungan yang sama.Tn S mengatakan
keluarganya terbentuk dari pertemuan kemudian berpacaran dan akhirnya
menikah pada 08-11-2020.Tn S juga mengatakan setelah mereka menikah mereka
masih tinggal bersama orang tua.
Saat ini kondisi kesehatan kedua orang tua baik.Ny I mengatakan dia cemas
karena keuangan mereka masih di bantu oleh orang tua.

b) Riwayat penyakit keturunan:


Dari keluarga Tn S dan Ny I tidak ada yang mempunyai penyakit keturunan seperti
DM,Hipertensi dll.
c) Riwayat kesehatan masing-masing anggota keluarga
No Nama Umur BB Keadaan Imunisasi Masalah Tindakan
Kesehatan (BCG/Polio/DPT/ Kesehatan Yang Telah
HB/Campak) Dilakukan
1. Tn S 25 70 Sehat
2. Ny I 17 41 Sehat Tidak ada Tidak ada

d) Sumber pelayanan kesehatan yang dimanfaatkan


Keluarga Tn S dan Ny I memanfaatkan sumber pelayanan kesehatan dari
fasilititas pelayanan kesehatan setempat seperti bidan,puskesmas,dan rumah sakit
e) Riwayat keluarga sebelumnya
Keluarga Tn S tidak mempunyai riwayat keluarga sebelumnya

III. PENGKAJIAN LINGKUNGAN


1. Karakteristik Rumah
1) Jenis rumah
(✓) permanen ( ) Semi permanen ( ) Non permanen
2) Luas bangunan rumah:………………….m2
3) Status kepemilikan rumah :
(✓ ) Milik pribadi ( ) Sewa bulanan
( ) Kontrakan ( ) Lain-lain :..................................
4) Atap rumah
( ✓) Genting ( ) Seng/Asbes
( ) Sirap/atap ( ) Lain-lain : ................................
5) Ventilasi rumah :
(✓ ) Ada ( ) Tidak
6) Bila Ada berapa luasnya
( ) > 10% luas lantai (✓) < 10% luas lantai
7) Apakah cahaya dapat masuk rumah pada siang hari
(✓) Ya ( ) Tidak
8) Penerangan rumah
(✓) Listrik ( ) Petromak
( ) Lampu tempel ( ) Lain - lain
9) Lantai rumah :
(✓ ) Keramik ( ) Ubin ( ) Tanah
( ) Papan ( ) Plaster
10) Bagaimana kondisi kebersihan rumah secara keseluruhan
(✓ ) Bersih ( ) Banyak lalat ( )Berdebu
( ) Sampah bertebaran ( ) Banyak lawa-lawa ( ) Lain-lain

2. Denah Rumah

Dapur km
Besali

Kamar 2

Kamar 1

Ruang Tamu

Teras

Keterangan :
: Pintu
: Jendela

3. Pengelolaan Sampah
1) Apakah keluarga mempunyai tempat pembuangan sampah
( ✓) Ya ( ) Tidak

2) Bagaimana pengelolaan sampah rumah tangga


( ) Dibuang di got/ sungai (✓ ) Diambil petugas
( ) Ditimbun ( ) Dibakar ( ) Lain-lain :
4. Sumber Air
1) Sumber air yang digunakan oleh keluarga:
( ) Sumur gali (✓ ) Pompa listrik ( ) Pompa tangan
( ) Sungai ( ) Membeli ( ) Lain-lain: .............
2) Sumber air minum yang digunakan oleh keluarga
( ) Sumur gali ( ) Pompa listrik ( ) Pompa tangan
( ) Sungai (✓ ) PAM ( ) Air isi ulang
5. Jamban Keluarga
1) Apakah keluarga mempunyai WC sendiri
(✓ ) Ya ( ) Tidak
2) Bila ya apa jenis jamban keluarga
(✓ ) Leher angsa ( ) Cemplung ( ) Lain – lain ______
3) Beberapa jarak antara sumber air dengan penampungan tinja ?
( ) < 10 meter (✓) > 10 meter
6. Pembuangan Air Limbah
Apakah keluarga mempunyai saluran pembuangan air limbah (air kotor) ?
( ) Ya, bagaimana kondisinya _____________________________________
(✓) Tidak, dimana pembuangannya sarana pembuangan air limbah keluarga Tn S adalah
resapan
7. Fasilitas Sosial dan Fasilitas Kesehatan
1) Adakah perkumpulan sosial dalam kegiatan di masyarakat setempat ?
( ) Tidak
(✓) Ada, apa jenisnya (perkumpulan kegiatan masyarakat dalam bentuk mengaji
diba’dan pengajian mingguan)
2) Adakah fasilitas kesehatan di masyarakat
( ) Tidak
(✓ ) Ada, apa jenisnya (bidan desa/mantri)
3) Apakah keluarga memanfaatkan fasilitas kesehatan tersebut ?
( ) Tidak
(✓ ) Ada, apa alasannya (untuk memeriksa kesehatan keluarga)
4) Apakah fasilitas kesehatan yang ada dapat terjangkau oleh keluarga dengan kendaraan
umum ?
(✓ ) Bila ya dengan kendaraan apa (sepeda motor )
( ) Bila tidak bagaimana cara mengatasinya .............................................
8. Sarana komunikasi dan transportasi
1) Sarana komunikasi apa ang digunakan oleh keluarga untuk berkomunikasi :
( ) Telepon rumah (✓ ) Hp
2) Sarana Transportasi yang digunakan keluarga untuk beraktifitas sehari-hari
( ) Sepeda (✓ ) Sepeda Motor ( ) Mobil
( ) Lain-lain : ...........................
9. Fasilitas hiburan
Fasilitas hiburan yang ada dirumah:
(✓ ) Televisi ( ) Radio
( ) Tape Recorder ( ) VCD/DVD ( ) Lain-lain:....................

10. Mobilitas Geografis keluarga:


Sejak menikah, mereka sudah tinggal di lingkungan yang saat ini mereka tempati..
Alat transportasi yang digunakan di daerah adalah sepeda motor. Alat transportasi yang
biasa digunakan oleh keluarga selama ini keluarga mengatakan biasa menggunakan
sepeda motor sebagai sarana transportasi keluarga khususnya Tn S dalam bekerja.

11. Perkumpulan keluarga dan interaksi dengan masyarakat


Hubungan keluarga dengan masyarakat cukup baik, Ny I selalu ramah terhadap
tetangga di sekitarnya. Tetapi Tn S jarang ikut kegiatan masyarakat karena jam 6 pagi
sudah berangkat ke sawah dan mengambail rumput untuk ternak nya. Biasa mengikuti
acara pengajian pada malam hari.

12. Sistem pendukung keluarga


Tn.S Mengatakan dukungan dari keluarga besar sangat membantu Tn.S dan
Ny.I.apabila ada diantara mereka yang sakit,maka orang tua dari Ny.I akan membantu
pekerjaan rumah karena mereka berada dalam satu rumah.

IV. STRUKTUR KELUARGA


a. Pola/cara komunikasi keluarga: Kluarga Tn.D mempunyai pola komunikasi yang cukup
baik,terbuka,Bila timbul masalah kelurga berusaha mendiskusikan bersama-sama dan
memberikan umpan balik yang tepat.Dan tidak ada pola komunikasi fungsional yang
ditemukan keluarga.

b. Struktur kekuatan keluarga: Tn.S Merupakan pemegang kendali rumah tangga,tetapi apabila
berkaitan dengan hal pengambilan keputusan Tn.S bertanggung jawab untuk mengendalikan
masalah dengan mengambil keputusan secara kompromi dengan Ny.I.

c. Struktur peran (peran masing/masing anggota keluarga): Tn.S sebagai suami, ia bukan
merupakan pencari nafkah satu-satunya karena ia masih tinggal bersama mertuanya. Tn.S
merupakan pemimpin keluarga, sedangkan Ny.I sebagai istri/ibu rumah tangga. Peran Tn.S di
dalam keluarga dilakukan dengan sebaik-baiknya. Menurut Tn.D ia selalu berusaha menjadi
suami yang baik. Tn.S pun tidak pernah mengambil keputusan sepihak, ia selalu melibatkan
Ny.I untuk memberikan masukan.

d. Nilai dan norma keluarga: Ke luarga hidup dalam nilai norma dan budaya jawa dimana Tn S
dan Ny I berperan sebagai rumah tangga yang harus mengurus anggota keluarganya, Ny I
juga mengatakan berusaha menyesuaikan diri dengan lingkungan sekitarnya dan tata tertib
dilingkunganya. Keluarga mengatakan tidak ada nilai dan norma budaya yang bertentangan
dengan kesehatan.
V. FUNGSI KELUARGA
a. Fungsi afektif :
Tn.S dan Ny.I selalu berusahha saling memperlihatkan kasih sayang baik anatar mereka
berdua, maupun orang tua dari ny.I. mereka selalu berusaha menerapkan komunikasi yang
terbuka dalam segala hal,sehingga sampai saat ini jarang terjadi masalah. Mereka tidak
sungkan mengemukakan kebutuhan-kebutuhan dan perasaan-perasaan mereka.

b. Fungsi sosialisasi
a) Kerukunan hidup dalam keluarga:
Ny I mengatakan berusaha dalam menjaga keharmonisan rumah tangga keluarganya
b) Interaksi dan hubungan dalam keluarga
Ny.I mengatakan bahwa ia dan suaminya hidup bersama dan saling menyesuaikan diri
terhadap peran-peran dan fungsi-fungsi baru yang mereka terima, termasuk peran suami istri.
Dengan lingkungan sekitar, keluarga Tn.I mudah berinteraksi dan beradaptasi dengan
lingkungan. Interaksi dan hubungan dalam keluarga berjalan baik dan harmonis. Keluarga
meyakini akan norma keluarga sesuai dengan norma agama dan adat istiadat sehingga
keluarga tetap dalam keadaan harmonis dan sejahtera. Dalam hal mengatur kebutuhan rumah
tangga diserahkan kepada istri(Ny.I) namun apabila nanti ada masalah yang sulit dan
mendesak, mereka akan membicarakan bersama. Kelaurga mengatakan, bila nanti
mempunyai anak, mereka akan mencoba menerapkan kedisiplinan kepada semua anak
mereka.

c) Anggota keluarga yang dominan dalam pengambilan keputusan


Ny I mengatakan bahwa yang dominan mengambil keputusan yaitu Tn S namun tetap
didiskusikan secara bersama
d) Kegiatan keluarga waktu senggan
Ny I mengatakan bahwa kegiatan keluarga pada waktu senggang yaitu menonton
televisi
e) Partisipasi dalam kegiatan social
Ny I mengatakan sekarang ini jarang mengikuti kegiatan sosial.
c. Fungsi perawatan kesehatan
Bagi keluarga Tn.S sehat adalah apabila keluarga dapat melaksanakan seluruh
aktivitas sehari-hari dengan baik tanpa ada gangguan seperti demam, batuk filek,
hipertensi, dan lain-lain. Sampai saat ini, kedua pasangan suami istri belum
mengalami sakit/membutuhkan pelayanan perawatan.
.
d. Fungsi reproduksi
Keluarga Tn.S saat ini belum memiliki anak, karena baru 2bulan menikah. Kedua
pasangan suami istri ini berharap nantinya diberi dua orang anak, tetapi mereka juga
mengatakan terserah kepada Yang Kuasa mau member mereka anak berapa, mereka
akan bahagia.

e. Fungsi ekonomi
a) Upaya pemenuhan sandang pangan : Ny I mengatakan bahwa penghasilan suami dan
dirinya hanya cukup untuk memenuhi kebutuhan sehari - hari,belum termasuk
kebutuhan lainnya.karena keuangan krluarga masih di bantu orang tua.
b) Pemanfaatan sumber dimasyarakat: Ny I mengatakan bahwa keluarganya telah
menggunakan fasilitas desa seperti poskesdes.
VI. STRES DAN KOPING KELUARGA
a. Stressor jangka pendek : Ny I mengatakan merasa khawatir karena Tn s hanya
bekerja sebagai petani.
b. Stressor jangka panjang :
Keluarga mengatakan ada stressor saat ini, karena mereka belum mempunyai
pekerjaan.selain hanya bertani Keluarga mengatakan ada perasaan cemas akan masa
depan jika terus-terusan bergantung kepada mertua/orangtua. Mengingat akan
kebutuhan kedepanya akan semakin banyak seperti membuat rumah sendiri,
menyekolahkan anak, dan kebutuhan-kebutuhan lainya, jadi keluarga sedikit berkecil
hati dengan keadaan sekarang ini
c. Respon keluarga terhadap stressor :
1) Sistem dukungan keluarga sangat kuat. Keluarga besar saling membantu dalam
menyelesaikan masalah keluarga atau kebutuhan-kebutuhan keluarga saat ini.
2) Tempat tinggal yang memadai, dan sarana kesehatan yang mudah di jangkau oleh
keluarga.
3) Pola komunikasi yang baik dalam keluarga.

d. Strategi koping :
Strategi koping yang digunakan adalah berdasarkan pengalaman masa lalu. Keluarga
mengatakan mereka nanti akan menggunakan sistem dukungan sosialnya yaitu dari
keluarga besar dalam membantu mereka pada saat membutuhkan pertolongan
dikemudian hari.

e. Strategi adaptasi disfungisonal :


Keluarga terutama Ny.I secara telah melakukan adaptasi disfungsional yaitu pada saat
banyak pekerjaan mempersiapkan pernikahan, dia sering lupa makan, dan membiarkan
menunda waktu makan, sehingga terjadi penurunan BB drastic pada Ny.I.

VII.KEADAAN GIZI KELUARGA


a. Pemenuhan gizi : Ny I mengatakan bahwa dia selalu memberikan dan memasak
makanan yang sehat dan bergizi
b. Upaya lain : -

VIII. HARAPAN KELUARGA


a. Terhadap masalah kesehatannya :
Keluarga sangat mengharapkan agar selalu sehat agar bisa melalukan aktivitas sehari
hari.
b. Terhadap petugas kesehatan yang ada :
Keluarga sangat berharap kepada team pelayanan kesehatan, agar tidak memandang
warna, jenis kelamin, status social, ekonomi dalam melayani pasien/orang-orang yang
butuh pengobatan. Serta berharap Keluarga mendapatkan pekerjaan secepatnya.

IX. PEMERIKSAAN FISIK

N VARIABEL NAMA ANGGOTA KELUARGA


Tn. S Ny. I
o
1 Riwayat penyakit Tidak ada Tidak ada
saat ini
2 Keluhan yang Tidak ada Tidak ada
dirasakan
3 Tanda dan gejala Tidak ada Tidak ada

4 Riwayat penyakit Tidak ada Tidak ada


sebelumnya
5 Tanda-tanda vital TD : 120/80 TD : 110/70
mmHg mmHg
N : 80x/menit N : 80x/menit
RR : 21x/menit RR : 21x/menit
S : 36.5 °C S : 36.5 °C

6 Sistem Detak jantung Detak jantung


Kardiovaskuler normal,tidak ada normal,tidak ada
suara suara tambahan,
tambahan,tidak tidak ada nyeri
ada nyeri tekan tekan
7 Sisteam Normal,pernapasa Normal,pernapasa
Respirasi n 20x/menit,tidak n 20x/menit,tidak
ada napas ada napas
tambahan tambahan
8 Sistem GI Tract Bising usus Bising usus
normal normal
9 Sistem Kesadaran Kesadaran
Persyarafan Composmentis,da Composmentis,da
n seluruh sistem n seluruh sistem
pernapasan pernapasan
berfungsi dengan berfungsi dengan
baik baik
10 Sistem Keadaan kulit Keadaan kulit
Muskuloskeletal bersih,tidak ada bersih,tidak ada
lesi,tidak ada lesi,tidak ada
nyeri tekan nyeri tekan
11 Sistem Genetalia Tidak ada Tidak ada
gangguan BAB & gangguan BAB &
BAK BAK

X. RIWAYAT KESEHATAN KELUARGA


1. Riwayat kesehatan masing-masing anggota keluarga
1) Suami : Tn S tidak pernah mengalami sakit yang berarti selama 3 tahun
terakhir, hanya flu dan batuk biasa
2) Istri : Ny I Tidak pernah mengalami sakit yang yang berarti selam 3 tahun
terakhir, kecuali flu,pusing dan batuk biasa.
2. Keluarga berencana : Ny I mengatakan bahwa saat ini tidak mengikuti KB karena
tidak ingin menunda untuk mempunyai anak.
3. Imunisasi : Tidak ada

XI. PEMERIKSAAN FISIK KELUARGA


1. Pemeriksaan fisik Tn S
1) Keadaan umum :Baik, Bersih,Rapi
2) Kesadaran : Composmentis
3) Tanda-tanda vital :
1. TD : 120/80 mmHg
2. N : 80x/menit
3. RR : 21x/menit
4. S : 36.5 °C
4) Kepala :
1. Rambut : rambut bersih, rambut berwarna hitam ,tidak ada lesi
2. Mata : Bentuk mata normal,Bentuk pupil isokor, kedua bola mata simetris
3. Hidung : Bentuk antara kedua telinga normal atau simetris
4. Telinga : Bentuk hidung normal,tidak ada pernapasan cuping hidung
5. Mulut : Mukosa bibir lembab
5) Dada / Thorax :
1. I : Bentuk dada simetris,tidak ada lesi , pergerakan dada normal
2. P : Tidak ada nyeri tekan
3. P : sonor
4. A : Bunyi napas Vesikuler, tidak ada bunyi tambahan
6) Perut / Abdomen :
1. I : Bentuk simetris,tidak ada lesi
2. A: Bising usus normal 8x/i
3. P : Tympani
4. P : Tidak teraba massa, Tidak ada nyeri tekan
7) Genetalia / Anus :-
8) Ekstremitas : Ekstermitas atas dan bawah normal tidak ada rasa nyeri
2. Pemeriksaan fisik Ny I
1) Keadaan umum : Baik,bersih, rapi
2) Kesadaran : Composmentis
3) Tanda-tanda vital :
1. TD : 110/70 mmHg
2. N : 80x/menit
3. RR : 21x/menit
4. S : 36.5 °C
4) Kepala :
1. Rambut : rambut bersih,rambut berwarna hitam,tidak ada lesi
2. Mata : Kedua mata antara kanan dan kiri simetris, kedua bola simetris
3. Hidung : Bentuk normal, tidak ada pernapasan cuping hidung
4. Telinga : Kedua telinga antara kanan dan kiri simetris,tidak ada serumen
5. Mulut : Mukosa bibir lembab
5) Dada / Thorax :
1. I : Bentuk dada normal,tidak ada benjolan, pergerakan dada normal
2. P : tidak ada nyeri tekan
3. P : Sonor
4. A : Bunyi napas vesikuler,tidak ada bunyi napas tambahan.
6) Perut / Abdomen :
1. I : Bentuk normal , tidak jejas atau tidak ada lesi
2. A : Bising usus normal 8x/menit
3. P : Tympani
4. P : Tidak teraba Massa,Tidak ada nyeri tekan
7) Genetalia / Anus : -
8) Ekstremitas : Tidak ada lesi,nyeri pada persendian kaki terutama bagian lutut

ANALISA MASALAH

N DATA PROBLEM
O
1 DS :
 Menurut Ny.I pekerjaan persiapan pernikahan ketidak mampuan mengenal
terlalu banyak sehingga sering lupa makan masalah kesehatan
 Ny. I mengatakan sekarang ini mudah lelah\

 Ny. I mengatakan terjadi penurunan BB sebanyak 4


kg dari 45 kg menjadi 41 kg dalam 1 bulan (selama
persiapan pernikahan)

DO :
‐ Ny I tampak lebih kurus

‐ TTV =
TD : 110/70 mmHg
N : 80x/menit
RR : 21x/menit
S : 36.5°C

2 DS:
 Tn. S mengatakan pendapatan masih tidak cukup Ketidakmampuan mengambil
keputusan untuk melakukan
 Tn. S mengatakan susah mendapatkan pekerjaan
selain hanya bertani tindakan yang tepat

 Tn. S mengatakan ada persaan khwatir terhadap masa


depan keluarga

DO :
Tn. S Tampak khawatir
DAFTAR DIAGNOSA KEPERAWATAN BERDASARKAN PRIORITAS

No. Diagnosa Perawatan TTD

.1. ketidak mampuan mengenal masalah kesehatan


2 Ketidakmampuan mengambil keputusan untuk melakukan
tindakan yang tepat
SKORING MASALAH

Diagnosa Keperawatan : Nyeri kronis (D.0078)

No Kriteria Nilai Bobot Scoring


1 Sifat Masalah 1 3/3x1 = 1
 Kurang/tidak sehat 3
 Ancaman Kesehatan 2
 Krisis atau sejahtera 1

2 Kemungkinan masalah dapat diubah 2 ½x2 =1


 Mudah
 Sebagian 2
 Tidak dapat 1
0
3 Potensial masalah dapat dicegah 1 3/3 x 1 = 1
 Tinggi
 Cukup 3
 Rendah 2
1
4 Menonjolnya masalah 1 2/2 x 1 = 1
 Masalah berat, harus segera 2
ditangani
 Ada masalah, tetapi tidak perlu 1
segera ditangani
 Masalah tidak dirasakan 0
RENCANA TINDAKAN KEPERAWATAN

Dx Tujuan Kriteria Hasil Intervensi Paraf

Kebutuhan Setelah Respon verbal  Diskusikan bersama


keluarga penurunan BB
nutrisi dilakukan  Masalah Penurunan
drastic.
BB adalah Jika terjadi
kurang intervensi  Ajak keluarga untuk
Penurunan BB dalam
dari dari keperawatan menceritakan penyebab-
waktu Cepat/singkat.
penyebab lain terjadinya
kebutuhan selama 2x45  Penyeba Penurunan
penurunan Bb drastic.
BB drastic adalah
tubuh B.d menit selama  Menjelaskan pada
kurangnya asupan
keluarga tanda dan gejala
ketidak 1 minggu, BB makanan, pola tidur
akibat penurunan BB
yang tidak baik(kurang
mampuan Ny.I mulai drastic.
tidur/begadang),
penyakit-penyakit  Jelaskan pada keluarga
mengenal kembali naik dampak dari penurunan
tertentu.
masalah menuju BB BB drastic jika
 Tanda dan gejala
berkelanjutan.
kesehatan ideal. penurunan BB drastic
adalah Badan terlihat  Berikan kesempatan
Kurus, mudah lelah. keluarga bertanya.
Dampak penurunan BB  Bantu keluarga untuk
mengulangi apa yang
drastic adalah kurus(BB telah didiskusikan atau
tidak ideal), daya tahan dijelaskan
Beri pujian atas perilaku
tubuh lemah, dan lain-
yang benar
lain

IMPLEMENTASI
No Diagnosa Keperawatan Pukul Tindakan Keperawatan Paraf

1 Kebutuhan nutrisi kurang  Diskusikan bersama keluarga


penurunan BB drastic.
dari dari kebutuhan tubuh
 Ajak keluarga untuk
B.d ketidak mampuan menceritakan penyebab-
mengenal masalah penyebab lain terjadinya
penurunan BB drastic.
kesehatan  Menjelaskan pada keluarga tanda
dan gejala akibat penurunan BB
drastic.
 Jelaskan pada keluarga dampak
dari penurunan BB drastic jika
berkelanjutan.
 Berikan kesempatan keluarga
bertanya.
 Bantu keluarga untuk
mengulangi apa yang telah
didiskusikan atau dijelaskan
 Beri pujian atas perilaku yang
benar
 Jelaskan pada keluarga mengenai
tindakan yang harus dilakukan
saat Ny.I sakit akibat penurunan
BB drastic ini.
 Bombing dan motivasi keluarga
untuk mengambil keputusan
dalam menangani masalah
penurunan BB drastic
Beri pujian atas keputusan yang
diambil untuk mengatasi masalah
gizi kurang pada Ny.I.

EVALUASI
No Diagnosa Keperawatan Evaluasi Paraf
1 Kebutuhan nutrisi kurang dari S : Ny.I Mengatakan ia sekarang
kebutuhan tubuh B.d ketidak mengerti mengenai masalah
penurunan BB drastis yang
mampuan mengenal masalah mempunyai Dampak.
kesehatan  Ny.I mengatakan lebih
memperhatikan asupan makanan
kalori dan proteinya.
O:
 Ny.I dapat menjelakan kembali
masalah penurunan BB drastis
 Ny.I sebelumnya mengangkap
bukan masalah dengan
penurunan BB drastic dan BB
tidak ideal saat pertama kali
dijelaskan, namun setelah terlibat
diskusi, Ny.I banyak sekali
melontar pertanyaan.

A
 Ny.I Mengatakan ia sekarang
mengerti mengenai masalah
penurunan BB drastis yang
mempunyai Dampak.
 Ny.I mengatakan lebih
memperhatikan asupan makanan
kalori dan proteinya.

P:
 Ny.I dapat menjelakan kembali
masalah penurunan BB drastis
 Ny.I sebelumnya mengangkap
bukan masalah dengan
penurunan BB drastic dan BB
tidak ideal saat pertama kali
dijelaskan, namun setelah terlibat
diskusi, Ny.I banyak sekali
melontar pertanyaan.

Anda mungkin juga menyukai